Layanan Sirkulasi di Perpustakaan Menjadi Anggota Perpustakaan Kendala Saat Peminjaman Buku

4.7 Layanan Sirkulasi di Perpustakaan

Untuk mengetahui pendapat responden mengenai Layanan sirkulasi di perpustakaan, maka dapat dilihat dari Tabel 4.7 berikut : Tabel 4.7 : Layanan Sirkulasi di Perpustakaan No. Kategori Pertanyaan Kategori Jawaban Jawaban Responden F 6. Menurut anda, apakah Layanan sirkulasi di perpustakaan DPRD sudah membantu kinerja anda ? a. Sangat Membantu 17 20.99 b. Membantu 14 17.29 c. Kurang Membantu 35 34.21 d. Tidak Membantu 15 18.51 Jumlah 81 100 Berdasarkan tabel 4.7 di atas menunjukkan bahwa 17 responden atau 20.99 memilih sangat membantu bahwa layanan sirkulasi membantu kinerja bagi dirinya, 14 responden atau 17.29 membantu kinerja bagi dirinya, 35 responden 34.21 kurang membantu, 15 responden 18.51 tidak membantu kinerja bagi dirinya. Berdasarkan uraian di atas dapat diinterpretasikan bahwa 34.21 hampir setengahnya responden berpendapat bahwa layanan sirkulasi kurang membantu, mungkin dikarenakan responden belum paham tentang layanan sirkulasi. Universitas Sumatera Utara

4.8 Menjadi Anggota Perpustakaan

Untuk mengetahui pendapat responden mengenaiMenjadi anggota perpustakaan, maka dapat dilihat dari Tabel 4.8 berikut : Tabel 4.8 : Menjadi Anggota Perpustakaan No. Kategori Pertanyaan Kategori Jawaban Jawaban Responden F 7. Menurut anda, apakah anda mempunyai kesulitan untuk menjadi anggota perpustakaan DPRD Sumatera Utara ? a. Sangat Sulit b. Sulit c. Tidak Sulit 81 100 d. Tidak Tahu Jumlah 81 100 Berdasarkan Tabel 4.8 diketahui bahwa pendapat responden mengenai menjadi anggota perpustakaan seluruhnya responden atau 100 menjawab tidak sulit untuk menjadi anggota perpustakaan. Hal ini menunjukkan bahwa responden menyadari pentingnya untuk menjadi anggota perpustakaan untuk melakukan peminjaman bahan pustaka Universitas Sumatera Utara

4.9 Kendala Saat Peminjaman Buku

Untuk mengetahui pendapat responden mengenai Kendala saat pepinjaman buku, maka dapat dilihat dari Tabel 4.9 berikut : Tabel 4.9 : Kendala Saat Peminjaman Buku No. Kategori Pertanyaan Kategori Jawaban Jawaban Responden F 8. Apakah anda mengalami kendala saat peminjaman buku di Perpustakaan DPRD ? a. Selalu 6 7.41 b. Sering 7 8.65 c. Kadang- kadang 18 22.22 d. Tidak Pernah 50 61.72 Jumlah 81 100 Berdasarkan tabel 4.9 diatas dapat diketahui bahwa pendapat responden mengenai Kendala saat peminjaman buku adalah, 6 responden atau 7.41 selalu ada kendala, 7 responden atau 8.65 sering ada kendala, 18 responden 22.22 memilih jawaban kadang - kadang dan 50 responden atau 61.72 memilih jawaban tidak pernah ada kendala. Dari persentase di atas dapat diinterpretasikan bahwa 61.72 responden atau sebagian besar menyatakan tidak pernah mengalami kendala pada saat peminjaman buku. Hal ini disebabkan karena buku adalah sumber pengetahuan bagi responden. Universitas Sumatera Utara

4.10 Memperpanjang Peminjaman Bahan Pustaka