Variabel Moderating METODE PENELITIAN

sebagai nilai arus kas pendanaan yang dihasilkan perusahaan pada periode amatan yaitu selisih arus kas masuk dan arus kas keluar aktifitas pendanaan dan dinyatakan dalam milyaran rupiah. 4. Dividen Payout Ratio DPR - X4 Informasi yang ditunjukkan oleh Dividen Payout Ratio adalah seberapa besar laba yang akan dibayarkan kepada pemegang saham dalam bentuk dividen. Variabel ini akan dihitung sebagai nilai Dividen Payout Ratio dalam rupiah yang dihasilkan perusahaan pada periode amatan.

c. Variabel Moderating

Variabel moderating adalah variabel yang memperkuat atau memperlemah hubungan antara variabel independen terhadap variabel dependen. Variabel moderating yang digunakan dalam penelitian ini adalah Earning Per Share EPS yang diduga memiliki pengaruh terhadap return saham. Untuk mempermudah pemahaman tentang teknis penelitian yang akan dilakukan, berikut ini disampaikan operasionalisasi variabel yang akan digunakan di dalam penelitian. 1. Earning Per Share EPS - M Informasi yang ditujukan untuk mengetahui jumlah pendapatan yang diperoleh dalam satu periode untuk tiap lembar saham yang beredar. Variabel ini akan dihitung sebagai nilai Earning Per Share dalam rupiah yang dihasilkan perusahaan pada periode amatan. Universitas Sumatera Utara Dalam melakukan penelitian agar tidak terjadi kesalahan persepsi dan untuk memudahkan pengertian terhadap variabel penelitian, yaitu variabel independen dan variabel dependen maka peneliti menetapkan operasionalisasi variabel yang akan diteliti, yang dapat dilihat pada tabel 4.2. Tabel 4.2. Defenisi Operasional Variabel No Variabel Defenisi Operasional Indikator Skala 1 Return Saham Y Jumlah uang yang menyatakan nilai suatu saham. Return saham dan terdiri dari capital gain losses dan dividen yield. Nilai return saham pada setiap periode amatan Rasio 2 Arus Kas Operasi X1 Informasi yang ditujukan untuk melaporkan penerimaan dan pengeluaran kas selama satu periode yang berasal dari aktifitas operasi. Nilai Arus kas operasi pada setiap periode amatan Rasio 3 Arus Kas Investasi X2 Informasi yang ditujukan untuk melaporkan penerimaan dan pengeluaran kas selama satu periode yang berasal dari aktifitas investasi. Nilai Arus kas investasi pada setiap periode amatan Rasio 4 Arus Kas Pendanaan X3 Informasi yang ditujukan untuk melaporkan penerimaan dan pengeluaran kas selama satu periode yang berasal dari aktifitas pendanaan. Nilai Arus kas pendanaan pada setiap periode amatan Rasio 5 Dividen Payout Ratio X4 Seberapa besarnya laba yang akan dibayarkan kepada pemegang saham dalam bentuk dividen. Nilai DPR pada setiap periode amatan Rasio 6 Earning Per Share M Seberapa besar laba yang akan dibagi untuk tiap lembar saham Nilai EPS pada setiap periode amatan Rasio

4.6. Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Return On Assets, Earning Per Share dan Debt to Equity Ratio terhadap Harga Saham dengan Dividen Tunai Sebagai Variabel Moderating Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 42 137

Pengaruh Dividen Kas, Arus Kas Bersih, Leverage Ratio Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 40 143

Pengaruh Komponen Laporan Arus Kas Dan Earning Per Share Terhadap Return Saham Perusahaan Barang-Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia

1 31 104

ANALISIS PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS) DAN HARGA SAHAM TERHADAP DIVIDEN KAS PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2006-2008

0 19 16

PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), DIVIDEND PAYOUT RATIO (DPR) DAN EARNING PER SHARE (EPS) TERHADAP HARGA SAHAM Pengaruh Return On Asset (ROA), Dividend Payout Ratio (DPR) Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa

0 2 12

PENGARUH PRICE EARNING RATIO, RETURN ON INVESTMENT, DAN DIVIDEN PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 3 24

PENGARUH EARNING PER SHARE, PRICE EARNING RATIO, DAN DIVIDEN PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM Pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio, Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek I

0 1 15

PENGARUH EARNING PER SHARE, PRICE EARNING RATIO, DAN Pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio, Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2011).

0 0 18

PENGARUH DIVIDEND PAYOUT RATIO (DPR), EARNING PER SHARE (EPS) TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 77

PENGARUH QUICK RATIO, EARNING PER SHARE, DAN RETURN ON INVESTMENT TERHADAP DIVIDEN KAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR FOOD AND BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 3 9