Hubungan Antara Perhatian Orang Tua dengan Prestasi Belajar Hubungan Antara Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar Hubungan Antara Perhatian Orang Tua dan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar

60 interpretasi lihat tabel 5,7 tingkat hubungan pada interval koefisien 0,20-0,399 pada tingkat rendah, maka dapat disimpulkan derajat hubungan antara pendidikan orang tua dengan prestasi belajar rendah. Tabel interpretasi dapat dilihat berikut ini : Tabel 5.7 Pedoman Untuk Memberikan Interpretasi Interval Koefisien Tingkat Hubungan 0,00 - 0,199 0,20 - 0,399 0,40 - 0,599 0,60 - 0,799 0,80 - 1,000 Sangat rendah Rendah Cukup tinggi Sangat tinggi

2. Hubungan Antara Perhatian Orang Tua dengan Prestasi Belajar

Rumusan hipotesis kedua menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan yang positif perhatian orang tua dengan prestasi belajar. Dari hasil analisis data induk penelitian yang menggunakan bantuan komputer program SPSS seri 17 lampiran 6 yaitu sebagai berikut: Tabel 5.8 Correlations prestasi perhatian motivasi Pearson Correlation prestasi 1.000 -.045 .031 perhatian -.045 1.000 -.150 motivasi .031 -.150 1.000 Sig. 1-tailed prestasi . .300 .359 perhatian .300 . .038 motivasi .359 .038 . N prestasi 140 140 140 perhatian 140 140 140 motivasi 140 140 140 61 Maka, dapat ditarik kesimpulan bahwa rx 1 y = -0,045 dengan probabilitas = 0,636 0.05 data terlampir pada lampiran 6 menunjukkan tidak ada korelasi.

3. Hubungan Antara Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar

Rumusan hipotesis kedua menyatakan bahwa tidak terdapat hubungan yang positif motivasi belajar dengan prestasi belajar. Dari hasil analisis data induk penelitian yang menggunakan bantuan komputer program SPSS seri 17 seperti pada tabel 5.8 dapat ditarik kesimpulan bahwa rx 2 y = 0,031 dengan probabilitas = 0,776 0.05 data terlampir pada lampiran 6 menunjukkan tidak ada korelasi.

4. Hubungan Antara Perhatian Orang Tua dan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar

1. Rumusan Hipotesis Hipotesis dalam penelitian ini : a. Ho: ρ ≤ 0, tidak ada hubungan perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa. b. Ha: ρ 0, ada hubungan perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa 2. Persamaan Regresi Ganda Rumusan hipotesis menyatakan bahwa tidak ada hubungan yang positif perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa. Dari hasil pengujian data yang menggunakan alat bantu komputer program SPSS seri 17 diketahui konstanta k sebesar 68,54. 62 Koefisien regresi variabel X 1 = -0,027, dan koefisien regresi variabel X 2 = 0,029 dengan demikian diperoleh garis regresi ganda sebagai berikut: Y = -0,027x 1 +0,029 +68,54 Dari persamaan tersebut dapat dijelaskan bahwa prestasi belajar Y sama dengan konstanta 68,54 berarti prestasi belajar siswa yang diperoleh dalam pengukuran sebelum dipengaruhi oleh kedua variabel bebas tersebut. Akan tetapi dalam pembahasan ini prestasi belajar dipengaruhi oleh beberapa variabel bebas yaitu perhatian orang tua X 1 , dan motivasi belajar X 2 . Kedua variabel bebas tersebut mempunyai koefisien korelasi yang merupakan suatu ukuran yang dipakai untuk menentukan derajat atau kekuatan korelasi masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat. Koefisien korelasi antara masing-masing variabel adalah perhatian orang tua - 0,027, dan motivasi belajar 0,029. a. Uji Signifikansi Terhadap Persamaan Regresi Ganda Uji signifikansi terhadap persamaan regresi ganda menggunakan uji F dengan taraf signifikan 5 . Berikut ini adalah hasil analisis dari regresi ganda: Tabel 5.9 Ringkasan Analisis Regresi Sumber Variasi Db JK RK F hitung F tabel Regresireg 2 12,079 6,039 0,177 3,061 Residu res 137 4664,961 34,051 Total 139 63 Dari tabel di atas besarnya nilai F hitung adalah 0,177 sedangkan nilai F tabel dengan db pembilang = 2 dan db penyebut = 139 sebesar 3,061. Jadi F hitung lebih kecil dari F tabel . Hal ini berarti dengan taraf signifikan 5 tidak ada pengaruh positif sebesar 0,177 dan tidak signifikan antara hubungan perhatian orang tua, dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa Tabel 5.10 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 68.542 9.204 7.447 .000 perhatian -.027 .057 -.041 -.475 .636 motivasi .029 .102 .025 .285 .776 a. Dependent Variable: prestasi

D. Pembahasan

Dokumen yang terkait

Hubungan antara komunikasi orang tua dan siswa dengan prestasi belajar siswa : studi penelitian pada siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Pamulang

0 5 94

Perhatian orang tua karir dan korelasinya terhadap prestasi belajar PAI (Studi kasus Siswa Kelas VIII SMP IT Gema Nurani Bekasi)

0 5 89

Hubungan Antara Perhatian Orangtua Dengan Prestasi Belajar Siswa

1 6 100

Hubungan antara perhatian orang tua dengan prestasi belajar anak : studi kasus di smpi al-khasyi'un ciputat

0 9 0

Hubungan Antara Perhatian Orang Tua Dengan Motivasi Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Siswa Kelas V SDN 05 Pagi Mampang Prapatan Jakarta Selatan

0 3 106

KONTRIBUSI PERHATIAN ORANG TUA DAN INTENSITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP Kontribusi Perhatian Orang Tua Dan Intensitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Banyudono Boyolali Ta

0 2 10

HUBUNGAN PERHATIAN ORANG TUA, LAYANAN BIMBINGAN KONSELING, DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR Hubungan Perhatian Orang Tua, Layanan Bimbingan Dan Konseling, Dan Motivasi Belajar Dengan Prestasi Belajar (Penelitian pada Siswa SMK Muhammadiyah 1

0 0 20

Hubungan antara tingkat pendidikan orang tua, perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa studi kasus siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Pundong, Bantul, Yogyakarta

0 0 154

Pengaruh Perhatian Orang Tua dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa

0 2 17

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN GAYA BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

0 0 6