Hasil Tangkapan Fyke Net

35

4.3 Hasil Tangkapan Fyke Net

Komposisi ikan tangkapan fike net selama 14 trip terdiri atas 21 spesies yang terbagi ke dalam 11 famili dengan jumlah total ikan yang tertangkap sebanyak 269 ekor dengan berat total 10.535 g Lampiran 1. Ikan hasil tangkapan tertinggi berdasarkan jumlah adalah Pepetek Secutor indicus sebanyak 65 ekor 24,16 selanjutnya ikan dengan tangkapan terberat adalah Sembilang Karang Plotosus lineatus seberat 1165 g 11,06 . Hasil tangkapan fike net berdasarkan jumlah spesies adalah Famili Lutjanidae 4 spesies; Mullidae, dan Nemipteridae 3 spesies; Lethrinidae, Holocentridae dan Serranidae 2 spesies; dan Apogonidae, Plotosidae Leioghnatidae, Haemulidae, Scaridae masing-masing 1 spesies. Hasil tangkapan Fyke net berdasarkan Famili dengan jumlah dominan adalah Leioghnatidae 65 ekor 24,16 selanjutnya Famili dengan berat dominan adalah Lutjanidae 2148 g 20,39.. Komposisi hasil tangkapan F fike yke net berdasarkan Famili dapat dilihat pada Lampiran 2a dan Gambar 11. Berdasarkan kategori ikan karang menurut Adrim 1995 diperoleh hasil tangkapan fike net terdiri atas 2 kategori yaitu: 1 ikan target dan 2 ikan non- target mayor. Ikan target yaitu ikan karang konsumsi yang menjadi target penangkapan yang tertangkap oleh fike net yang terdiri atas 7 Famili yaitu: Serranidae, Lethrinidae, Lutjanidae, Mullidae, Nemipteridae, Plotosidae dan Haemulidae. Ikan non-target mayor yaitu ikan karang dengan jumlah dominan berperan sebagai penyusun utama rantai makanan, kategori ini tertangkap oleh fike net terdiri atas 4 Famili yaitu: Apogonidae, Leioghnatidae, Holocentridae, dan Scaridae. Komposisi hasil tangkapan fike net berdasarkan kategori, ikan target dominan dari segi berat yaitu 7.113 g 67,52 dengan jumlah individu 99 ekor 36,80. Kategori ikan non-target dominan dari segi jumlah individu tertangkap oleh fike net yaitu 170 ekor 63,20 dengan berat 3.422 g 32,48. Komposisi hasil tangkapan fike net berdasarkan kategori ikan karang target dan non-target dapat dilihat pada Lampiran 2b dan Gambar 12. 36 Gambar 11. Jumlah Individu dan Berat Hasil Tangkapan Fyke Net berdasarkan Famili 5 10 15 20 25 30 Haemullidae Serranidae Mullidae Nemipteridae Lethrinidae Lutjanidae Leioghnatidae Plotosidae Apogonidae Holocentridae Scaridae Individu Berat g Gambar 12. Jumlah individu dan berat ikan karang target dan non-target hasil tangkapan fyke net. 10 20 30 40 50 60 70 80 Ikan karang target ikan non- target Perse ntase Individu Berat 37

4.4 Hasil Tangkapan