Faktor Predisposing Analisis Univariat

Berdasarkan Peraturan Daerah Nomo 07 Tahun 2000, struktur organisasi RSU Meuraxa terdiri dari : 1 Direktur Rumah Sakit; 2 Kasie Pelayanan membawahi 3 sub seksi; 3 Kasie Keperawatan yang membawahi asuhan keperawatan, mutu dan etika keperawatan, dan logistik keperawatan; 4 Kasubbag Sekretariat dan Rekam Medik, yang membawahi Kaur Tata Usaha, kepegawaian, rumah tangga dan rekam medik; 5 Kasubabg Keuangan dan program, yang membawahi program dan anggaran, akuntansi, mobilisasi dana dan pembendaharaan.

4.2 Analisis Univariat

4.2.1 Faktor Predisposing

Analisis univariat merupakan salah satu analisis data hasil penelitian dengan mendistribusikan variabel penelitian dalam tabel distribusi frekuensi. Faktor Predisposing merupakan faktor yang mendukung yang berasal dari individu terhadap penggunaan alat pelindung diri dalam melaksanakan asuhan persalinan normal. Faktor tersebut terdiri dari umur, masa kerja, pendidikan, pengetahuan dan sikap responden. Hasil penelitian dapat dilihat pada Tabel 4.2 Dedek Mulyanti : Faktor Predisposing, Enabling Dan Reinforcing Terhadap Penggunaan Alat Pelindung Diri…, 2008 USU e-Repository © 2009 Tabel 4.2. Distribusi Responden Berdasarkan Variabel Faktor Predisposing dalam Asuhan Persalinan Normal di Rumah Sakit Meuraxa Tahun 2008 No Faktor Predisposing Jumlah orang Persentase 1 Umur a. ≤ 33 Tahun 7 35,0 b. 33 Tahun 13 65,0 Jumlah 20 100 2 Pendidikan a. D-1 Kebidanan 9 45,0 b. D-III Kebidanan 11 55,0 Jumlah 20 100 3 Masa Kerja a. ≤ 4 Tahun 11 55,0 b. 4 Tahun 9 45,0 Jumlah 20 100 4 Pengetahuan a. Cukup Baik 11 55.0 b. Baik 7 35.0 c. Sangat Baik 2 10.0 Jumlah 20 100 5 Sikap a. Cukup Baik 9 45.0 b. Baik 8 40.0 c. Sangat Baik 3 15.0 Jumlah 20 100 Berdasarkan Tabel 4.2 di atas, menunjukkan mayoritas responden merupakan bidan yang berusia 33 tahun yaitu sebanyak 13 orang 65, dengan pendidikan D- III kebidanan yaitu sebanyak 11 responden 55. Berdasarkan masa kerja responden mayoritas mempunyai masa kerja ≤4 tahun, yaitu sebanyak 11 responden 55,0. Dilihat dari pengetahuan responden, mayoritas responden mempunyai pengetahuan tentan penggunaan alat pelindung diri dalam persalinan normal termasuk kategori Dedek Mulyanti : Faktor Predisposing, Enabling Dan Reinforcing Terhadap Penggunaan Alat Pelindung Diri…, 2008 USU e-Repository © 2009 cukup baik yaitu sebanyak 11 responden 55, dan hanya 2 orang 10 yang mempunyai pengetahuan kategori sangat baik, sedangkan sikap responden tentang penggunaan alat pelindung diri dalam asuhan persalinan normal relatif tidak ada perbedaan persentase antara sikap yang cukup baik dan baik, masing-masing 9 responden 45,0 dan 8 responden 40, dan hanya 3 responden 15 termasuk sikap kategori sangat baik terhadap penggunaan ala pelindung diri dalam asuhan persalinan normal.

4.2.2 Faktor Enabling

Dokumen yang terkait

Pengaruh Predisposing Factor, Enabling Factor dan Reinforcing Factor Terhadap Penggunaan Jamban di Desa Gunungtua Kecamatan Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2014

0 68 162

Faktor Pemilihan Persalinan Dengan Tindakan Seksio Sesarea di Rumah Sakit Umum Haji Medan Januari – April tahun 2014

2 56 96

Pengaruh Pengembangan Karir terhadap Motivasi Kerja Perawat Pelaksana dalam Asuhan Keperawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Meuraxa Banda Aceh

3 39 112

Pengaruh Faktor Predisposing, Enabling Dan Reinforcing Ibu Balita Terhadap Pencegahan Penyakit Pneumonia Pada Balita Di Kelurahan Batangberuh Kecamatan Sidikalang Tahun 2011

1 51 111

Pengaruh Faktor Predisposing, Enabling, Reinforcing Terhadap Pemanfaatan Buku KIA Di Puskesmas Kota Alam Banda Aceh

2 82 95

Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku pekerja dalam penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) pada industri pengelasan informal di Kelurahan Gondrong, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang Tahun 2013

2 29 157

HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING,ENABLING DAN REINFORCING TERHADAP PEMAKAIN ALAT PELINDUNG DIRI MASKER DI CV.KALIMA ART JEPARA TAHUN 2013.

0 3 15

FAKTOR RISIKO TERJADINYA PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA PASIEN RUMAH SAKIT UMUM MEURAXA BANDA ACEH

0 0 11

HUBUNGAN PREDISPOSING, ENABLING DAN REINFORCING FAKTOR DENGAN PENGGUNAAN APD (ALAT PELINDUNG DIRI) PADA BIDAN DALAM PELAYANAN KEBIDANAN DI RUMAH SAKIT KIA SADEWA YOGYAKARTA TAHUN 2013 NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Predisposing Enabling dan Einforcing Faktor

0 0 15

Analisis Jalur Tentang Hubungan Antara Faktor Predisposing, Enabling, dan Reinforcing dengan Sanitasi Rumah di Kota Bengkulu - UNS Institutional Repository

0 0 14