Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Penelitian

usahanya, perusahaan dapat mengalami keuntungan maupun kerugian. Ketika perusahaan mengalami banyak hambatan dan mengalami kerugian yang tidak dapat diatasi, maka lambat laun perusahaan tersebut akan berada pada kondisi financial distress, yaitu kondisi dimana perusahaan tidak memiliki kapasitas untuk memenuhi kewajibannya kepada pihak ketiga Andrade dan Kaplan, 1998. Dengan analisis rasio, suatu perusahaan dapat memprediksikan kondisi financial distress dengan menggunakan perhitungan DSCR DSCR. Prediksi kondisi financial distress berguna bagi perusahaan agar perusahaan dapat melakukan tindakan pencegahan serta dapat mengetahui cara keluar dari kondisi financial distress. Keluarnya perusahaan dari kondisi financial distress menjadi kondisi non-financial distress disebut dengan istilah emergence financial distress.

1.2. Perumusan Masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana prilaku financial distress pada sektor agrikultur di Indonesia? 2. Apakah rasio net profit margin, current ratio, return on equity, return on asset, dan rasio EBITDATA dapat digunakan untuk memprediksi kondisi financial distress? 3. Apakah krisis subprime mortgage Amerika Serikat berpengaruh pada kondisi financial distress sektor agrikultur Indonesia? 4. Apa saja faktor yang menyebabkan terjadinya emergence financial distress?

1.3. Tujuan Penelitian

Dengan mengacu pada perumusan masalah, maka tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Mendeskripsikan prilaku financial distress pada sektor agrikultur di Indonesia. 2. Menganalisis rasio net profit margin, current ratio, return on equity, return on asset, dan rasio EBITDATA sebagai alat prediksi kondisi financial distress. 3. Menganalisis pengaruh krisis subprime mortgage Amerika Serikat pada sektor agrikultur Indonesia. 4. Mengidentifikasi faktor yang menyebabkan terjadinya emergence financial distress.

1.4. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Bagi perusahaan atau praktisi bisnis, hasil penelitian ini dapat dipergunakan sebagai tambahan referensi tentang rasio keuangan yang signifikan dalam memprediksi financial distress. 2. Bagi pembaca, kiranya penelitian ini dapat digunakan sebagai tambahan referensi untuk penelitian selanjutnya khususnya yang berkaitan dengan kondisi financial distress.

1.5. Ruang Lingkup Penelitian

Ruang lingkup penelitian ini berkaitan dengan analisis data laporan keuangan periode lima tahun selama periode 2006-2010 pada perusahaan agrikultur yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia. Periode ini dipilih karena adanya krisis subprime mortgage di Amerika Serikat pada pertengahan tahun 2007 sampai dengan akhir tahun 2008, sehingga dapat dilihat dampak yang diberikan oleh krisis tersebut. Penelitian ini dilakukan terutama untuk menganalisis faktor keuangan dan non-keuangan yang mempengaruhi kondisi financial distress perusahaan sektor agrikultur di Indonesia.

II. TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Prediksi Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2010-2013

5 101 118

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE DALAM MEMPREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS (STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2010-2014)

0 6 96

Pengaruh Mekanisme Good Coorporate Governance Terhadap Kondisi Financial Distress pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI Periode 2012-2014

0 5 66

Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2015.

4 14 22

Rasio Keuangan sebagai Prediktor Kondisi Financial Distress Perusahaan pada Sektor Textile dan Garment yang Terdaftar Di BEI Periode 2009-2012.

0 0 9

Rasio Keuangan sebagai Prediktor Kondisi Financial Distress Perusahaan pada Sektor Textile dan Garment yang Terdaftar Di BEI Periode 2009-2012 - Repositori Universitas Andalas

0 0 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Financial Distress - Prediksi Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2010-2013

0 0 24

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KONDISI FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2016 SKRIPSI

0 1 17

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KONDISI FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PADA TAHUN 2013-2017

0 0 22

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KONDISI FINANCIAL DISTRESS DI PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2006-2013 - Perbanas Institutional Repository

0 0 18