2. Karakteristik Demografi Partisipan Pengembangan Dokumentasi Asuhan Keperawatan di Ruang Perawatan Anak Rumah Sakit Umum Daerah Langsa

Ruangan kelas III Mata Uroe memiliki kapasitas 64 tempat tidur, ruangan ICCU memiliki kapasitas 5 tempat tidur dan ruangan ICU memiliki kapasitas 6 tempat tidur. Sementara ruangan perawatan anak Pade mempunyai kapasitas 24 tempat tidur, ruangan kramzal dengan kapasitas 21 tempat tidur, ruangan neonatus dengan kapasitas 15 tempat tidur bayi. Ruangan telinga hidung tenggorokan THT Mata Lawang memiliki kapasitas 22 tempat tidur, ruang perawatan bedah A Jarom memiliki kapsitas 24 tempat tidur dan ruang perawatan bedah B Sitahon dengan kapasitas 24 tempat tidur. Produk jasa yang ditawarkan Rumah Sakit Umum Daerah Langsa melalui unit rawat jalan adalah pelayanan pada poli bedah, poli obstetri dan ginekologi, poli telinga hidung tenggorokan THT, poli paru, poli mata, poli anak, poli kulit, poli gigi, poli internis wanita, poli internis pria, poli jiwa, poli neurologi, poli umum, poli jantung, poli fisioterapi dan poli diagnostik.

4. 2. Karakteristik Demografi Partisipan

Perawat yang bertugas di RPA berjumlah 15 orang. Ruang perawatan anak dipimpin oleh seorang kepala ruangan dengan pendidikan terakhir sekolah perawat kesehatan SPK dan sedang mengikuti pendidikan S1 Keperawatan. Kepala ruangan memiliki pengalaman bekerja di ruang perawatan anak selama lebih dari 20 tahun. Perawat yang bekerja di ruangan perawatan anak adalah mayoritas memiliki umur dalam katagori 25 - 40 tahun yaitu sebanyak 13 orang 86. Tingkat pendidikan perawat yang bertugas di ruang perawatan anak adalah Universitas Sumatera Utara rata-rata memiliki latar belakang pendidikan Diploma III KeperawatanAkademi Keperawatan AKPER yaitu sebanyak 12 orang perawat 80. Perawat RPA hanya 1 orang 7 yang memiliki pendidikan terakhir S1 Keperawatan dan 2 orang perawat dengan pendidikan terakhir SPK yang merupakan pendidikan setara dengan SMA. Terkait status pekerjaan, mayoritas perawat yang bertugas di ruang perawatan anak adalah memiliki status pekerjaan Pegawai Negeri Sipil PNS yaitu sebanyak 9 orang perawat 60. Namun di ruang perawatan anak masih terdapat perawat dengan status pekerjaan tenaga bakti tenaga suka rela sebanyak 5 orang perawat 33. Perawat ruang perawatan anak memiliki masa kerja di ruang perawatan anak bervariasi. Sebagian besar perawat RPA sudah bekerja selama lebih dari 5 tahun yaitu sebanyak 7 orang perawat 47, tetapi di RPA masih ada juga 5 orang perawat 33 yang memiliki masa kerja di bawah 1 tahun. Perawat ruang perawatan anak seluruhnya menganut agama Islam. Demikian juga halnya mengenai data jenis kelamin perawat yang bertugas di ruang perawatan anak. Seluruh perawat RPA adalah memiliki jenis kelamin perempuan. Terkait dengan pelatihan tentang dokumentasi asuhan keperawatan yang pernah diikuti oleh perawat di ruang perawatan anak adalah hanya sebagian kecil perawat yang sudah mendapatkan pelatihan tentang dokumentasi asuhan keperawatan yaitu sebanyak 4 orang perawat 27. Universitas Sumatera Utara Karakteristik demografi partisipan secara lebih rinci dapat dilihat dalam Tabel 4.1. Tabel 4. 1. Karakteristik Demografi Partisipan n= 15 No Karakteristik Frekwensi f Persentase 1. 2. 3. 4. 5. Umur : 25 tahun 25– 40 tahun 40 tahun Pendidikan SPK AKPER S1. Keperawatan Status Pekerjaan Pegawai negeri sipil Pegawai honor Tenaga bakti Masa Kerja 1 tahun 1 – 5 tahun 5 tahun Agama Islam Katolik Protestan Hindu Budha 1 13 1 2 12 1 9 1 5 5 3 7 15 - - - - 7 86 7 13 80 7 60 7 33 33 20 47 100 6.

7. Jenis Kelamin