Profil Perusahaan Bank Syariah Mandiri. Struktur Organisasi Bank Syariah Mandiri. Bidang UsahaProduk-Produk Bank Syariah.

Syariah Mandiri sebagai pusat mendirikan beberapa Cabang BSM di beberapa daerah termasuk BSM Cabang Bekasi dan Cabang Pembantu Bekasi Timur. 4

B. Profil Perusahaan Bank Syariah Mandiri.

5 Nama : PT Bank Syariah Mandiri Alamat : Gedung Bank Syariah Mandiri Jl. MH. Thamrin No. 5 Jakarta 10340 – Indonesia Telepon : 62-21 2300509, 39839000 Hunting Faksimile : 62-21 39832989 Situs Web : www.syariahmandiri.co.id Tanggal Berdiri : 25 Oktober 1999 Tanggal Beroperasi : 1 November 1999 Modal Dasar : Rp 1.000.000.000.000 Modal Disetor : Rp 658.243.565.000 Kantor Layanan : 389 kantor, yang tersebar di 24 provinsi di Indonesia

C. Visi dan Misi.

1. Visi.

6 4 Wawancara Pribadi dengan Yatni Riscka. Bekasi 02 Agustus 2010. 5 Bank Syariah Mandiri, “Profil Perusahaan”, artikel diakses pada 24 Juli 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryprofil-perusahaan 6 Bank Syariah Mandiri, “Visi dan Misi”, artikel diakses pada 24 Juli 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryinfo-perusahaanvisi-dan-misi Menjadi Bank Syariah Terpercaya Pilihan Mitra Usaha.

2. Misi.

7 a. Mewujudkan pertumbuhan dan keuntungan yang berkesinambungan. b. Mengutamakan penghimpunan dana konsumer dan penyaluran pembiayaan pada segmen UMKM. c. Merekrut dan mengembangkan pegawai profesional dalam lingkungan kerja yang sehat. d. Mengembangkan nilai-nilai syariah universal. e. Menyelenggarakan operasional bank sesuai standar perbankan yang sehat.

D. Struktur Organisasi Bank Syariah Mandiri.

Struktur organisasi Bank Syariah Mandiri Cabang Pembantu Bekasi Timur tempat penulis mengadakan penilitian ialah sebagai berikut : 8 Struktur Organisasi Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Bekasi Timur Sumber : Taufiq Nugraha W. Marketing BSM Capem Bekasi Timur 7 Bank Syariah Mandiri, “Visi dan Misi”, artikel diakses pada 24 Juli 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryinfo-perusahaanvisi-dan-misi 8 Wawancara Pribadi dengan Taufiq Nugroho. W. Bekasi 02 Agustus 2010. 1. Kepala Cabang Pembantu : Yatni Risjka 2. Operational Officer : Dewi Pahalaningsih 2.1 Teller : - Syahrul - Faulin 2.2 Customer Service : - Ambar - Seto 3. Marketing : - Taufiq Nugroho W - Awang Ramdhani. Untuk saat ini posisi di bagian marketing di jabat oleh kedua orang diatas yang merangkap sebagai keempat posisi marketing di atas.

