Metode Brainwashing Cuci Otak Brainstorming Curah Pendapat Teknik On The Job Training

b. Mendorong interaksi, membangkitkan semangat, membangunkan peserta pelatihan yang mengantuk dan bosan. c. Merangsang berpikir kreatif dan memecah kebuntuan berpikir. Kelemahan metode permainan : a. Bila dilakukan dengan permainan yang itu-itu saja maka akan mengakibatkan kebosanan pada peserta pelatihan. b. Bila trainer kurang kreatif dalam meramu permainan, maka akan sedikit nilai- nilai yang bisa digali dari permainan.

19. Metode Brainwashing Cuci Otak

Metode ini sering dipakai dalam proses penyampaian materi yang masuk dalam kategori ideologis seperti nilai-nilai, visi-misi, dan sebagainya.

20. Brainstorming Curah Pendapat

Metode ini lebih bertumpu pada pengalaman dan imajinasi peserta pelatihan murni. Dalam prakteknya harus diperhatikan hal-hal sebagai berikut : a. Trainer harus sesering mungkin melontarkan pertanyaan-pertanyaan yang mengundang kritisisme peserta pelatihan. b. Dan juga memberikan contoh-contoh persoalan sederhana yang biasa di alami untuk memancing kritisisme. c. Dalam konteks ini trainer harus terus memegang alat tulis, untuk sebisa mungkin mendokumentasikan gagasan yang muncul tanpa terkecuali, dan memberikan catatan pada gagasan yang kurang lebih sama. Universitas Sumatera Utara d. Dengan sesekali menarik kesimpulan dan memebrikan penjelasan sekedarnya, yang dihasilkan dari curah pendapat. Tekink Pelatihan Teknik adalah cara yang dilakukan seseorang dalam rangka mengimplementasikan suatu metode. Teknik pelatihan dapat diartikan sebagai cara yang dilakukan trainer dalam mengimplementasikan suatu metode pelatihan secara spesifik. Beberapa teknik yang lazim digunakan dalam suatu pelatihan.

1. Teknik On The Job Training

Teknik on the job training yaitu teknik melatih peserta pelatihan untuk mempelajari suatu materi pelatihan pekerjaan sambil mengerjakannya memprakteknya, atau bisa juga disebut pelatihan yang dilakukan dilingkungan pekerjaan aktivitas dari peserta pelatihan itu sendiri. Teknik on the job training merupakan pelatihan yang menggunakan situasi dalam pekerjaan. Di sini peserta pelatihan diberi pelatihan tentang pekerjaanmateri baru dengan supervise coaching langsung dariseorang trainer yang berpengalaman biasanya trainer dari lingkungan sendiri atau didatangkan dari luar. Teknik on the job training ini dapat digunakan pada metode praktek dan metode latihan. Kelebihan teknik on the job training : a. Relatif tidak mahal. b. Berlatih sambil berproduksi atau menghasilkan sesuatu. c. Tidak dibutuhkan tempat pelatihan khusus. d. Mendapatkan umpan balik yang cepat. Universitas Sumatera Utara Kekurangan teknik on the jon training adalah trainer yang dipakai, harus orang yang tepat.

2. Teknik Off The Job Training

Dokumen yang terkait

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

1 46 114

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 16

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 2

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 13

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

3 10 49

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 4

Pengaruh Pelatihan Penggunaan Alat Pelindung Diri terhadap Pengetahuan dan Tindakan Penggunaan Alat Pelindung Diri Karyawan Kilang Papan PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 27

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 16

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

0 0 2

Analisa Faktor-faktor yang Memengaruhi Perilaku Karyawan Kilang Papan dalam Penggunaan Alat Pelindung Diri di PT Hidup Baru Kota Binjai Tahun 2014

1 1 10