Analisis Kategori Hasil Belajar PKn Analisis Kategori Sikap Siswa Mematuhi Tata Tertib

Gambar 4.1 DiagramDisiplin Siswa Berdasarkan pengolahan datapersentase kategori skor disiplin siswa meliputikategori sangat tinggi sebanyak 3 siswa 7,1, kategori tinggi sebanyak 30 siswa 71,4, kategori cukup sebanyak 4 siswa 9,5, kategori rendah sebanyak 3 siswa 7,1, dan kategori sangat rendah sebanyak 2 siswa 4,7.Berdasarkan kategori tinggi sebanyak 30 siswa 71,4 dapat disimpulkan bahwa siswa sudah mempunyai disiplin siswa tinggi. Kategori cukup, rendah dan sangat rendah umumnya siswa kurang memanfaatkan waktu yang ada di sekolah luang untuk belajar dan kurang disiplin dalam menaati tata tertib yang berlaku. Sedangkan kategori sangat tinggi dan tinggi siswa lebih disiplin dalam memanfaatkan waktu luang yang ada di sekolah dengan belajar dan taat terhadap peraturan yang telah ditetapkan.

4.4.1.2 Analisis Kategori Hasil Belajar PKn

10 20 30 40 50 60 70 80 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah 4,7 73,8 4,7 4,7 11,9 Persentase Persentase Kategori hasil belajar menggunakan 5 kategori meliputi: sangat tinggi, tinggi, cukup, rendah dan sangat rendah. Nilai yang digunakan peneliti adalah tes hasilPKn yang dibuat peneliti. Berikut ini pengkategorian hasil belajar PKn. Gambar 4.2 Diagram Hasil Belajar PKn Berdasarkan pengolahan datapersentase hasil belajar PKn meliputikategorikategori sangat tinggi sebanyak 2 siswa 4,7, kategori tinggi sebanyak 31 siswa 73,8, kategori cukup sebanyak 2 siswa 4,7, kategori rendah sebanyak 2 siswa 4,7, dan kategori sangat rendah sebanyak 5 siswa 11,9.Dengan demikian, berdasarkan kategori tinggi sebanyak 31 siswa 73,8 dapat disimpulkan bahwa siswa sudah mempunyai hasil belajar PKn yangsudah tinggi. Kategori cukup, rendah dan sangat rendah umumnya siswa kurang disiplin dalam memanfaatkan waktu yang ada di sekolah luang untuk belajar. Sedangkan kategori tinggi 10 20 30 40 50 60 70 80 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah 4,7 73,8 4,7 4,7 11,9 Persentase Persentase siswa lebih disiplin dalam memanfaatkan waktu luang yang ada di sekolah dengan belajar dan mematuhi tata tertib.

4.4.1.3 Analisis Kategori Sikap Siswa Mematuhi Tata Tertib

Kategori sikap siswa menggunakan 5 kategori meliputi: sangat tinggi, tinggi, cukup, rendah dan sangat rendah. Berikut ini pengkategorian sikap siswa mematuhi tata tertib: Gambar 4.3 Diagram Sikap Siswa Mematuhi Tata Tertib Berdasarkan pengolahan datapersentase sikap siswa mematuhi tata tertib meliputikategori sangat tinggi sebanyak 4 siswa 9,5, kategori tinggi sebanyak 30 siswa 71,4, kategori cukup sebanyak 2 siswa 4,7, kategori rendah sebanyak 4 siswa 9,5, dan kategori sangat rendah sebanyak 2 siswa 4,7. Dengan demikian, berdasarkan kategori 10 20 30 40 50 60 70 80 Sangat Tinggi Tinggi Cukup Rendah Sangat Rendah 9,5 71,4 4,7 9,5 4,7 Persentase Persentase tinggi sebanyak 30 siswa 71,4 dapat disimpulkan bahwa siswa sudah mempunyai sikap mematuhi tata tertib yang tinggi. Kategori cukup, rendah dan sangat rendah umumnya siswa kurang disiplin dalam mematuhi tata tertib. Sedangkan kategori tinggi siswa lebih disiplin dalam mematuhi tata tertib. 4.4.1.4 Besarnya Pengaruh Disiplin Siswa terhadap Hasil Belajar PKn di SDN Gugus Ki Hajar Dewantara Hasil dari analisis regresi sederhana diperoleh persamaan garis regresi yang menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara disiplin siswaterhadap hasil belajar PKn diperoleh persamaan garis regresi Y = , + , �. . Setiap peningkatan satu skor disiplin siswa dapat menyebabkan kenaikan hasil belajar PKn sebesar 0,676 pada konstanta 45,451. Besarnya pengaruh pengaruh disiplin siswa terhadap prestasi belajar PKn sebesar 80,875.Hal ini berarti nilai X dan nilai Y berbanding lurus artinya semakin besar nilai X maka semakin besar pula nilai Y dan sebaliknya semakin kecil nilai X maka semakin kecil pula nilai Y X dan Y memiliki pengaruh yang positif. Dengan demikian, dapat disimpulkan kedua variabel tersebut saling mepengaruhi. Disiplin siswa berpengaruh terhadap hasil belajar PKn. Sebaliknya hasil belajar PKn juga mempengaruhi disiplin siswa.

4.4.1.4 Tingkat Pengaruh Disiplin Siswa terhadap Hasil Belajar PKn di SDN Gugus Ki Hajar Dewantara

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG

0 6 25

HUBUNGAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN KEMAMPUAN MENGAPRESIASI CERPEN PADA SISWA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTORO TUGU KOTA SEMARANG

0 23 248

PENGARUH KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD SE GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TEGAL TIMUR KOTA TEGAL

3 52 190

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG.

3 6 189

PENGARUH DISIPLIN SISWATERHADAP HASIL BELAJAR PKnKELAS 4 SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG.

0 0 26

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Supervisi Pembelajaran Di Kalangan Guru SD Negeri Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Gunungpati Kota Semarang

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Supervisi Pembelajaran Di Kalangan Guru SD Negeri Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Gunungpati Kota Semarang

0 0 54

Buku Ki Hajar Dewantara

0 3 210

BAB IV PAPARAN DATA DAN PEMBAHASAN 4.1 Profil Gugus Ki Hajar Dewantara - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Implementasi Supervisi Klinis Dengan Tehnik Kunjungan Kelas Di Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Ungaran Timur

0 0 29

PENGARUH KEBIASAAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR PADA SISWA KELAS IV DI GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN CILONGOK

0 2 16