E. Bidang UsahaProduk-Produk Bank Syariah.

1. Pendanaan a. Tabungan. 9 1 Tabungan BSM. 2 BSM Tabungan Berencana. 3 BSM Tabungan Simpatik. 4 BSM Tabungan Dollar. 5 BSM Tabungan Mabrur. 6 BSM Tabungan Kurban. 7 BSM Tabungan Investa Cendekia. 8 BSM Tabungan Pensiun. 9 Bank Syariah Mandiri, “Produk Dana-Tabungan”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukdana-consumersyariah- mandiri-tabungan b. Deposito. 10 1 BSM Deposito. 2 BSM Deposito Vallas. c. Giro. 11 1 BSM Giro. 2 BSM Giro EURO. 3 BSM Giro Valas. 4 BSM Giro Singapore Dollar. 2. Pembiayaan a. Syariah Mandiri Pembiayaan Konsumer. 12 1 BSM Implan. BSM Implan adalah pembiayaan konsumer dalam valuta rupiah yang diberikan oleh bank kepada karyawan tetap Perusahaan yang pengajuannya dilakukan secara massal kelompok. 10 Bank Syariah Mandiri, “Produk Dana-Deposito”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukdana-consumersyariah- mandiri-deposito 11 Bank Syariah Mandiri, “Produk Dana-Giro”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukdana-consumersyariah- mandiri-giro 12 Bank Syariah Mandiri, “Pembiayaan-Konsumer”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingpembiayaan-consumersyariah- mandiri-pembiayaan-konsumer 2 Pembiayaan Peralatan Kedokteran. Pembiayaan Peralatan Kedokteran adalah pemberian fasilitas pembiayaan kepada para profesional di bidang kedokterankesehatan untuk pembelian peralatan kedokteran dengan menggunakan akad yang digunakan adalah akad murabahah. 3 Pembiayaan Edukasi BSM. Pembiayaan Edukasi BSM adalah pembiayaan jangka pendek dan menengah yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan uang masuk sekolahperguruan tinggilembaga pendidikan lainnya atau uang pendidikan pada saat zendaftaran tahun ajaransemester baru berikutnya dengan akad ijarah. 4 Pembiayaan Dana Berputar. Pembiayaan Dana Berputar adalah fasilitas pembiayaan modal kerja dengan prinsip musyarakah yang penarikan dananya dapat dilakukan sewaktu-waktu berdasarkan kebutuhan riil nasabah. 5 BSM Customer Network Financing. BSM Customer Network Financing selanjutnya disebut BSM-CNF adalah fasilitas pembiayaan modal kerja yang diberikan kepada Nasabah agen, dealer, dan sebagainya untuk pembelian persediaaninventory barang dari Rekanan ATPM, produsendistributor, dan sebagainya yang menjalin kerjasama dengan bank. 6 Pembiayaan Kendaraan Bermotor. BSM Pembiayaan Kendaraan Bermotor PKB merupakan pembiayaan untuk pembelian kendaraan bermotor dengan sistem murabahah. 7 Pembiayaan Griya BSM. Pembiayaan Griya BSM adalah pembiayaan jangka pendek, menengah, atau panjang untuk membiayai pembelian rumah tinggal konsumer, baik baru maupun bekas, di lingkungan developer maupun non developer, dengan sistem murabahah. 8 Pembiayaan Griya BSM Bersubsidi. Pembiayaan Griya BSM Bersubsidi adalah pembiayaan untuk pemilikan atau pembelian rumah sederhana sehat RS SehatRSH yang dibangun oleh pengembang dengan dukungan fasilitas subsidi uang muka dari pemerintah. 9 Pembiayaan Griya BSM DP 0. Pembiayaan Griya BSM DP 0 adalah pembiayaan untuk pembelian rumah tinggal konsumer, baik baru maupun bekas di lingkungan developer maupun non developer tanpa dipersyaratkan adanya uang muka bagi nasabah nilai pembiayaan 100 dari nilai taksasi. 10 Pembiayaan Griya BSM Optima. Pembiayaan pemilikan rumah dengan tambahan benefit berupa adanya fasilitas pembiayaan tambahan yang dapat diambil nasabah pada waktu tertentu sepanjang coverage atas agunannya masih dapat meng- cover total pembiayaannya dan dengan memperhitungkan kecukupan debt to service ratio Nasabah. 11 Pembiayaan Kepada Koperasi Karyawan. Pembiayaan Kepada Koperasi Karyawan untuk Para Anggotanya adalah penyaluran pembiayaan kepadamelalui koperasi karyawan untuk pemenuhan kebutuhan para anggotanya kolektif yang mengajukan pembiayaan melalui koperasi karyawan. 12 Pembiayaan Kepada Pensiunan. Pembiayaan kepada Pensiunan merupakan penyaluran fasilitas pembiayaan konsumer termasuk untuk pembiayaan multiguna kepada para pensiunan, dengan pembayaran angsuran dilakukan melalui pemotongan uang pensiun langsung yang diterima oleh bank setiap bulan pensiun bulanan. Akad yang digunakan adalah akad murabahah atau ijarah. 13 Pembiayaan Talangan Haji. Merupakan pinjaman dana talangan dari bank kepada nasabah khusus untuk menutupi kekurangan dana untuk memperoleh kursiseat haji dan pada saat pelunasan BPIH. 14 Pembiayaan Umrah. Pembiayaan Umrah adalah pembiayaan jangka pendek yang digunakan untuk memfasilitasi kebutuhan biaya perjalanan umrah seperti namun tidak terbatas untuk tiket, akomodasi dan persiapan biaya umrah lainnya dengan akad ijarah. b. Pembiayaan Corporate. 13 1 Musyarakah. Pembiayaan khusus untuk modal kerja, dimana dana dari bank merupakan bagian dari modal usaha nasabah dan keuntungan dibagi sesuai dengan nisbah yang disepakati . 2 Pembiayaan Dana Berputar. Pembiayaan Dana Berputar adalah fasilitas pembiayaan modal kerja dengan prinsip musyarakah yang penarikan dananya dapat dilakukan sewaktu-waktu berdasarkan kebutuhan riil nasabah. 3 Mudaharabah. Pembiayaan Mudharabah BSM adalah pembiayaan dimana seluruh modal kerja yang dibutuhkan nasabah ditanggung oleh bank. Keuntungan yang diperoleh dibagi sesuai dengan nisbah yang disepakati. 4 Murabahah. Pembiayaan Murabahah BSM adalah pembiayaan berdasarkan akad jual beli antara bank dan nasabah. Bank membeli barang yang 13 Bank Syariah Mandiri, “Pembiayaan-Korporasi”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategorycorporate-bankingpembiayaan-korporasisyariah- mandiri-pembiayaan-korporasi dibutuhkan dan menjualnya kepada nasabah sebesar harga pokok ditambah dengan keuntungan margin yang disepakati. 5 Pembiayaan Resi Gudang. Pembiayaan Resi Gudang adalah pembiayaan transaksi komersial dari suatu komoditasproduk yang diperdagangkan secara luas dengan jaminan utama berupa komoditasproduk yang dibiayai dan berada dalam suatu gudang atau tempat yang terkontrol secara independen independently controlled warehouse. 3. Jasa a. Jasa Produk. 14 1 BSM Card. 2 Sentra Bayar BSM. 3 BSM SMS Banking. 4 BSM Mobile Banking GPRS. 5 BSM Net Banking. 6 Pembayaran melalui menu Pemindahbukuan di ATM PPBA. 7 Jual Beli Valas BSM. 8 Bank Garansi BSM. 9 BSM Electronic Payroll. 14 Bank Syariah Mandiri, “Produk Jasa”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukjasa-consumersyariah- mandiri-jasaproduk 10 SKBDN BSM Surat Kredit Berdokumen Dalam Negeri. 11 BSM Letter of Credit. 12 BSM SUHC Saudi Umrah Haj Card. b. Jasa Operasional. 15 1 Transfer Lintas Negara BSM Western Union. 2 Kliring BSM. 3 Inkaso BSM. 4 BSM Intercity Clearing. 5 BSM RTGS Real Time Gross Settlement. 6 Transfer Dalam Kota LLG. 7 Transfer Valas BSM. 8 Pajak Online BSM. 9 Pajak Import BSM. 10 Referensi Bank BSM. 11 BSM Standing Order. c. Jasa Investasi. 1 Reksadana. 16 15 Bank Syariah Mandiri, “Produk Jasa”, artikel diakses pada 08 Agustus 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukjasa-consumersyariah- mandiri-jasaoperasional 16 Bank Syariah Mandiri, “Jasa Investasi-Reksadana”, artikel diakses pada 01 September 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukjasa- consumerjasainvestasi-consumer Reksa Dana adalah wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana dari masyarakat pemodal unutk selanjutnya diinvestasikan dalam Portofolio Efek oleh Manajer Investasi. Berdasarkan Undang-Undang No. 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal, Reksa Dana dapat berbentuk Perseroan Tertutup atau Terbuka dan Kontrak Investasi Kolektif. Bentuk hukum Reksa Dana yang dipasarkan melalui Bank Syariah Mandiri adalah Kontrak Investasi Kolektif. 2 Sukuk Ritel. 17 Sukuk Negara Ritel adalah Surat Berharga Syariah Negara Sukuk Negara yang dijual kepada individu atau perseorangan Warga Negara Indonesia melalui Agen Penjual di Pasar Perdana dalam negeri, dengan jumlah minimum pembelian ditetapkan oleh Pemerintah berdasarkan Memorandum Informasi yang diterbitkan setiap Penerbitan Sukuk Negara Ritel. 17 Bank Syariah Mandiri, “Jasa Investasi-SukukRitel”, artikel diakses pada 01 September 2010 dari http:www.syariahmandiri.co.idcategoryconsumer-bankingprodukjasa- consumerjasainvestasi-consumersukukritel-consumer 47

