Derajat Hipertensi Status Risti Ada Risiko Tinggi Lain

Jemaah haji hipertensi kota Medan paling banyak bertempat tinggal di Kec. Medan Tembung sebanyak 50 orang 14,0, dan yang terendah di Kec. Medan Labuhan dan Kec. Medan Polonia sebanyak 4 orang 1,1.

5.2. Derajat Hipertensi

Proporsi penderita hipertensi pada jemaah haji Kota Medan di Embarkasi Polonia Medan tahun 2010 berdasarkan derajat hipertensi dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 5.2. Distribusi Proporsi Penderita Hipertensi Pada Jemaah Haji Kota Medan Berdasarkan Derajat Hipertensi di Embarkasi Polonia Medan Tahun 2010 No. Derajat Hipertensi f 1. Hipertensi Derajat 1 58 16,2 2. Hipertensi Derajat 2 155 43,3 3. Hipertensi Derajat 3 145 40,5 Total 358 100,0 Dari tabel 5.2. dapat dilihat bahwa penderita hipertensi pada jemaah haji asal kota Medan di Embarkasi Polonia Medan Tahun 2010 berdasarkan derajat hipertensi terbanyak adalah hipertensi derajat 2 sebanyak 155 orang 43,3, hipertensi derajat 3 sebanyak 145 orang 40,5, dan hipertensi derajat 1 sebanyak 58 orang 16,2.

5.3. Status Risti

Proporsi penderita hipertensi pada jemaah haji Kota Medan di Embarkasi Polonia Medan tahun 2010 berdasarkan status risiko tinggi dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Universitas Sumatera Utara Tabel 5.3. Distribusi Proporsi Penderita Hipertensi Pada Jemaah Haji Kota Medan Berdasarkan Status Risiko Tinggi risti di Embarkasi Polonia Medan Tahun 2010 No. Risti Lain f 1. Ada risti lain 176 49,2 2. Tanpa risti lain 182 50,8 Total 358 100,0 Dari tabel 5.3. dapat dilihat bahwa penderita hipertensi pada jemaah haji asal kota Medan di Embarkasi Polonia Medan berdasarkan status risiko tinggi yang tertinggi adalah tanpa risiko tinggi lain sebanyak 182 orang 50,8 dan yang terendah adalah dengan risiko tinggi lain sebanyak 176 orang 49,2.

5.4. Ada Risiko Tinggi Lain

Proporsi penderita hipertensi pada jemaah haji Kota Medan di Embarkasi Polonia Medan tahun 2010 berdasarkan ada risiko tinggi lain dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 5.4. Distribusi Proporsi Penderita Hipertensi Pada Jemaah Haji Kota Medan Berdasarkan Ada Risiko Tinggi risti lain yang diderita di Embarkasi Polonia Medan Tahun 2010 No. Ada Risti Lain f 1. Senility usila 119 67,6 2. Diabetes Melitus 25 14,2 3 Senility , DM 20 11,4 4. Senility , Rheumathoid Athritis 4 2,2 5. Senility , Dispepsia 6 3,4 6. Senility , DM, Rheumathoid.A 1 0,6 7. Senility, DM, Dispepsia 1 0,6 Total 176 100,0 Dari tabel 5.4. dapat dilihat bahwa penderita hipertensi pada jemaah haji asal kota Medan berdasarkan Ada risiko tinggi lain yang diderita yang tertinggi adalah Senility usila sebanyak 119 orang 67,6, Diabetes Mellitus sebanyak 25 orang Universitas Sumatera Utara 14,2 dan yang terendah adalah Senility, Diabetes Melitus dan Dispepsia sebanyak 1 orang 0,6 .

5.5. Tanpa Risiko Tinggi Lain