Deskripsi Lokasi Penelitian Hasil Penelitian

commit to user

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Deskripsi Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di SD negeri Karanganyar III yang beralamat di dukuh Tlemek RT 0204 desa karanganyar kecamatan Weru kabupaten Sukoharjo.Sekolah dasar negeri karanganyar 03 ini berdiri pada tanggal 1 juli 1977.Sekolah ini letaknya sangat strategis yaitu dengan jalan umum sehingga memudahkan siswa menuju ke sekolah ini.Sekolah dasar negeri Karanganyar 03 ini mempunyai jumlah siswa terbanyak kedua dalam satu kecamatan,dengan jumlah siswa keseluruhan dari kelas 1 hingga kelas 6 sebanyak 193 siswa.Selaku kepala sekolah Bp.Tolu Winarto yang membawahi 13 guru dan karyawan.Sekolah sekolah dasar negeri karanganyar 03 mempunyai 1 ruang guru,1 ruang kepala sekolah yang menyatu dengan ruang guru.Sekolah ini juga mempunyai 6 ruang kelas,1 ruang UKS,1 ruang perpustakaan,1 ruang komputer dan 1 aula sebagai gedung pertemuan.Aula di sekolah dasar negeri 03 menjadi satu-satunya tempat pertemuan dan acara-acara penting se-Kecamatan Weru, karena hanya sekolah ini yang mempunyai gedung pertemuan. Halaman sekolahnya cukup luas, dikelilingi oleh bermacam-macam tumbuhan yang memberikan kesejukan di sekolah ini.Fasilitas yang ada di sekolah ini kurang memadai. Berbagai jenis alat peraga untuk berbagai mata pelajaran yang tersedia kurang lengkap.Alat peraga tersebut tidak dimanfaatkan oleh guru dengan baik dalam proses pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan di ruang kelas II SD Negeri Karanganyar III.. Pemilihan tempat tersebut didasarkan pada pertimbangan: Pertama, peneliti merupakan guru wiyata bakti di SD Negeri Karanganyar III. Kedua, sekolah tersebut belum pernah digunakan sebagai objek penelitian yang serupa sehingga terhindar dari kemungkinan penelitian ulang. Ketiga, berdasarkan hasil observasi peneliti di lapangan terdapat permasalahan dalam pembelajaran IPA khususnya materi energi cahaya. commit to user Karakter siswa-siswi kelas II tempat penelitian tidak jauh berbeda dengan kelas lain. Kebanyakan siswa menganggap IPA sebagai suatu mata pelajaran sulit, sehingga penguasaan konsep energi cahaya belum mencapai KKM Kriteria Ketuntasan Minimal yang ditentukan sekolah pada awal semester. Partisipasi siswa dalam pembelajaran IPA juga kurang optimal. Siswa masih banyak tergantung pada guru dalam memecahkan masalah konsep energi cahaya. Hal itu menyebabkan rendahnya penguasaan konsep energi cahaya siswa pada mata pelajaran IPA. Untuk mengantisipasi hal tersebut peneliti mengadakan penelitian di kelas II. Peneliti menggunakan Model Pembelajaran Kuantum yang dapat meningkatkan penguasaan konsep energi cahaya pada siswa kelas II. Dengan penelitian ini diharapkan siswa Sekolah Dasar Negeri Karanganyar III lebih tertarik dan termotivasi untuk belajar IPA, sehingga penguasaan konsep energi cahaya siswa kelas II meningkat.

2. Deskripsi Permasalahan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP ENERGI PANAS DALAM MATA PELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KUANTUM PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI BONAGUNG I TANON SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 6 76

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP GAYA GESEK MELALUI PEMBELAJARAN QUANTUM PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 03 KORIPAN MATESIH KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 3 72

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA PENDEK DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS II SD NEGERI 01 JATEN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 1 137

PENINGKATAN KEMAMPUAN OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MODEL P PEMBELAJARAN EMBELAJARAN KUANTUM PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI II NGADIROJO KABUPATEN WONOGIRI TAHUN PELAJARAN 2010 2011

2 23 95

PENINGKATAN PENGUASAAN BANGUN DATAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA KELAS V SD NEGERI NGRECO 05 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2011

0 2 205

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP PENYESUAIAN Penerapan Model Pembelajaran Problem posing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Penyesuaian Makhluk Hidup Pada Siswa Kelas V SD Negeri Cabeankunti Tahun Ajaran

0 0 17

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP PENYESUAIAN Penerapan Model Pembelajaran Problem posing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Penyesuaian Makhluk Hidup Pada Siswa Kelas V SD Negeri Cabeankunti Tahun Ajaran

0 1 12

PENINGKATAN BERBICARA DENGAN PENERAPAN PEMBELAJARAN SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS II SEKOLAH Peningkatan Berbicara Dengan Penerapan Pembelajaran Sosiodrama Pada Siswa Kelas Ii Sekolah Dasar Negeri Baturan Kecamatan Colomadu Kabupaten Karanganyar Tahun Pel

0 1 13

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SAINS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK PADA SISWA KELAS II SD NEGERI 03 KARANGREJO KERJO KARANGANYAR TAHUN 2009/2010.

0 1 9

Penerimaan Siswa Baru Makalah APSI.docx

0 0 57