Kejelasan Sasaran Anggaran Berpengaruh Terhadap Efektivitas dan Sistem Pelaporan, Konflik Peran, dan Kejelasan Sasaran Anggaran

sama diantara sekelompok individu atau unit organisasi dalam mencapai tujuan organisasi Mulyadi dan Setyawan, 1999. Penelitian ini konsisten dengan penelitian Saprudin 2001 menunjukkan bahwa sistem pelaporan berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen.

5.4.2. Konflik Peran Berpengaruh Terhadap Efektivitas dan Efisiensi Sistem

Pengendalian Manajemen Sistem pengendalian manajemen yang kuat harus didukung oleh perangkat lain berupa struktur organisasi yang sesuai dengan tipe pengendalian manajemen yang digunakan, manajemen sumber daya manusia, dan lingkungan yang mendukung. Faktor lingkungan dipengaruhi oleh kestabilan politik, ekonomi, sosial dan keamanan dan sebagainya. Ketidakstabilan lingkungan dapat mengakibatkan munculnya konflik peran. Timbulnya konflik peran disebabkan kondisi-kondisi yang penuh tekanan dan dapat diminimalisir dengan menciptakan kondisi-kondisi yang kondusif, keterbukaan, komunikasi, serta berpartisipasi dalam efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen Mardiasmo, 2005. Konflik peran akan berpengaruh terhadap pelaksanaan efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen.

5.4.3. Kejelasan Sasaran Anggaran Berpengaruh Terhadap Efektivitas dan

Efisiensi Sistem Pengendalian Manajemen Kejelasan sasaran anggaran adalah bagian dari efektivitas di dalam proses pengendalian manajemen. Kejelasan sasaran anggaran yang dipenuhi atau tercapai akan menyebabkan efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Zakaria : Pengaruh Sistem Pelaporan, Konflik Peran, Dan Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Efektivitas Dan Efisiensi Sistem Pengendalian Manajemen Pada Fakultas-Fakultas Di USU, 2009 USU Repository © 2008 Kejelasan sasaran anggaran adalah sebagai alat perencanaan dan pengendalian jangka pendek suatu organisasi Halim dkk, 2000. Sedangkan menurut Siegel dan Marconi 1989, tercapainya sasaran anggaran akan menyebabkan tercapainya biaya dan pendapatan yang direncanakan. Rencana keuangan meliputi juga rencana biaya dan pendapatan. Sehingga kejelasan sasaran anggaran berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Penelitian ini konsisten dengan penelitian Saprudin 2001 bahwa kejelasan sasaran anggaran berpengaruh terhadap efektivitas sistem pengendalian manajemen tetapi bertentangan penelitian Djuminah.

5.4.4. Sistem Pelaporan, Konflik Peran, dan Kejelasan Sasaran Anggaran

Secara Bersama-Sama Berpengaruh Terhadap Efektivitas dan Efisiensi Sistem Pengendalian Manajemen Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem pelaporan, konflik peran, dan kejelasan sasaran anggaran secara simultan berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Penelitian ini sejalan dengan penelitian Saprudin 2001 yang meneliti pengaruh kejelasan sasaran anggaran dan sistem pelaporan berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Keadaan ini menunjukkan bahwa dengan memasukkan variabel konflik peran sebagai variabel baru, ternyata masih ada variabel lain yang berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Zakaria : Pengaruh Sistem Pelaporan, Konflik Peran, Dan Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Efektivitas Dan Efisiensi Sistem Pengendalian Manajemen Pada Fakultas-Fakultas Di USU, 2009 USU Repository © 2008

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Berdasarkan pengujian hipotesis dan pembahasan yang pada bab sebelumnya maka kesimpulan hasil penelitian ini adalah: 1. Hipotesis H1 menunjukkan bahwa uji secara parsial dengan menggunakan t- test yang menunjukkan Hipotesis H1 diterima artinya sistem pelaporan berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Hasil penelitian ini konsisten dengan penelitan Sapruddin 2000 yang menyatakan bahwa sistem pelaporan berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. 2. Hipotesis H2 diterima artinya konflik peran berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Hasil penelitian ini konsisten dengan teori yang dikemukakan Mardiasmo 2005 yang menyatakan bahwa konflik peran berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. 3. Hipotesis H3 diterima artinya kejelasan sasaran anggaran berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Penelitian ini konsisten dengan penelitian Saprudin 2002 yang menyatakan bahwa kejelasan sasaran anggaran berpengaruh terhadap efektivitas dan efisiensi sistem pengendalian manajemen. Zakaria : Pengaruh Sistem Pelaporan, Konflik Peran, Dan Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Efektivitas Dan Efisiensi Sistem Pengendalian Manajemen Pada Fakultas-Fakultas Di USU, 2009 USU Repository © 2008 80

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Anggaran, Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi dan Sistem Pelaporan terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah dengan komitmen Organisasi sebagai Variabel Pemoderasi

0 3 24

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, DAN SISTEM PENGENDALIAN AKUNTANSI TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DAERAH

1 4 109

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, BUDAYA ORGANISASI, PENGENDALIAN AKUNTANSI, SISTEM PELAPORAN, DAN MOTIVASI KERJA Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Budaya Organisasi, Pengendalian Akuntansi, Sistem Pelaporan, Dan Motivasi Kerja Terhadap Akuntabili

0 4 12

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, BUDAYA ORGANISASI, PENGENDALIAN AKUNTANSI, SISTEM PELAPORAN, Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Budaya Organisasi, Pengendalian Akuntansi, Sistem Pelaporan, Dan Motivasi Kerja Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi

0 3 18

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGENDALIAN AKUNTANSI, SISTEM PELAPORAN, DAN MOTIVASI KERJA Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, Sistem Pelaporan, Dan Motivasi Kerja Terhadap Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Daerah (Studi Ka

0 3 13

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGENDALIAN AKUNTANSI, SISTEM PELAPORAN, DAN MOTIVASI KERJA Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, Sistem Pelaporan, Dan Motivasi Kerja Terhadap Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Daerah (Studi Ka

3 7 14

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN SISTEM PENGENDALIAN AKUNTANSI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA PT. GOLD COIN INDONESIA SURABAYA.

0 2 81

Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Internal dan Sistem Pelaporan terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (studi di Badan Pelayanan Perijinan Terpadu Sumatera Utara)

0 0 12

Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, Sistem Pelaporan dan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah pada Inspektorat Jenderal Kementerian Agama RI

0 1 8

Pengaruh Sistem Pelaporan dan Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Akuntanbilitas Kinerja Instansi Pemerintah (Studi Pada Satuan Kerja Pemerintah Aceh)

0 0 7