Jawaban Responden Terhadap Tahu atau Tidak Tahu Adanya Lembaga BAZISLAZ Jawaban Responden Terhadap Bersedia Atau Enggan

bahwa masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang menjadi responden memiliki pekerjaan sebagai Wiraswastapengusaha dan memiliki pendapatan rata- rata Rp. 1 juta- 3,5 juta. Oleh karena itu pendapatan masyarakat Kecamatan Medan Tembung dapat dikatakan cukup untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, maka masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang menjadi responden memiliki kewajiban untuk membayarmenyalurkan zakat sesuai dengan nisab dan haulnya, karena pendapatan dapat menjadi faktor masyarakat membayar zakat di BAZISLAZ.

4.3.5. Jawaban Responden Terhadap Tahu atau Tidak Tahu Adanya Lembaga BAZISLAZ

Masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang bersedia menjadi responden ada yang mengetahui dan tidak mengetahui adanya lembaga BAZISLAZ. Data Berdasarkan tahu atau tidak tahu masyarakat mengetahui adanya lembaga BAZISLAZ disajikan pada tabel 4.7 berikut : Tabel 4.7 Jawaban Responden Berdasarkan Tahu atau Tidak Tahu Adanya Lembaga BAZISLAZ Lembaga BAZISLAZ Mengetahui dan Tidak Mengetahui Tahu Tidak Tahu Total BAZNAS SU 60 40 100 Rumah Zakat RZ 72 28 Dompet Dhuafa 59 41 Sumber: Diolah dari data primer Data di atas menjelaskan bahwa dari 100 orang responden masyarakat Kecamatan Medan Tembung diketahui bahwa pengetahuan masyarakatmuzakki terhadap adanya lembagainstansi BAZISLAZ cukup tinggi, terlihat pada tabel 4.7 dimana masyarakat memiliki masing-masing jawaban terhadap adanya lembaga BAZISLAZ diatas 50 terhadap adanya lembaga BAZISLAZ. Ini menunjukkan bahwa BAZISLAZ cukup dikenal dengan baik di kalangan masyarakat Kecamatan Medan Tembung. Lembaga BAZISLAZ yang paling diketahui masyarakat yaitu Rumah Zakat RZ sebanyak 72 orang dan 28 orang yang tidak mengetahui yang kemudian diikuti BAZNAS SU sebanyak 60 orang yang tahu akan keberadaan instansilembaga BAZISLAZ ini dan 40 orang yang tidak mengetahui adanya lembagainstansi BAZISLAZ dan Dompet Dhuafa sebanyak 59 orang yang tahu akan keberadaan BAZISLAZ dan terdapat 41 orang yang tidak mengetahui. Berikut akan ditampilkan gambar 4.2 jawaban responden terhadap tahu atau tidak tahu adanya lembaga BAZISLAZ. Sumber: Diolah dari data primer Gambar 4.2 Jawaban Responden Terhadap Tahu atau Tidak Tahu Adanya Lembaga BAZISLAZ

