Lokasi Perusahaan Struktur Organisasi

Tabel 4.5 Mesin EDMEDM DrillWire Cut Jenis Mesin Perusahaan Pembuat Type Negara Asal Load kg CNC EDM Charmilles ROBOFORM 55 P Switzerland 500 CNC EDM Makino EDNC 65 Japan 500 Z-NC EDM King Park E 46 PM Taiwan 400 EDM Drill Actspark SD 1 Taiwan 300 CNC Wire Cut Charmilles ROBOFILL 4030 SI Switzerland 1000 CNC Wire Cut Fanuc ROBOCUT Japan 800 Sumber : PT. AIC 4. Quality Control QC terdiri dari CMM , profile projector, hardness tester . CMM merupakan mesin CNC yang khusus digunakan untuk memeriksa barang-barang yang mempunyai presisi tinggi. Profile projector digunakan untuk memeriksa part-part elektronik kecil yang berupa lempengan. Keawetan benda, masa pakai, dan keberhasilan proses pengerasan benda diuji dengan proses hardness tester . Mesin yang digunakan dalam proses CMM yaitu : Tabel 4.6 Mesin untuk Measurement, CMM Jenis Mesin Perusahaan Pembuat Type Negara Asal Lokasi CNC CMM Mitutoyo Bright STRATO 707 Japan Surakarta Digital Height Measuring Mitutoyo 518-321E Japan Surakarta Profile Projector Mitutoyo P3 311 Japan Surakarta Sumber : PT. AIC 5. Assy , merupakan proses assembling beberapa part-part yang dijadikan satu. Proses assembling dapat dilakukan denga cara las titik spotting , memoles permukaan polishing , dan uji coba produk trial . 6. Production yaitu proses mengolah bahan mentah menjadi barang jadi malalui proses plastic injection , stamping , dan high speed stamping . Barang dari plastik dibuat melalui proses plastic injection . Stamping adalah proses memberikan stempel pada plat besi. Highspeed merupakan proses produksi dengan menggunakan mesin yang canggih atau CNC. Peralatan dan mesin yang digunakan dalam proses produksi PT. ATMI IGI Center yaitu : Tabel 4.7 Mesin untuk Plastic Injection Jenis Mesin Perusahaan Pembuat Type Negara Asal Clamping Force Plastic Injection Arburg 221-75-350 Germany 35 ton Plastic Injection Arburg 270-210-500 Germany 50 ton Plastic Injection Arburg 305-210-700 Germany 70 ton Plastic Injection Nestal N350 Switzerland 130 ton Plastic Injection Mitsubishi MSV 130 Japan 130 ton Plastic Injection Kuasy Trusioma 9000-1250 Germany 1250 ton Plastic Injection Engel Engel 250 T Germany 1250 ton Plastic Injection Toshiba IF 80 CN Japan 80 ton Plastic Injection Toshiba IF 100 CN Japan 100 ton Plastic Injection Arburg Arburg 420 C Germany 130 ton Plastic Injection Demag Dragon 200- 500 Ghermany China 200 ton Plastic Injection JSW JSW 150T Japan 150 ton Plastic Injection Kawaguchi KM 140 Japan 140 ton Sumber : PT. AIC Tabel 4.8 Tabel Mesin untuk Stamping Jenis Mesin Perusahaan Pembuat Type Negara Asal SPM Press Force High Speed Stamping Machine Haulick Roos RSH 500 - 1250 Germany 900 50 ton Stamping Machine AIDA AIDA 160 Japan 100 160 ton Stamping Machine Stanko Rusia 10 70 ton Stamping Machine Edelhof Germany 10 100 ton Metal Machine NAGAO NCW-250 Japan 100 250 ton Metal Machine NAGAO NCW-160 Japan 100 160 ton Metal Machine NAGAO NCW-150 Japan 100 150 ton Metal Machine NAGAO NCW-110 Japan 100 110 ton Metal Machine NAGAO NCW-60 Japan 100 60 ton Metal Machine Sato Seiko Japan 100 32 ton Metal Machine Dobby Japan 100 40 ton Sumber : PT. AIC

F. Produk

Produk yang dihasilkan oleh PT. AIC dapat digolongkan kedalam sembilan kategori yaitu : 1. Plastic Injection and Molds , produk dari Plastic Injection and Molds yang dihasilkan mencakup berbagai bidang, antara lain : 4 wheels produk otomotif, 2 wheels produk otomotif, house ware - makanan dan minuman, produk elektronik, pipingand plumbing , dan produk furniture . 2. Plastic Injection Parts , merupakan produk yang berbahan baku plastik. 3. Stamping Dies and Part Production . Komponen stamping logam yang biasa diproduksi oleh perusahaan adalah high speed metal stamping dan manual stamping . Bahan yang biasanya digunakan adalah stainless steel atau stamping dies . 4. Alumunium Casting Product 5. Product Development , membantu konsumen dalam hal mengembangkan ide produk, mengatur rapid prototyping , mendesain dan engineering . 6. Jig and Fixture , meliputi jig untuk machining , pemeriksaan jig, marking peralatan jig, dan menyusun jig. 7. Reverse Engineering , meliputi menggambar sampel yang dibawa oleh konsumen. Proses ini terdiri dari generating the point clouds theory of CMM , modeling atau editing , dan menggmbar 3 dimensi - 2 dimensi. 8. Precision Part , jika perusahaan membutuhkan presisi untuk suku cadang yang biasanya diimpor dari luar negeri untuk menghemat biaya PT. ATMI IGI Center dapat mendukung perusahaan konsumen dengan menyediakan suku cadang yang berkualitas tinggi. 9. Precision Machining , mendukung perusahaan konsumen dengan satu bagian untuk proses manufaktur dengan menggunakan fasilitas mesin lengkap yang dimiliki. Perusahaan yang menjadi pemasok bahan baku dan peralatan untuk PT. AIC antara lain : Walter, ASSAB Steel Indonesia, DAIDO Stell, HITACHI Steel, Sandvick, PETROFER Lubricant, Kawan Lama Sejahtera.