Adapun penjelasan untuk masing-masing tahapan sebagai berikut.
3.1.1 Perencanaan
Arikunto  2014:  16  menjelaskan  perencanaan  merupakan  langkah pertama  yang  dilakuakn  dalam  pelaksanaan  PTK.  Langkah  utama  dalam
perencanaan  adalah:  1  identifikasi  masalah;  2  menganalisis  dan  merumuskan masalah;  3  analisis  akar  penyebab  masalah;  4  pemecahan  masalah  dan
menyusun  rancangan  tindakan.  Pelaksanaan  penelitian  ini,  perencanaan pembelajarannya adalah sebagai berikut.
1 Menelaah  standar  kompetensi,  kompetensi  dasar,  indikator,  dan  materi
pembelajaran IPS kelas IIIB bersama kolaborator; 2
Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah  ditetapkan  dan  skenario  pembelajaran  dengan  time  token  berbasis
flashcard; 3
Menyiapkan  sumber  belajar  yang  sesuai  dengan  materi  pembelajaran tentang  Mengenal  Sejarah  Uang  berupa  standar  isi  kelas  III  SD,  dan  data
yang diperoleh dari buku acuan; 4
Memilih dan menetapkan media berupa flashcard  untuk menunjang proses pembelajaran;
5 Menyiapkan alat evaluasi berupa tes tertulis dan lembar kerja siswa;
6 Menyiapkan  lembar  observasi  untuk  mengamati  keterampilan  guru
mengajar dan aktivitas siswa.
3.1.2 Pelaksanaan Tindakan
Pelaksanaan  tindakan  adalah  menerapkan  apa  yang  telah  direncanakan. Tindakan harus dilakukan  sesuai rencana, tetapi harus terkesan alamiah dan tidak
direkayasa  Suyadi,  2012:  62.  Pelaksanaan  PTK  ini  direncanakan  dalam  tiga siklus.  Setiap  siklus  dilaksanakan  satu  kali  pertemuan.  Siklus  pertama
dilaksanakan pembelajaran IPS menggunakan Time Token berbasis flashcard. Jika ternyata  tindakan  perbaikan  pada  siklus  pertama  belum  berhasil  menjawab
masalah  yang  menjadi  kerisauan  guru  maka  terdapat  siklus  berikutnya  yang langkah-langkahnya  tetap  sama  dengan  menggunakan  Time  Token  berbasis
flashcard.  Siklus  satu,  dua,  dan  tiga  dilaksanakan  sesuai  dengan  perangkat pembelajaran  yang  telah  disusun  dan  dilaksanakan  berdasarkan  hasil  reflesksi
pada siklus sebelumnya. Adapun perencanaan pelaksanakaan siklus satu, dua, dan tiga dijelaskan pada tabel 3.1.
Tabel 3.1
Perencanaan Pelaksanaan Siklus
Siklus I Siklus II
Siklus III Tema
Kegiatan Sehari-hari  Kegiatan Sehari-hari Kegiatan Sehari-hari
Muatan Pelajaran
IPS dan Bahasa Indonesia
IPS dan Bahasa Indonesia
IPS dan Bahasa Indonesia
KD IPS
2.4 Mengenal Sejarah Uang
Bahasa Indonesia
6.2.1 Menceritakan peristiwa  yang
pernah dialami,
IPS
2.4 Mengenal Sejarah Uang
Bahasa Indonesia
6.2.1 Menceritakan peristiwa  yang pernah
dialami, dilihat, atau
IPS
2.4 Mengenal Sejarah Uang
Bahasa Indonesia
6.2.1 Menceritakan peristiwa  yang
pernah dialami,
Siklus I Siklus II
Siklus III
dilihat, atau didengar 6.2.2. Mendengarkan
cerita teman secara bergilir.
didengar. 6.2.2. Mendengarkan
cerita teman secara bergilir.
dilihat, atau didengar 6.2.2. Mendengarkan
cerita teman secara bergilir.
Indikator IPS
2.4.1 Menjelaskan pengertian sistem
barter 2.4.2 Menjelaskan
pengertian uang barang dan uang
logam 2.4.3 Menyebutkan
jenis uang menurut yang berhak
mengeluarkan 2.4.4 Menyebutkan
jenis uang menurut bahan
pembuatannya
Bahasa Indonesia
6.2.1 Bercerita
tentang pengalaman menarik,
mengesankan yang pernah dialami.
6.2.2. Mendengarkan cerita teman secara
bergilir.
IPS
2.4.5 Menyebutkan mata uang negara
lain 2.4.6 Mendiskusikan
syarat-syarat uang 2.4.7 Menjelaskan
kegunaan uang dalam kehidupan sehari-hari
Bahasa Indonesia
6.2.2 Bercerita
tentang pengalaman menarik,
mengesankan yang pernah dialami.
6.2.2. Mendengarkan cerita teman secara
bergilir.
IPS
2.4.8 Menyebutkan alat pembayaran
selain uang 2.4.9 Menjelaskan
cara mengelola uang yang baik
2.4.10 Menyimpulkan
manfaat mengelola uang
Bahasa Indonesia
6.2.3 Bercerita
tentang pengalaman menarik,
mengesankan yang pernah dialami.
6.2.2. Mendengarkan cerita teman secara
bergilir.
3.1.3 Pengamatan