4.3.6. Jawaban Responden Terhadap Bersedia Atau Enggan

MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang bersedia menjadi responden ada yang enggan dan bersedia membayarmenyalurkan zakat di BAZISLAZ. Jawaban responden berdasarkan bersedia atau enggan masyarakat membayarmenyalurkan zakat di BAZISLAZ disajikan pada Tabel 4.8 berikut: Tabel 4.8 Jawaban Responden Terhadap Bersedia Atau Enggan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Enggan dan Bersedia Frekuensi Persentase Enggan 88 88 Bersedia 12 12 Total 100 100,0 Sumber: Diolah dari data primer Data di atas menjelaskan bahwa dari 100 orang responden masyarakat Kecamatan Medan Tembung terdapat 88 orang yang enggan membayarmenyalurkan zakatnya di BAZISLAZ dengan persentase 88 dari jumlah total responden. Kemudian sebanyak 12 orang yang bersedia membayarmenyalurkan zakatnya di BAZISLAZ dengan persentase 12 dari jumlah total responden. Pada tabel 4.8 yang disajikan dapat dilihat bahwa masyarakat masih enggan membayarmenyalurkan zakatnya di instansi BAZISLAZ, meskipun masyarakat Kecamatan Medan Tembung mengetahui adanya lembagainstansi BAZISLAZ yang terlihat pada tabel 4.7, dan masyarakat yang menjadi responden memiliki pendapat ataupun alasan masing-masing terhadap keengganan membayarmenyalurkan zakat di BAZISLAZ. Maka hal ini menunjukkan bahwa dikenal atau diketahui saja akan keberadaan instansilembaga BAZISLAZ tidak cukup sebagai jaminan masyarakat tertarik menyalurkan zakatnya melalui lembaga-lembaga tersebut. Lembaga-lembaga seperti BAZNAS SU, Rumah Zakat maupun Dompet Dhuafa harus memiliki cara khusus untuk menarik minat masyarakat agar tertarik menyalurkan zakatnya melalui lembaga-lembaga tersebut. Berikut akan ditampilkan gambar 4.3 jawaban responden berdasarkan bersedia dan enggan membayarmenyalurkan zakat di BAZISLAZ, dan akan disajikan tabel-tabel keengganan masyarakat membayar zakat di BAZISLAZ Kecamatan Medan Tembung berdasarkan pendidikan dan pekerjaan masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang dijadikan responden. Berikut akan disajikan Tabel 4.9 data keengganan masyarakat membayar zakat di BAZISLAZ berdasarkan pendidikan. Sumber: Diolah dari data primer Gambar 4.3 Jawaban Responden Terhadap Bersedia atau Enggan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Frekuensi; Enggan ; 88; 88 Frekuensi; Bersedia; 12; 12 Jawaban Responden Terhadap Bersedia Atau Enggan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Tabel 4.9 Data Responden Keengaanan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Berdasarkan Pendidikan Sumber: Diolah dari data primer Data dari tabel 4.8 menjelaskan bahwa dari 100 orang responden masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang enggan menyalurkan zakat di BAZISLAZ dengan responden sebanyak 88 orang. Dilihat berdasarkan tingkat pendidikan masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang bersedia menjadi responden didominasi oleh masyarakat yang memiliki tingkat pendidikan tinggi yaitu sebanyak 38 orang 38. Kemudian diikuti tingkat pendidikan SMASederajat yaitu sebesar 37 orang 37 dan 13 responden 13 yang memiliki tingkat pendidikan rendah. Terdapat 12 responden yang bersedia membayarmenyalurkan zakatnya di BAZISLAZ dengan rincian masing-masing 6 orang yang memiliki pendidikan SMASederajat, 4 orang yang berpendidikan tinggi dan 2 orang yang memiliki tingkat pendidikan rendah. Dapat disimpulkan bahwa masyarakat yang menjadi responden sebagian besar memiliki tingkat pendidikan tinggi yang mempunyai pengetahuan ataupun wawasan serta alasan maupun pendapat terhadap keengganan membayarmenyalurkan zakat di instansi BAZISLAZ. Pendidikan Enggan Membayar Zakat di BAZISLAZ Total Bersedia Enggan SD 1 7 8 SMPSederajat 1 6 7 SMASederajat 6 37 43 Diploma D1, D2, D3 1 11 12 Strata S1,S2,S3 3 27 30 Total 12 88 100 Sumber: Diolah dari data primer Gambar 4.4 Data Responden Keengaanan Membayar Zakat di BAZISLAZ Berdasarkan Pendidikan Tabel 4.10 Tanggapan Responden Terhadap Keengaanan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Berdasarkan Pekerjaan Pekerjaan Keengganan Membayar Zakat di BAZISLAZ Total Bersedia Enggan PNSBUMNBUMD 4 19 23 TNIPOLRI 1 2 3 Pegawai Swasta 2 28 30 WiraswastaPengusaha 4 36 40 Lainnya 1 3 4 Total 12 88 100 Sumber: Diolah Dari Data Primer Berdasarkan Tabel 4.10 menunjukkan bahwa masyarakat Kecamatan Medan Tembung yang menjadi responden didominasi oleh masyarakat yang memiliki pekerjaan sebagai Wiraswastapengusaha yaitu sebesar 36 responden, Bersedia; SD; 1 Bersedia; SMPSederajat ; 1 Bersedia; SMASederaja t; 6 Bersedia; Diploma D1, D2, D3; 1 Bersedia; Strata S1,S2,S3; 3 Enggan; SD; 7 Enggan; SMPSederajat ; 6 Enggan; SMASederaja t; 37 Enggan; Diploma D1, D2, D3; 11 Enggan; Strata S1,S2,S3; 27 Tanggapan Responden Terhadap Keengaanan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Berdasarkan Pendidikan Enggan Bersedia kemudian diikuti masyarakat yang bekerja sebagai Pegawai swasta sebanyak 28 orang, disusul dengan masyarakat yang memiliki pekerjaan sebagai PNSBUMNBUMD sebanyak 19 orang dan diikuti masyarakat yang memiliki pekerjaan Lainnya dan TNIPOLRI yaitu masing-masing sebanyak 3 orang dan 2 orang. Dari Tabel 4.10 dapat diambil kesimpulan bahwa masyarakat yang menjadi responden yang memiliki pekerjaan yang berbeda-beda, dan didominasi oleh masyarakat yang bekerja sebagai Wiraswastapengusaha memberikan tanggapan bahwa masyarakat Kecamatan Medan Tembung enggan menyalurkan zakatnya di BAZISLAZ yang mana muzakki memiliki alasan maupun pendapat masing- masing terhadap keengganan tersebut yang terlihat pada Tabel 4.10 yaitu sebanyak 88. Terdapat pula 12 reponden yang bersedia menyalurkan zakat di BAZISLAZ yang memiliki pekerjaan sebagai Wiraswastapengusaha dan PNSBUMNBUMD masing-masing sebanyak 4 orang yang kemudian disusul oleh masyarakat yang bekerja sebagai Pegawai swasta sebanyak 2 orang, dan diikuti oleh masyarakat yang bekerja sebagai TNIPOLRI dan Lainnya yaitu masing-masing sebanyak 1 orang. Berikut akan ditampilkan gambar 4.5 tanggapan responden terhadap keengganan membayarmenyalurkan zakat di BAZISLAZ berdasarkan tingkat pekerjaan. Sumber: Diolah Dari Data Primer Gambar 4.5 Tanggapan Responden Terhadap Keengaanan MembayarMenyalurkan Zakat di BAZISLAZ Berdasarkan Pekerjaan

4.3.7 Tanggapan Responden Berdasarkan Kinerja Pelayanan BAZISLAZ