Antiinflamasi Diklofenak Uji Efek Antiinflamasi Sediaan Topikal Ekstrak Etanol Dan Etil Asetat Rimpang Tumbuhan Kunyit (Curcuma domestica Val.) Terhadap Mencit

Tri wardhana Kesuma : Uji Efek Antiinflamasi Sediaan Topikal Ekstrak Etanol Dan Etil Asetat Rimpang Tumbuhan Kunyit Curcuma domestica Val. Terhadap Mencit, 2009. USU Repository © 2009 Prostaglandin meningkatkan sensitivitas sensor saraf terhadap rangsangan nyeri, juga meningkatkan permeabilitas vaskular dan bertindak sebagai vasodilator Heinz Lullmann, 2000. Leukotrien Leukotrien disintesis sebagai respon terhadap antigen dan tidak disimpang secara intraselullar. Leukotrien merupakan produk dari metabolisme asam arakhidonat melalui jalut lipooxygenase. Salah satu efek sistemik dari leukotrien inflamasi kulit dan kemotaksis. Leukotrien juga meningkatkan permeabilitas vaskular Jesse B. Hall, 2005.

2.4 Antiinflamasi

Obat-obat antiinflamasi non steroid atau Non Steroidal Antiinflammatory Drugs NSAID’s efektif untuk peradangan akibat benturan, memar, pembengkakan dan juga setelah pembedahan. NSAID’s juga berguna untuk mengurangi nyeri kanker, dan yang banyak digunakan untuk kasus ini adalah ibuprofen, naproksen dan diklofenak karena efek samping yang relatif sedikit. Penggolongan NSAID’s secara kimiawi dibagi dalam beberapa kelompok, yaitu : a. Salisilat contoh : asetosal, benorilat dan diflusinal. b. Asetat contoh : diklofenak, indometasin, alklofenak, sulindak dan fentiazak. c. Propionat contoh : ibuprofen, ketoprofen, flurbiprofen, naproksen, dan fenoprofen. Tri wardhana Kesuma : Uji Efek Antiinflamasi Sediaan Topikal Ekstrak Etanol Dan Etil Asetat Rimpang Tumbuhan Kunyit Curcuma domestica Val. Terhadap Mencit, 2009. USU Repository © 2009 d. Oksikam contoh : piroksikam, tenoksikam, dan meloksikam e. Antranilat contoh : asam mefenamat dan nifluminat f. Pirazolon contoh : fenilbutazon dan azaprofazon g. Golongan lain contoh : nabumeton, benzidamin krim 3 Sejumlah NSAID’s digunakan topikal dalam krem atau gel, misalnya piroksikam 0,5, diklofenak dietil amonium 1 dan benzidamin 5 Tjay, 2002.

2.5 Diklofenak

Nama kimia : Benzeneacetic acid, 2-[2,6-dichlorophenyl amino]monosodium. Sodium [o-2,6-dichloroaniline phenyl ] acetate. Rumus bangun : NH Cl Cl ONa O Rumus Molekul : C 14 H 10 Cl 2 NNaO 2 Berat Molekul : 318,13 Tri wardhana Kesuma : Uji Efek Antiinflamasi Sediaan Topikal Ekstrak Etanol Dan Etil Asetat Rimpang Tumbuhan Kunyit Curcuma domestica Val. Terhadap Mencit, 2009. USU Repository © 2009 Kandungan : Na diklofenak mengandung tidak kurang dari 99,0 dan tidak lebih dari 101,0 C 14 H 10 Cl 2 NNaO 2 dihitung terhadap zat yang telah dikeringkan The United States Pharmacopoeia, 2003. Diklofenak adalah derivat sederhana dari asam fenilasetat yang menyerupai flurbiprofen dan meklofenamat. Diklofenak adalah penghambat enzim cyclooxygenase yang nonselektif dan kuat, juga mengurangi bioavailabilitas asam arakhidonat. Diklofenak memiliki sifat antiinflamasi, analgetik dan antipiretik. Efek samping bisa terjadi kira-kira 20 dari pasien meliputi distress gastrointestinal, pendarahan gastrointestinal dan timbulnya ulserasi lambung. Kombinasi dengan mesoprostol dapat menyebabkan diare. Penggunaan dalam terapi berupa sediaan oral tablet salut 25 mg dan 50 mg, preparat oftalmikum untuk pencegahan inflamasi mata pascaoperasi, preparat dermatologis dan juga untuk pemberian intramuskuler Katzung, 2002.

2.6 Uraian Sediaan Salep

Dokumen yang terkait

Efek Imunomodulator Ekstrak Rimpang Temu Giring (Curcuma Heyneana Val. Et Van Zijp.) Terhadap Respon Hipersensitivitas Tipe Lambat Dan Titer Antibodi Sel Imun Mencit Jantan

4 58 85

Uji Efek Antiinflamasi Dari Kombinasi Ekstrak Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale Rosc.)Dan Ekstrak Rimpang Kunyit (Curcuma domestica Val.) Dalam Sediaan Topikal Pada Mencit Jantan

17 119 74

Uji aktivitas antioksidan pada ekstrak daun kunyit (curcuma domestica val) dengan menggunakan metode dpph ( 1,1-diphenyl-2-picrylhydrazyl)

1 18 42

UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK RIMPANG KUNYIT (Curcuma domestica Uji Efektivitas Ekstrak Rimpang Kunyit (Curcuma Domestica Val) Dalam Mempercepat Proses Penyembuhan Luka Sayat Pada Mencit (Mus Musculus) Jantan.

0 3 14

UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK RIMPANG KUNYIT(Curcuma Uji Efektivitas Ekstrak Rimpang Kunyit (Curcuma Domestica Val) Dalam Mempercepat Proses Penyembuhan Luka Sayat Pada Mencit (Mus Musculus) Jantan.

0 6 14

EFEK ANTIDIARE EKSTRAK ETANOL RIMPANG KUNYIT (Curcuma domestica Val.) PADA MENCIT JANTAN GALUR Swiss Webster.

0 1 21

Efek Antiinflamasi Ekstrak Etanol Kunyit (Curcuma domestica Val.) Pada Tikus Putih Jantan Galur Wistar.

10 33 1

Efek Antidiare Ekstrak Etanol Rimpang Kunyit (Curcuma domestica Val.) Pada Mencit Swiss Webster Jantan.

18 43 39

EFEK EKSTRAK ETANOL RIMPANG KUNYIT (Curcuma domestica Val.) PADA MENCIT DIARE YANG DIINDUKSI MAGNESIUM SULFAT -

0 1 81

Standarisasi ekstrak rimpang kunyit [curcuma domestica val.] - USD Repository

0 4 88