Pendekatan Ekologi Materi Pembelajaran

2. Apa yang menjadi dasar prinsip interelasi? 3. Jelaskan dengan contoh kaitan factor fisik dan social 4. Media apa yang dapat digunakan untuk melihat persebaran fenomena di permukaan bumi?

b. Lembar Pengamatan Sikap

FORMAT LEMBAR PENGAMATAN SIKAP No Nama Siswa Aspek yang dinilai Kerjasama Tanggung Jawab Bertanya Menanggapi Disiplin A B C D A B C D A B C D A B C D A B C D 1 2 3 4 5 6 7 Dan seterusnya Keterangan: A = Sangat baik B = Baik C = Cukup D = Kurang

c. Kunci Jawaban Soal Pilihan Ganda

1 Ciri geografi diantaranya : a. Geografi melihat permukaan bumi sebagai lingkungan hidup manusia dan lingkungan yang berpengaruh terhadap kehidpan manusia b. Geografi melihat penyebaran mansia dalam ruang dan bagaimana ruang dengan segala sumber dayanya c. geografi melihat cirri khas suatu daerah sehingga persamaan dan perbrdaan wilayah di permukaan bumi dapat dilihat dengan jelas d. Dalam mempelajari suatu fenomena atau gejala, geografi selalu mengaitkannya dengan unsure letak, jarak, penyebaran, interelasi, gerakan dan regionalisasi 2 Prinsip interelasi didasarkan pada hubungan antara sat gejala dengan gejala lain atau antara objek fisik sat dengan objel fisik lainnya, objek fisik dengan objek social dan objek social dengan objek social lainnya. 3 Kaitan antara factor fisik dan factor social yaitu adanya hubungan antara manusia dengan lingkungan alam, bagaimana manusia memperlakukan alam atau lingkungan fisik yang ada, dan bagaimana lingkungan yang terjadi setelah dignakan oleh manusia. Contoh : Pemanfaatan lahan miring yang digunakan sebagai lahan pertanian dengan system pertanian terasering 4 Media yang dapat digunakan untuk melihat persebaran fenomena yaitu dengan prinsip Distribusi, karena prinsip ini mengkaji persebaran gejala atau fenomena yang terjadi di permukaan bumi baik factor fisik maupun social yang tersebar di permukaan bumi. Persebaran ini tidak merata di seluruh permukaan melainkan tersebar tidak merata karena adanya factor yang mempengaruhinya seperti kesuburan tanah, keberadaan air, dan lainnya.

I. Pedoman Penilaian

a. Soal Pilihan Ganda dan Soal Uraian

Soal Uraian : Skor setiap soal = 2.5 Nilai Akhir NA = x 100

b. Tugas Terstruktur

No Aspek yang dinilai Skor Maksimum 1 Laporan hasil identifikasi materi lengkap dan benar jika tidak sesuai criteria maka skor 65 65 2 Tulisan rapi, bersih, dan tidak ada coretan Tulisan tidak rapi dan banyak coretan, maka skor 15 15 Jumlah skor maksimum 80

c. Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur

No Aspek yang dinilai Skor 1 Peta konsep materi lengkap dan diberi penjelasan benar dan ringkas isi laporan kurang lengkap kurang benar, skor dikurangi 10 65 2 Tepat dalam mengumpulkan tugas, yaitu satu minggu 15