Mencari Persamaan Regresi Y Uji Keberartian Uji Koefisien Korelasi Uji Keberartian Korelasi Uji t

Menurut Ghozali 2011:32 langkah yang perlu dilakukan sebelum melakukan uji distribusi normal yaitu dengan menentukan hipotesis penguji, yaitu: Hipotesis nol Ho : data terdistribusi secara normal Hipotesis Alternatif Ha : data tidak terdistribusi secara normal Kemudian melakukan langkah analisis dengan cara: a. Buka file crossec1. xls dengan perintah FileOpenData. b. Dari menu utama SPSS, pilih menu Analyze, lalu pilih Non- parametric test, kemudian pilih submenu 1-sample K-S. c. Isikan variabel EARNS dan WEALTH kedalam kotak Test Variable List, kemudian pilih Normal pada Test Distribution. d. Lalu pilih Ok. Hasil dapat di lihat pada kolom Kolmogorov-Smirnov yang diketahui bila nilai signifikansinya lebih dari 0,05, maka distribusi data tersebut dapat dikatakan distribusi normal.

3.8.3 ANALISIS DATA AKHIR

3.8.3.1 Mencari Persamaan Regresi Y

Menggunakan rumus sebagai berikut : Y = a + bX Dimana koefisien a dan b dicari dengan rumus berikut : b = ∑ ∑ 2 a = ̅ − � ̅ Sumber: Sugiyono, 2014: 262

3.8.3.2 Uji Keberartian

Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah persamaan regresi diperoleh berarti atau tidak. Ho: � = 0 Hi: � 0 F k = Kriteria pengujian keberartian regresi adalah Ho diterima jika F hitung F tabel dan tolak jika F hitung F tabel Regresi dinyatakan sangat berarti jika berhasil menolak Ho

3.8.3.3 Uji Koefisien Korelasi

Analisa korelasi digunakan untuk mengetahui kuat lemahnya variabel yang dianalisis. Tehnik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan korelasi product moment. Sugiyono 2012:228 mengemukakan bahwa tehnik korelasi ini digunakan untuk mencari hubungan dan membuktikan hipotesis hubungan dua variabel bila data kedua variabel berbentuk interval atau ratio, dan sumber data dari dua variabel atau lebih tersebut adalah sama. Adapun rumus korelasi product moment adalah sebagai berikut : r xy = ∑ − ∑ ∑ { ∑ 2 − ∑ 2 }{ ∑ 2 − ∑ 2 } Sugiyono, 2012:228 Keterangan: r xy : koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y X : item soal yang dicari validitasnya Y : skor total yang diperoleh sampel Pembuktian kebenaran hipotesis untuk penelitian ini makan dilakukan dengan uji hipotesis yaitu: Ho : � = 0 tidak ada hubungan antara variabel x dan y Ho : �≠ 0 terdapat hubungan antara variabel x dan y Dengan kriteria penarikan kesimpulan sebagai berikut : Ho diterima jika r hitung r tabel atau Ho ditolak jika r hitung r tabel Tabel 3.7 Pedoman Pemberian Interprestasi terhadap Koefisien Korelasi Interval Koefisien Tingkat Hubungan 0,00-0,199 0,20-0,399 0,40-0,599 0,60-0,799 0,80-1,000 Sangat rendah Rendah Sedang Kuat Sangat kuat Sugiyono2012:231

3.8.3.4 Uji Keberartian Korelasi Uji t

Sugiyono 2015:257 mengemukakan bahwa untuk menguji signifikansi hubungan yaitu apakah hubungan yang ditemukan itu berlaku untuk seluruh populasi maka perlu diuji signifikansinya. Rumus uji signifikansinya korelasi product moment yaitu : t = √n− √ − 2 Sugiyono 2015:257 Keterangan : t = skor signifikan koefisien korelasi r = koefisien korelasi product moment n = banyak sampel atau data Ho :µ = 0 tidak ada hubungan Ha : µ≠ 0 ada hubungan

3.8.3.5 Koefisien Determinasi

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG

0 6 25

HUBUNGAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN KEMAMPUAN MENGAPRESIASI CERPEN PADA SISWA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTORO TUGU KOTA SEMARANG

0 23 248

PENGARUH KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD SE GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TEGAL TIMUR KOTA TEGAL

3 52 190

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA KELAS V SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG.

3 6 189

PENGARUH DISIPLIN SISWATERHADAP HASIL BELAJAR PKnKELAS 4 SDN GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN TUGU KOTA SEMARANG.

0 0 26

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Supervisi Pembelajaran Di Kalangan Guru SD Negeri Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Gunungpati Kota Semarang

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Supervisi Pembelajaran Di Kalangan Guru SD Negeri Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Gunungpati Kota Semarang

0 0 54

Buku Ki Hajar Dewantara

0 3 210

BAB IV PAPARAN DATA DAN PEMBAHASAN 4.1 Profil Gugus Ki Hajar Dewantara - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Implementasi Supervisi Klinis Dengan Tehnik Kunjungan Kelas Di Gugus Ki Hajar Dewantara Kecamatan Ungaran Timur

0 0 29

PENGARUH KEBIASAAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR PADA SISWA KELAS IV DI GUGUS KI HAJAR DEWANTARA KECAMATAN CILONGOK

0 2 16