Kamus Data .1 Kamus Data Penjelasan Pada Proses

102 4.3.1.2 Kamus Data 4.3.1.2.1 Kamus Data Penjelasan Pada Proses 1. Proses 1.0 Nama proses : Order Bahan Dasar Masukan : kebutuhan bahan dasar, decision Keluaran : form order bahan, nota bahan Ringkasan proses : merupakan proses peng-orderan bahan dasar sekiranya persedian bahan dasar telah menipis. 2. Proses 2.0 Nama proses : Login Masukan : username.password Keluaran : hak akses Ringkasan proses : merupakan proses pengecekan terhadap admin yang menggunakan sistem untuk menentukan level layanan sistem. 3. Proses 3.0 Nama proses : penerimaan bahan dasar Masukan : form bahan dasar Keluaran : info bahan dasar Ringkasan proses : merupakan proses pengecekan dan penghitungan data bahan dasar baik yang masuk dari supplier atau yang dikeluarkan untuk pemolaan. 103 4. Proses 4.0 Nama proses : Pemilihan pola Masukan : bahan dasar, form pemolaan Keluaran : info bahan dasar, data pola Ringkasan proses : merupakan proses pemilihan pola dan penghitungan secara otomatis jumlah pola yang dihasilkan dengan jumlah bahan yang dikeluarkan. 5. Proses 5.0 Nama proses : Penjahitan Masukan : data pola, form celana mentah Keluaran : info pola, data celana-celana mentah Ringkasan proses : merupakan proses penghimpunan dan pencatatan data- data celana mentahcelana yang telah dijahit dan sedang dijahit. 6. Proses 6.0 Nama proses : Pencucianlaundry Masukan : data celana-celana mentah, form celana matang Keluaran : info celana mentah, data celana-celana matang Ringkasan proses : merupakan proses penghimpunan, pencatatan dan penghitungan celana-celana matang baik yang telah di laundry ataupun yang sedang dilaundry. 7. Proses 7.0 Nama proses : Finishing 104 Masukan : data celana-celana matang, form celana jadi Keluaran : info celana matang, data celana-celana jadi Ringkasan proses : merupakan proses penghimpunan, pencatatan dan penghitungan celana-celana jadi dari berbagai jenis bahan, ukuran dan model. 8. Proses 8.0 Nama proses : Pembuatan laporan Masukan : data bahan dasar, data pola, data celana-celana mentah, data celana-celana matang, data celana jadi Keluaran : laporan bahan dasar, laporan pola, laporan celana mentah, laporan celana matang, laporan celana jadi Ringkasan proses : merupakan proses pembutan laporan bahan dasar, pola, celana mentah, celana matang, dan celana jadi yang kemudian dihimpun menjadi sebuah laporan produksi.

4.3.1.2.2 Kamus Data Penjelasan Pada Data Store 1. Nama Data Store : User

Deskripsi : Berisi data mengenai manager, inventory, penjahitan, pemolaan, laundry, finishing Struktur Data : id_user + password + level Tipe dan ukuran data: id_user int 10 password varchar 20 level varchar 10 105 2. Nama data store : bahan_dasar Deskripsi : Berisi data mengenai bahan dasar. Struktur data : id_bahan + id_user + pemasok + tgl_masuk + jenis_bahan + harga + jumlah_masuk + total_harga Tipe dan ukuran : id_bahan int 10 id_user varchar 10 pemasok varchar 20 tgl_masuk date jenis_bahan varchar 20 jumlah_masuk varchar 10 jumlah_keluar varchar 10 sisa varchar 10 3. Nama data store : pola Deskripsi : Berisi data mengenai pemolaan. Struktur data : id_pola + id_bahan + id_user + tgl_masuk + tgl_keluar + jenis_pola + jumlah_bahan + jumlah_pola Tipe dan ukuran : id_pola int 10 id_bahan varchar 10 id_user varchar 10 tgl_masuk date tgl_keluar date jenis_pola varchar 20 jumlah_bahan varchar 10 106 jumlah_pola varchar 10 4. Nama data store : celana mentah Deskripsi : Berisi data mengenai celana-celana mentah celana yang dijahit. Struktur data : id_celana_mentah + id_pola + id_user + tgl_keluar + jumlah_jahitan + harga Tipe dan ukuran : id_celana_mentah varchar 10 id_pola varchar 10 id_user varchar 10 tgl_keluar date jumlah_celana_mentah varchar 10 harga varchar 10 5. Nama data store : Celana matang celana yang telah dilaundry Deskripsi : Berisi data mengenai celana-celana matang celana yang telah dilakukan proses pencucian. Struktur data : id_celana_matang + id_celana_mentah + id_user + tgl_keluar + jenis_cucian + jumlah_cucian + harga Tipe dan ukuran : id_celana_matang varchar 10 id_celana_mentah varchar 10 id_user varchar 10 tgl_keluar date jenis_cucian varchar 20 jumlah_cucian varchar 10 107 harga varchar 10 6. Nama data store : celana jadi Deskripsi : Berisi data mengenai data-data celana jadi. Struktur data : id_celana_jadi + id_celana_matang + id_user + celana jadi Tipe dan ukuran : id_celana_jadi varchar 10 id_celana_matang varchar 10 id_user varchar 5 celana_jadi varchar 10 108

4.3.1.3 Entity Relationship Diagram ERD