Objek Penelitian Subjek Penelitian Kerangka Pemikiran Unit Analisis

sebagai prosedur pemecahan masalah yang bertujuan untuk menggambarkan, meringkaskan berbagai kondisi, berbagai situasi ataupun berbagai fenomena realitas sosial yang ada di masyarakat yang menjadi objek penelitian yang berupaya menarik realitas itu ke dalam permukaan sebagai suatu ciri, karakter, sifat, model, tanda atau gambaran tentang kondisi, situasi ataupun fenomena tertentu Bungin, 2008:68. Penelitian yang menggunakan metode deskriptif kualitatif bertujuan untuk mengkritik kelemahan penelitian kualitatif yang terlalu positivisme, serta juga bertujuan untuk menggambarkan , meringkaskan berbagai kondisi dan situasi, atau berbagai fenomena realitas sosial yang ada di masyarakat yang menjadi penelitian dan berupaya menarik realita itu ke permukaan sebagai suatu ciri, karakter, model, tanda atau gambaran tentang kondisi dan fenomena tertentu Bungin 2008 :68.

3.2 Objek Penelitian

Objek penelitian merujuk pada masalah yang diteliti. Objek penelitian ini adalah Komunikasi Intrapersonal Penggunaan Cadar Terhadap Konsep Diri Mahasiswi STAI AS Sunnah Tanjung Morawa.

3.3 Subjek Penelitian

Subjek penelitian adalah informan yang diminta informasi berhubungan dengan penelitian yang dilakukan. Adapun subjek penelitian dalam penelitian ini adalah mahasiswi pengguna cadar yang terdaftar aktif di STAI AS Sunnah Tanjung Morawa.

3.4 Kerangka Pemikiran

Kerangka pemikiran adalah hasil pemikiran yang rasional dan merupakan uraian yang bersifat kritis dan memperkirakan kemungkinan hasil penelitian yang dicapai dan dapat mengantarkan penelitian pada rumusan hipotesa Nawawi, 2001 :40. Berdasarkan kerangka teori yang telah dijabarkan diatas, kerangka pemikiran yang terbentuk adalah : Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar  Sensasi  Persepsi  Memori  Berfikir Gambar 3.1 Model Kerangka Pemikiran

3.5 Unit Analisis

Unit analisis pada umumnya dilakukan untuk memperoleh gambaran yang umum dan menyeluruh tentang situasi yang diteliti objek penelitian. Unit analisis dalam penelitian ini meliputi tiga komponen menurut Spreadly dalam Sugiono, 2007 : 68, yaitu : Place : tempat dimana interaksi penelitian berlangsung, penelitian ini akan mengambil tempat di Asrama Putri STAI AS Sunnah Tanjung Morawa. Actor : pelaku dalam penelitian ini adalah subjek penelitian sebagai informan yang sesuai dengan penelitian. Dalam hal ini adalah mahasiswi yang terdaftar aktif di STAI AS Sunnah Tanjung Morawa yang memakai cadar, dengan jumlah subjek yang tidak ditentukan penelitian dilakukan hingga data jenuh. Activity : kegiatan yang dilakukan oleh pelaku atau actor dalam situasi sosial yang sedang berlangsung. Kegiatan yang akan diteliti adalah keterbukaan diri self disclosure mahasiswi STAI AS Sunnah Tanjung Morawa yang memakai cadar dalam konteks komunikasi interpersonal serta konsep diri yang ada dalam diri mahasiswi bercadar dalam konteks komunikasi intrapribadi.

3.6 Kerangka Analisis

Dokumen yang terkait

Konsep Diri Mahasiswi yang Menikah Muda (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Konsep Diri dengan Komunikasi Antarpribadi pada Mahasiswi Setelah Menikah Usia Muda di Kota Medan)

5 37 248

KONSEP DIRI PENGGUNA AKTIF JEJARING SOSIAL PATH KONSEP DIRI PENGGUNA AKTIF JEJARING SOSIAL PATH (Studi Deskriptif Kualitatif Terhadap Konsep Diri Siswa SMA Santo Bellarminus Bekasi Sebagai Pengguna Aktif Jejaring Sosial Path).

0 3 14

KONSEP DIRI DAN PENYESUAIAN DIRI MANTAN PENGGUNA NAPZA Konsep Diri dan Penyesuaian Diri Mantan Pengguna Napza.

0 0 16

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

0 0 15

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

0 0 2

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

0 1 10

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

1 2 21

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

0 0 2

Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi Intrapersonal Pengguna Cadar dan Konsep Diri Mahasiswi STAI As-Sunnah Tanjung Morawa)

1 2 65

Komunikasi Interpersonal dan Konsep Diri Pengguna Sabu (Studi Kasus di Medan Denai)

0 0 28