Metode Karyawisata Metode Tanya Jawab Metode Quantum

Kelemahan metode problem solving : a. Karena tidak melihat kualitas pendapat yang disampaikan terkadang penguasaan materi sering diabaikan. b. Metode ini sering kali menyulitkan mereka yang sungkan mengutarakan pendapat secara lisan.

12. Metode Karyawisata

Metode karyawisata merupakan pelatihan yang dilaksanakan dengan mengajak peserta pelatihan kesuatu tempat atau obyek tertentu untuk mempelajari atau menyelidiki sesuatu Roestiyah, 1991. Karyawisata dalam arti metode pelatihan mempunyai arti tersendiri, berbeda dengan karyawisata dalam arti umum. Karyawisata disini berarti kunjungan ke luar dari ruang pelatihan dalam rangka belajarpelatihan. Kelebihan metode karya wisata : a. Peserta pelatihan dapat berpartisipasi dalam berbagai kegiatan yang dilakukan oleh para petugas obyek karya wisata itu serta mengalami dan menghayati langsung. b. Peserta pelatihan dapat melihat kegiatan para petugas secara individu atau kelompok dan menghayatinya secara langsung. c. Peserta pelatihan dapat bertanya jawab menemukan sumber informasi yang pertama untuk memecahkan segala macam persoalan yang dihadapi. Kelemahan metode karya wisata : Universitas Sumatera Utara a. Karena dilakukan di luar ruang pelatihan dan jarak yang cukup jauh maka memerlukan transport yang mahal dan biaya yang mahal. b. Menggunakan waktu yang lebih panjang dari pada jam pelatihan.

13. Metode Tanya Jawab

Metode tanya jawab merupakan cara lisan menyajikan bahan untuk mencapai tujuan pelatihan Suwaji, 2008. Metode tanya jawab adalah metode pelatihan yang memungkinkan terjadinya komunikasi langsung yang bersifat two way traffic sebab pada saat yang sama terjadi tanya jawab antara trainer dengan peserta pelatihan. Kelebihan metode tanya jawab : a. Trainer dapat mengetahui penguasaan peserta pelatihan terhadap bahanmateri pelatihan yang telah disajikan. b. Memberi kesempatan pada peserta pelatihan untuk mengajukan pertanyaan terhadap persoalan yang belum dipahami. Kelemahan metode tanya jawab yaitu trainer hanya memberikan giliran untuk bertanya pada peserta pelatihan tertentu saja.

14. Metode Quantum

Memandang pelaksanaan pelatihan seperti permainan musik orkestra-simfoni. Trainer harus menciptakan suasana kondusif, kohesif, dinamis, interaktif, partisipatif, dan saling menghargai. Prinsip quantum adalah semua berbicara-bermakna, semua mempunyai tujuan, konsep harus dialami, tiap usaha peserta pelatihan diberi reward penghargaan. Strategi quantum tumbuhkan minat dengan alami dengan dunia realitas peserta pelatihan, demonstrasikan melalui presentasi-komunikasi, ulangi Universitas Sumatera Utara dengan tanya jawab-latihan-rangkuman, dan rayakan dengan reward dengan senyum- tawa-ramah-sejuk-nilai-harapan. Kelebihan metode Quantum : a. Suasana yang diciptakan kondusif, kohesif, dinamis, interaktif, partisipatif, dan saling menghargai. b. Setiap pendapat peserta pelatihan sangat dihargai. c. Proses belajarnya berjalan sangat komunikatif. Kelemahan metode Quantum : a. Tidak semua trainer dapat menciptakan suasa kondusif, kohesif, dinamis, interaktif, partisipatif, dan saling menghargai. b. Berlebihan memberi reward pada peserta pelatihan.

15. Metode Diskusi

Dokumen yang terkait

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

1 46 114

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 16

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 2

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 13

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

3 10 49

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 4

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 27

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 16

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 2

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

1 1 10