Penelitian Sebelumnya TINJAUAN PUSTAKA

31 eksternal perusahaan. Hal ini berkaitan dengan analisis sekuritas yang umumnya dilakukan investor sebelum membeli atau menjual saham. Menurut Hin 2001;27 dalam terdapat enam istilah mengenai harga saham, yaitu sebagai berikut: 1 Open pembukaan Open adalah harga terjadi pada transaksi pertama suatu saham. 1 Close penutupan Close adalah harga terjadi pada transaksi terakhir suatu saham. 2 High tertinggi High adalah hakrga tertinggi transaksi yang tercapai pada suatu saham. 3 Low rendah Low adalah harga terendah transaksi yang tercapai suatu saham. 4 Bid minat beli Bid adalah harga jual yang diminati pembeli untuk melakukan transaksi. 5 Ask minat jual Ask adalah harga yang diminati penjual untuk melakukan transaksi.

B. Penelitian Sebelumnya

Penelitian mengenai pengaruh variabel fudamental terhadap Harga Saham telah banyak dilakukan oleh peneliti-peneliti sebelumnya. Penelitian- 32 penelitian tersebut banyak memberikan masukan serta kontribusi tambahan bagi investor untuk melihat potensi finansial suatu perusahaan sebagai acuan untuk menanamkan modal pada perusahaan tersebut. Tabel 2.1 menunjukkan hasil- hasil penelitian terdahulu mengenai pengaruh rasio-rasio keuangan terhadap harga saham. Tabel 2.1 Penelitian Sebelumnya Penelitian Judul Penelitian Hasil Penelitian Achmad Syaiful Susanto 2011 Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham Perusahaan Farmasi Di BEI. Secara parsial, ROA, CR dan DER tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham, dan secara simultan secara bersama- sama berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Jeany Clarensia, Sri Rahayu dan Nur Azizah 2011 Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Pertumbuhan Penjualan dan Kebijakan Deviden Terhadap Harga Saham Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2008- 2010 variabel harga saham. Secara persial hanya pertumbuhan penjualan yang tidak signifikan terhadap harga saham, Variabel likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan penjualan, dan kebijakan dividen secara simultan signifikan mempengaruhi harga saham 33 Haryanto dan Toto Sugiharto 2003 Pengaruh Rasio Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Air Minuman di BEJ. Rasio profitabilitas Yang digunakan dalam mengukur performa perusahaan ternyata mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham adalah ROA. Dr. Majed Abdel Majid Kabajeh, Dr. Said Mukhled Ahmed AL Nu’aimat dan Dr. Firas Naim Dahmash 2012 The Relationship between the ROA, ROE and ROI Ratios with Jordanian Insurance Public Companies Market Share Prices. Secara parsial hanya ROA dan ROE yang berpengaruh secara signifikan, dan secara simultan, ROA, ROE dan ROI berpengaruh signifikan terhadap harga saham, IG. K. A. Ulupui 2005 Analisis Pengaruh Rasio Likuiditas, Leverage, Aktivitas, dan Profitabilitas harga saham pada perusahaan makanan dan minuman dengan kategori industri barang konsumsi di BEJ Variabel likuiditas, profitabilitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap harga saham, sedangkan variabel leverage dan aktifitas secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham Ahmad Rodoni dan Indo Yama Nasarudin 2002 Pengaruh Price Earning Ratio PER, Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas, dan Rasio Solvabilitas terhadap tingkat keuntungan saham Variabel Price Earning Ratio PER, Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas, dan Rasio Solvabilitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap tingkat keuntungan saham 34 SaminaHaque1, Murtaza Faruquee2 2013 Impact of Fundamental Factors on Stock Price A Case Based Approach on Pharmaceutical Companies Listed with Dhaka Stock Exchange The study depicts that the market price is very insensitive toward fundamentals of companies and current market price is highly overvalued compared to the ideal value of stocks, which reinforces that fact that the impact of unauthorized information has a greater influence in determining the price of stocks in pharmaceuticals and chemical industry in DSE Daruosh Foroghi and Sara Mohammad Ebrahimi Jahromy 2015 IMPACT OF PROFITABILITY ON STOCK RETURNS BASED ON THE PRICE, RETURN AND DIFFERENCED MODELSIN TEHRAN STOCK EXCHANGE The results suggest that all models profitability impact on stock returns and profitability factor should be addressed for earning higher returns. I Gusti Ayu Purnamawati 2016 THE EFFECT OF CAPITAL STRUCTURE AND PROFITABILITY ON STOCK PRICE STUDY OF THE MANUFACTURING SECTOR IN INDONESIA STOCK EXCHANGE TITLE The results showed that 1 the capital structure and profitability affect the share price by 4.4, 2 capital structure has positive influence on the share price of 12.4, 3 the profitability of positive 35 influence on the share price of 16.5 , and 4 the capital structure of the positive effect on the profitability of 11 Prince Acheampong1, Evans Agalega1 Albert Kwabena Shibu 2014 The Effect of Financial Leverage and Market Size on Stock Returns on the Ghana Stock Exchange, Evidence from Selected Stocks in the Manufacturing Sector The study established a negative and significant relationship between leverage and stock return when the overall industrial data is used. However at the individual firm level the relationship was not stable. Four out of the five selected companies i.e. PZ, Unilever, Aluworks and Camelot all had associated leverage coefficients to be negative. Pioneer Kitchenware however, had positive leverage coefficient. The study also found the relationship between Size and stock returns to be positive and significant. The size effect within the manufacturing sector was however very limited. Nasir Akram 2014 The Effect of Liquidity on Stock Returns An Evidence From Pakistan The outcomes concluded that there is negative association among liquidity and stock 36 return. These results are supported with Pereira Zhang, 2010. The main limitation of this study was time constraint so that we only incorporated ten companies. For future researcher, impact of excess return on stock sensitivity with vacation of collective liquidity can be studied. Mohammad Nayeem Abdullah, Kamruddin Parvez, Tarana Karim, Rahat Bari Tooheen 2015 The impact of financial leverage and market size on stock returns on the Dhaka stock exchange Evidence from selected stocks in the manufacturing sector The study established a significantly negative relationship between leverage and stock return when the overall industrial data is used. However at the individual firm level the relationship was not stable. Four out of the five selected companies i.e. Fu- Wang Ceramic, Fine Foods Limited, Olympic Industries and Metro Spinning all had negative leverage coefficients. Rahim Textile however, had a positive leverage coefficient. The paper also found the relationship between size and stock returns to be significantly positive. However, the size 37 effect within the manufacturing sector was limited Sumber: Diolah dari berbagai referensi

