Bekerja Sama Pada saat melakukan percobaan. Seorang peneliti harus Ulet dan Gigih. Seorang peneliti tidak boleh cepat berputus asa. Jika gagal

 Landasan teori : tumbuhan membuat makanannya sendiri melalui proses fotosintesis yang terjadi di daun. Zat makanan tersebut diedarkan keseluruh bagian tanaman melalui pembuh floem. Bila kulit pohon terluka dan terjadi kerusakan jaringan floem, maka penyaluran zat makan akan terhenti sehingga terjadi penumpukan zat makanan di bagian yang terluka. Penumpukan zat makanan memacu pembentukan bunga dan terjadinya buah.  Hipothesis nol H : tidak ada pengaruh melukai batang terhadap terbentuknya buah pada tanaman mangga. Hipthesis alternative H a : melukai kulit batang tanaman dapat memengaruhi terbentuknya buah pada tanaman mangga. 4. Melakukan percobaan untuk menguji hypothesis 5. Menentukan variabel 6. Mengolah hasil percobaan analisis data 7. Membuat kesimpulan 8. Mengkomunikasikan hasil penelitian. Tekhnik dan prosedur penulisan laporan penelitian 1. Judul

2. Abstrak : berisi uraian singkat makalah

3. Kata pengantar : berisi ungkapan syukur dan ucapan terimakasih terhadap pihak yang membantu. 4. Daftar isi 5. Pendahuluan : berisi latar belakang penulisan, identifikasi masalah, batasan masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian, dan manfaat penelitian. 6. Kerangka teori dan pengajuan hypothesis 7. Metodologi penelitian : berisi tempat, waktu, alat, dan bahan penelitian, serta metode penelitian. 8. Pembahasan : berisi pengolahan data dan hasil penelitian yang dibandingkan dengan teori. 9. Kesimpulan dan saran

10. DaftarPustaka 11. Lampiran

Membuat Rancangan Percobaan 1. Judul penelitian 2. Latar belakang : berisi alasan pemilihan topic permasalahan dan tujuan penelitian 3. Landasan teori

4. Hipothesis yang diajukan 5. Penjabaran perumusan variable

Menurut Sutrisno Hadi 1982:437 variabel adalah semua keadaan, faktor, kondisi, perlakuan, atau tindakan yang dapat mempengaruhi hasil eksperimen. a. Variabel Bebas variabel manipulasi adalah perlakuan yang berbeda- beda dalam percobaan. Variabel bebas sengaja dibuat berbeda untuk mengetahui pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. b. Variabel Terikat Variabel Respon adalah hasil dari perlakuan yang berbeda-beda dalam percobaan. Variabel terikat merupakan akibat dari variabel bebas.Merupakan variabel yang dipengaruhi atau akibat, karena adanya variabel bebas. c. Variabel Kontrol Variabel Terkendali adalah perlakuan yang sama pada semua percobaan, maka pengaruhnya juga sama pada semua kelompok percobaan. d. Variabel Pengganggu adalah variabel yang tidak dikehendaki, tetapi tidak mempengaruhi hasil percobaan. Variabel ini harus dihindari agar hasil percobaan sesuai dengan yang diharapkan Contoh : Judul : Pengaruh Jumlah Volume Air Terhadap Pertumbuhan Tanaman Padi Variabel bebas : Jumlah volume air 5ml, 10ml, 15ml Varibel terikat : pertumbuhan tanaman padi panjang dan jumlah daun tanaman padi dengan Jangka pengukuran setiap 2 hari dan kelipatannya Variabel kontrol : jenis media tanam jenis tanah, jenis pupuk, jenis air, ukuran wadah penanaman. 6. Waktu dan Tempat 7. Alat dan Bahan 8. Prosedur Kerja 9. Tabel Pengamatan