Indeks Pembangunan ManusiaIPM Pengeluaran Pembangunan Bidang Sosial

Masniari Dalimunthe : Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pada Sektor Pendidikan Dan Kesehatan Terhadap Jumlah Penduduk Miskin Di Sumatera Utara, 2008. USU Repository © 2009 2005 1.760.228 2006 1.979.702 Sumber: BPS Provinsi Sumatera Utara

c. Indeks Pembangunan ManusiaIPM

Pencapaian pembangunan manusia Sumatera Utara tahun 2005 lebih baik dibandingkan tahun 2004, tercermin dari Indeks Pembangunan Manusia IPM. Nilai IPM Sumatera Utara tahun 2005 sebesar 72persen, tahun 2004 angka tersebut sebesar 71,4 persen atau meningkat sebesar 0,6 poin. Meningkatnya IPM di tahun 2005 tesebut didukung oleh adanya peningkatan angka harapan hidup yang mencapai 68,7 tahun, rata-rata lama sekolah 8,65 taun, angka melek huruf mencapai 97 persen. Dan rata- rata pengeluaran riel per kapita mencapai Rp. 618.000. sementara angka harapan hidup Suamtera Utara tahun 2004 adalah 68,2 tahun, rata-rata lama sekolah 8,4 tahun, angka melek huruf 96,6 persen dan pengeluaran riel per kapita sebesar Rp. 616.000, sedangkan untuk tahun 2006, IPM telah ditargetkan sebesar 72,7 persen.

4.2 Pengeluaran Pembangunan Bidang Sosial

Dewasa ini makin kuat kebutuhan bagi pemerintah, termasuk pemerintah daerah untuk makin menaruh perhatian pada pengeluaran sosial yang komponen utamanya adalah pengeluaran untuk bidang pendidikan dan kesehatan dalam pengeluaran pembangunan. Dalam format anggaran pemerintah di Indonesia, pengeluaran untuk pendidikan ini mencakup sektor pendidikan dan kebudayaan nasional, pemuda dan Masniari Dalimunthe : Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pada Sektor Pendidikan Dan Kesehatan Terhadap Jumlah Penduduk Miskin Di Sumatera Utara, 2008. USU Repository © 2009 olah raga; agama; serta ilmu pengetahuan dan teknologi. Sedangkan untuk bidang kesehatan mencakup sektor tenaga kerja; kependudukan dan keluarga sejatera; serta kesehatan, kesejahteraan sosial, peranan wanita, anak dan remaja. Tabel 4.5 Realisasi Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan dan Kesehatan Tahun Pengeluaran Pendidikan 000 Rupiah Pengeluaran Kesehatan 000 Rupiah Pengeluaran Pendidikan dan Kesehatan 1988 6.971.978 1.752.376 8.724.354 1989 5.873.178 3.065.573 8.938.751 1990 2.957.800 3.454.300 6.412.100 1991 3.176.300 4.775.700 7.952.000 1992 3.183.700 4.125.500 7.309.200 1993 2.879.900 4.180.600 7.060.500 1994 2.817.900 4.330.400 7.148.300 1995 4.728.300 5.544.900 10.273.200 1996 6.555.197 5.801.194 12.356.391 1997 4.979.376 5.454.058 10.433.434 1998 2.760.503 4.592.236 7.352.739 1999 14.588.922 18.982.286 33.571.208 2000 17.291.732 27.561.696 44.853.428 2001 15.695.573 40.093.081 55.788.654 2002 14.977.820 27.022.157 41.999.977 2003 27.591.860 46.303.579 73.895.439 2004 49.512.206 90.335.234 139.847.440 2005 60.654.108 93.990.049 154.644.157 2006 117.187.552 116.293.166 233.480.718 Sumber: Laporan Keuangan Daerah Tingkat I, BPS Provinsi Sumatera Utara Berdasarkan data yang ada pada tabel di atas, dari tahun 1988 hingga tahun 1998 pengeluaran pemerintah di sektor pendidikan dan kesehatan senantiasa berfluktuasi, sedangkan dari tahun 1999 hingga tahun Masniari Dalimunthe : Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pada Sektor Pendidikan Dan Kesehatan Terhadap Jumlah Penduduk Miskin Di Sumatera Utara, 2008. USU Repository © 2009 2002 pengeluaran untuk sektor pendidikan dan kesehatan mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Pada tahun 1999 pengeluaran pemerintah untuk sektor pendidikan naik sebesar 7 kali lipat dari tahun sebelumnya yakni sebesar Rp 14,5 Milyar, sedangkan untuk sektor kesehatan besarnya kenaikan pengeluaran pemerintah hanya sebesar 4 kali lipat dari tahun sebelumnya yakni sebesar Rp. 18,9 Milyar. Namun pengeluaran pembangunan di bidang sosial ini masih begitu kecil persentasenya jika dibandingkan dengan jumlah pengeluaran pembangunan untuk infrastruktur.

4.3 Perkembangan PMDN

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Pertumbuhan Penduduk, Pengeluaran Pemerintah Dan Investasi Terhadap PDRB Sumatera Utara

1 21 88

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pada Sektor Transportasi Terhadap Pertumbuhan Sektor Transportasi Sumatera Utara

0 52 97

Analisis pengaruh pengeluaran pemerintah sektor kesehatan, sektor pendidikan dan jumlah penduduk miskin terhadap IPM di Provinsi Lampung (Periode 2003-2012)

4 60 86

ANALISIS PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDIDIKAN DAN KESEHATAN TERHADAP JUMLAH PENDUDUK MISKIN DI INDONESIA TAHUN 2004 – 2012.

0 2 116

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

0 0 15

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

0 0 2

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

0 0 13

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

0 0 36

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

2 7 3

Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Sektor Pendidikan Dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Dan Kemiskinan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara

0 0 7