59
Universitas Sumatera Utara
responden,  dimana  metode  pengumpulan  data  dengan  melalui  kuesioner  yang disebarkan kepada responden yang berjumlah 88 orang.
4.3.1  Karakteristik Responden
Karakteristik  responden  perlu  disajikan  untuk  mengetahui  latar  belakang responden.  Adapun  karakteristik  yang  dipakai  adalah  frekuensi  membaca  berita
gantung diri mahasiswa USU di media online, usia, jenis kelamin, pekerjaan saat ini, dan letak geografis tempat tinggal.
Tabel 4.2 Frekuensi membaca pemberitaan gantung diri mahasiswa USU di media online
No Frekuensi membaca pemberitaan
gantung diri mahasiswa USU di media online
Frekuensi percent
1 tidak pernah membaca
- -
2 3 kalisangat jarang
31 35,2
3 3
– 6 kali jarang 42
47,8 4
6 – 9 kali sering
11 12,5
5 9 kali sangat sering
4 4,5
Jumlah 88
100 Sumber: P.1FC.03
Frekuensi  membaca  merupakan  seberapa  sering  responden  membaca pemberitaan gantung diri mahasiswa USU di media  online, berdasarkan tabel di atas
menunjukkan  bagaimana  frekuensi  membaca  pemberitaan  gantung  diri  mahasiswa USU  di  media  online.  Dari  data  yang  diperoleh,  frekuensi  responden  membaca
pemberitaan gantung diri mahasiswa USU di media online adalah sebanyak 31 orang dari  88  responden  dengan  presentasi  35,2  yang  pernah  membaca  pemberitaan
tersebut  dengan  frekuensi  membaca  3  kali  di  media  online,  kemudian  sebanyak  42 orang  dari  100  responden  dengan  presentasi  47,8  pernah  membaca  berita  gantung
diri mahasiswa USU dengan frekuensi membaca 3-6 kali di media online, selanjutnya ada sebanyak 11 orang dari 100 responden dengan presentasi 12,5 pernah membaca
berita  ini  dengan  frekuensi  membaca  6-9  kali  di  media  online,  dan  yang  terakhir
Universitas Sumatera Utara
60
Universitas Sumatera Utara
sebagian  kecil  ada  4  orang  dari  100  responden  dengan  presentasi  4,5  dengan frekuensi membaca berita ini lebih 9 kali di media online.
Tabel 4.3 Karakteristik responden berdasarkan usia
No Usia responden
Frekuensi percent
1 20
– 35 tahun 42
47,8 2
36 – 45 tahun
27 30,7
3 46
– 55 tahun 18
20,4 4
56 – 65 tahun
1 1,1
Jumlah 88
100 Sumber: P.2FC.03
Usia adalah umur responden saat melakukan pengisian kuesioner, berdasarkan tabel di atas, sebagian besar responden dengan rentang usia 20-35 tahun sebanyak 42
orang dari 88 responden dengan persentasi 47,8 saat mengisi kuesioner, kemudian rentang  usia  36-45  tahun  sebanyak  27  orang  dari  88  responden  dengan  presentasi
30,7  saat  mengisi  kuesioner,  selanjutnya  rentang  usia  46-55  tahun  sebanyak  18 orang  dari  88  responden  dengan  presentasi  20,4  saat mengisi  kuesioner,  dan  yang
terakhir  rentang  usia  56-65  tahun  hanya  1  orang  dari  88  responden  saja  dengan presentasi 1,1 saat mengisi kuesioner.
Tabel 4.4 Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin
No Jenis Kelamin
Frekuensi percent
1 Laki-laki
29 33
2 Perempuan
59 67
Jumlah 88
100 Sumber: P.3FC.04
Jenis  kelamin  adalah  responden  yang  dibedakan  antara  laki-laki  dengan perempuan saat mengisi responden ini. Dari tabel di atas menunjukkan tentang jenis
kelamin  responden  yang  ada  pada  penelitian  ini,  ada  pun  responden  dengan  jenis kelamin  laki-laki  sebanyak  29  orang  dari  88  responden  dengan  presentasi  33,
kemudian  responden  dengan  jenis  kelamin  perempuan  sebanyak  59  orang  dari  88 responden dan presentasi 67, dari hasil pengolahan data oleh peneliti menunjukkan
Universitas Sumatera Utara
61
Universitas Sumatera Utara
lebih  banyak  responden  perempuan    yang  ditemui  telah  membaca  pemberitaan gantung  diri  mahasiswa  USU  di  media  online  dari  pada  responden  laki-laki.  Hal  ini
disebabkan  masih  sedikitnya  minat  membaca  responden  laki-laki  dari  pada perempuan.
Tabel 4.5 Karakteristik responden berdasarkan pekerjaan
No Pekerjaan  responden
Frekuensi percent
1 PNS
30 34,1
2 Pegawai Swasta
34 38,6
3 Wiraswastawirausaha
21 23,9
4 Lainnya
3 3,4
Jumlah 88
100 Sumber: P.4FC.05
Pekerjaan  merupakan  sumber  mata  pencaharian  yang  dimiliki  oleh  responden saat  melakukan  pengisian  kuesioner.  Berdasarkan  tabel  di  atas  menunjukkan
pekerjaan  responden  saat  ini,  sebanyak  30  orang  dari  88  responden  yang  bekerja sebagai  PNS  dengan  presentasi  34,1,  kemudian  sebanyak  34  orang  dari  88
responden  yang  bekerja  sebagai  pegawai  swasta  dengan  presentasi  38,6, selanjutnya  sebanyak  21  orang  dari  88  responden  yang  bekerja  sebagai  wiraswasta
ataupun wirausaha dengan presentasi 23,9, dan yang terakhir sebanyak 3 orang dari 88 responden yang tidak memiliki pekerjaan dengan presentasi 3,4.
Tabel 4.6 Karakteristik responden berdasarkan letak geografis tempat tinggal
No Pekerjaan  responden
Frekuensi percent
1 Jalan Dr Mansyur
9 10,2
2 Jalan Pembangunan
21 23,9
3 Jalan Harmonika
23 26,1
4 Jalan Jamin Ginting
35 39,8
Jumlah 88
100 Sumber: P.5FC.06
Letak  geografis  tempat  tinggal  merupakan  daerah  tempat  tinggal  responden saat mengisi kuesioner. Dari tabel di atas menunjukkan letak geografis tempat tinggal
responden saat ini, sebanyak 9 orang dari 88 responden bertempat tinggal di jalan Dr
Universitas Sumatera Utara
62
Universitas Sumatera Utara
Mansyur  dengan  presentasi  10,2,  kemudian  sebanyak  21  orang  dari  88  responden bertempat  tinggal  di  jalan  Pembangunan  dengan  presentasi  23,9,  selanjutnya
sebanyak  23  orang  dari  88  responden  bertempat  tinggal  di  jalan  Harmonika  dengan presentasi 26,1, dan yang terakhir sebanyak 35 orang dari 88 responden bertempat
tinggal di jalan Jamin Ginting dengan presentasi 39,8.
4.3.2  Pemberitaan gantung diri mahasiswa USU 1. Faktualitas