C. Perumusan Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Faktor Fundamental terhadap Harga Saham Emiten Perbankan di Bursa Efek Indonesia dengan Return On Assets Sebagai Variabel Moderating

1 43 119

Pengaruh Variabel Fundamental Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

2 25 94

ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL PERUSAHAAN, VOLUME PERDAGANGAN SAHAM TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDEKS LQ 45 DI BURSA EFEK INDONESIA

0 5 16

Analisis pengaruh harga komoditas dunia terhadap pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), indeks LQ 45, dan Jakarta Islamic Index (JII) di BEI

0 10 132

PENGARUH EVA DAN ROE TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Pada Perusahaan LQ 45 yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2005-2009)

0 9 13

ANALISIS FUNDAMENTAL DAN TEKNIKAL PADA SAHAM SYARIAH DI INDONESIA (Studi Empiris: Perusahaan yang Masuk dalam JII dan ISSI di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015)

2 13 188

PENGARUH VARIABEL-VARIABEL FUNDAMENTAL DAN TEKNIKAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Pengaruh Variabel-Variabel Fundamental Dan Teknikal Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 13

Pengaruh Faktor Fundamental dan Faktor Teknikal Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ 45 di Bursa Efek Indonesia.

0 0 6

PENGARUH ANALISIS FUNDAMENTAL TERHADAP PERGERAKAN HARGA SAHAM ( Studi kasus pada perbankan yang masuk Indeks LQ 45 Bursa Efek Indonesia).

0 2 115

PENGARUH ANALISIS FUNDAMENTAL TERHADAP PERGERAKAN HARGA SAHAM ( Studi kasus pada perbankan yang masuk Indeks LQ 45 Bursa Efek Indonesia).

0 0 21