3.6 Hubungan Antar Tabel
Pada perancangan ecommuniy system ini terdapat kurang lebih 20 tabel database yang terdiri dari Tabel member, member address, rekening, data pembelian, riwayat pembelian, toko, barang,
payment method, status transaksi, provinsi, kabupaten,kecamatan, tanggal pesan, tanggal pesan expired, kategori barang, jenis status transaksi, batas akhir kirim barang, bukti kirim, status bukti
pengiriman, dan jasa pengiriman . Adapun hubungan antar tabel dapat dilihat pada gambar 3.4.
payment_method
PK transaction_id
shopping_id id_member
payment date
time
bukti_kirim
PK id_bukti_pengiriman
shopping_id
jasa_pengiriman
proof_bukti_kirim status
tanggal waktu
riwayat_pembelian
id_pembelian
id_barang id_toko
id_member jumlah
sub_total alamat
kontak pesan
tanggal jam
status_barang status_transaksi
PK status_transaction_id
transaction_id shopping_id
tanggal_pesan
PK shopping_id
date_start_pesan time_start_pesan
tanggal_pesan_expired
shopping_id
date_expired time_expired
toko
PK id_toko
id_member nama_toko
deskripsi_toko phone
alamat status
jenis_status_transaksi
status_transaction_id
status data_pembelian_temp1
PK id_pembelian
id_barang id_toko
id_member
jumlah sub_total
alamat kontak
pesan tanggal
jam status_barang
expired expired_pengiriman
member1
PK id_member
email nama
jk username
password id_level
point Member_addres1
id_member
phone
provinsi_id kabupaten_id
kecamatan_id
alamat pos_code
Barang1
PK id_barang
id_kategori id_member
nama_barang harga
deskripsi stok
gambar thumbnail
tanggal jam
diskon
status_bukti_pengiriman
id_bukti_pengiriman
status_pengiriman batas_akhir_kirim_barang
shopping_id
tanggal_expired jam_expired
provinsi
PK provinsi_id
nama_provinsi kabupaten
PK kabupaten_id
nama_kabupaten kecamatan
PK kecamatan_id
nama_kecamatan kategori_barang
PK id_kategori
kategori rekening
id_member no_rek
atas_nama bank
Jasa_pengiriman
PK id_jasa_pengiriman
nama_jasa_pengiriman image_jasa_pengiriman
Gambar 3.4 Hubungan antar Tabel
3.7 Perhitungan Poin Belanja Member
Untuk memberikan keuntungan dan menarik pembeli untuk berbelanja diberikan poin sebesar 1 Poin\Rp 30.000 harga barang yang dibeli dan poin dapat ditukar dengan belanja yang telah
tersedia sesuai harga barang yang ditentukan dengan poin yang dimiliki member. Begitu juga sebaliknya jika belanja menggunakan poin yang telah dimiliki.
Contoh : Harga Barang Per item Rp 15.000 dan member membeli barang sebanyak 10 buah Total belanja ialah Rp 15.000 x 10 = 150.000, sehingga 150.000 : 30.000 = 5 Poin yang di dapat
member
3.8 Rancangan Antar Muka