BAB IV ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENILAIAN

PEMBIAYAAN DI BANK SYARIAH Pembiayaan merupakan salah satu aktivitas terpenting bagi lembaga keuangan syariah, termasuk perbankan syariah, karena dengan pembiayaan akan diperoleh sumber pendapatan utama dan menjadi penunjang kelangsungan usaha bank. Sebaliknya, bila pengelolaannya tidak baik akan menimbulkan permasalahan dan berhentinya usaha bank. Oleh karena itu diperlukan adanya suatu manajemen pembiayaan syariah yang baik sehingga penyaluran dana atau dalam hal ini pembiayaan kepada nasabah bisa efektif dan efisien sesuai dengan tujuannya. Dalam memberikan pembiayaan berdasarkan prinsip syariah, bank wajib mempunyai keyakinan berdasarkan analisis yang mendalam atas itikad dan kemampuan serta kesanggupan nasabah debitur untuk melunasi utangnya atau mengembalikan pembiayaan dimaksud sesuai dengan yang diperjanjikan. Dalam memberikan pembiayaan berdasarkan prinsip syariah dan melakukan kegiatan usaha lainnya, bank wajib menempuh cara-cara yang tidak merugikan bank dan kepentingan nasabah yang mempercayakan dananya kepada bank diperjanjikan.