Tujuan Pembelajaran Model Pembelajaran

57 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP 3 Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Seputih Banyak Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Delapan Semester : Genap Standar Kompetensi : 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar : 5.3 Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma dan limas. Indikator : 1. Menemukan rumus luas permukaan kubus dan balok 2. Menghitung luas permukaan kubus dan balok Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran pertemuan ke-4

A. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menentukan rumus luas permukaan kubus dan balok 2. Siswa dapat m enghitung luas permukaan kubus dan balok

B. Karakter siswa yang diharapkan

Teliti, kreatif, pantang menyerah, dan rasa ingin tahu

C. Model Pembelajaran

Model Group Investigation D. Langkah-Langkah Pembelajaran Langkah-langkah pembelajaran pada pertemuan ini secara rinci disajikan di dalam tabel berikut ini. No Kegiatan Pembelajaran Nilai Karakter Keterangan Pendahuluan 10 menit 1 Guru mengucapkan salam, selanjutnya ber- sama-sama dengan siswa berdoa sebelum memulai pembelajaran 2 Siswa diberi motivasi oleh guru, kemudian guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan pentingnya mempelajari materi ini. 58 3 Siswa diberi tahu oleh guru bahwa mereka akan belajar dengan menggunakan Model Group Investigation Kegiatan Inti 60 menit 4 Guru membagi siswa dalam kelompok yang setiap kelompok beranggota 4-5 siswa grouping 5 Siswa diberi Lembar Kegiatan Kelompok selanjutnya guru menjelaskan rencana kegiatan yang akan di lakukan 6 Siswa memilih dan mengidentifikasi topik, selanjutnya melakukan pembagian tugas di masing-masing kelompok untuk memecahkan masalah sesuai topik dan mendiskusikan bagaimana mereka akan belajar planning Rasa ingin tahu 7 Siswa melakukan sebagai berikut: 1 Siswa mengumpulkan informasi, menganalisis data, dan membuat simpulan atas permasalahan yang diselidiki, 2 Setiap anggota kelompok memberikaan saran, pendapat, ide, dan gagasan pada setiap kegiatan kelompok, 3 Siswa saling bertukar pendapat, diskusi, dan mempersatukan ide dan pendapat inves- tigation Teliti, kreatif, dan pantang menyerah 8 Siswa menentukan sebagai berikut: 1 anggota kelompok menentukan pesan-pesan penting dalam praktiknya masing-masing, 2 anggota kelompok merencanakan apa yang akan mereka laporkan dan bagaimana mempresentasikannya organizing Kreatif 9 Siswa mempresentasikan hasil diskusi dari investigasi mereka: 1 kelompok penyaji mempresentasikan hasil praktiknya pada keseluruhan kelas dalam berbagai variasi bentuk penyajian, 2 kelompok yang tidak sebagai penyaji terlibat aktif sebagai pendengar, 3 Pendengar mengevaluasi, mengklarifikasi dan mengajukan pertanyaan atau tanggapan terhadap topik yang disajikan tahap presenting Kreatif 10 Guru dan siswa mengolaburasi, meng- evaluasi, tentang pembelajaran yang telah dilaksanakan. evaluating Teliti 59 Kegiatan Penutup 10 menit 11 Siswa membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari dengan bimbingan guru 12 Siswa diberi pekerjaan rumah selanjutnya guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya dan mengajak siswa untuk mempersiapkan diri 13 Guru memberi motivasi dan penghargaan terhadap aktivitas siswa dalam menyelesaikan kegiatan pembelajaran 14 Guru mengucapkan salam E. Alat dan Sumber Belajar Sumber : - Buku Matematika SMP Kelas VIII Semester 2: a. Nuharini, Dewi dan Wahyuni, Tri. 2008. Matematika Konsep Dan Aplikasinya. Jakarta: Pusbuk Depdiknas. Halaman 200-221. b. Agus, Nuniek Avianti. 2008. Mudah Belajar Matematika. Jakarta: Pusbuk Depdiknas. Halaman 183-198 Alat : - Kerangka kubus dan balok F. Penilaian Hasil Belajar Teknik : Tes tertulis Bentuk Instrumen : Uraian Seputih Banyak, Maret 2013 Guru Mitra Peneliti Sugiyem, S.Pd. Rico Septiawan NIP 196808041993032003 NPM 0853021042 60 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP 4 Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Seputih Banyak Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Delapan Semester : Genap Standar Kompetensi : 5. Mamahami sifat-sifat kubus, balok, prisma, limas, dan bagian-bagiannya, serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar : 5.3 Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma dan limas. Indikator : 1. Menemukan rumus volume kubus dan balok 2. Menghitung volume kubus dan balok Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran pertemuan ke-5

A. Tujuan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA (Studi pada siswa kelas VII SMP Negeri 1 Seputih Agung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 2 49

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 3 Bandarlampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/201

0 4 54

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TSTS (TWO STAY TWO STRAY) DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS (Studi pada Siswa Kelas VIII SMPN 1 Seputih Raman Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 5 52

EFEKTIVITAS MODEL GROUP INVESTIGATION DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 8 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 14 56

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP N 1 Ambarawa Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 3 31

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 28 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 4 66

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DITINJAU DARI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Trimurjo Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 3 34

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DITINJAU DARI HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Pada Siswa Kelas VIII MTs Muhammadiyah 1 Natar Lampung Selatan Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 5 130

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN TIPE GI DITINJAU DARI AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Seputih Banyak Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 15 137

EFEKTIVITAS PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK (PMR) DITINJAU DARI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 20 BandarLampung Tahun Pelajaran 2012/2013)

1 58 183