Dosis Pestisida yang Dipakai Penyemprot Pestisida Frekuensi Penyemprotan Pestisida Waktu Penyemprotan Pestisida

4.2.9. Dosis Pestisida yang Dipakai Penyemprot Pestisida

Penggunaan pestisida yang tidak memperhatikan takaran yang dianjurkan memungkinkan terjadi pemaparan yang lebih kuat, ini banyak dilakukan oleh petani agar hasilnya lebih maksimal namun menggunakan dosis yang tidak sesuai. Penggunaan pestisida yang tidak memperhatikan takaran yang dianjurkan dan hanya menakar menggunakan tutup pestisida sehingga memungkinkan terjadi pemaparan yang lebih kuat. Berikut ini tabel persentase masyarakat petani penyemprot yang menggunakan dalam dosis pestisida Tabel 7. Penggunaan Dosis Pestisida oleh Petani Penyemprot Pestisida di Desa Pantai Cermin Kecamatan Tanjungpura Kabupaten Langkat Tahun 2015. No Dosis Dipakai Sesuai Dengan Anjuran Produsen Jumlah Persentase 1 Ya 4 20 2 Tidak 16 80 Total 20 100 Dari tabel tersebut dapat dilihat bahwa sebesar 80 masyarakat petani penyemprot pestisida di desa pantai cermin menyemprot pestisida tidak sesuai dengan anjuran dari produsen terkait.

4.2.10. Frekuensi Penyemprotan Pestisida

Frekuensi penyemprotan pestisida yang dilakukan petani di Desa Pantai Cermin Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat berkisar antara 1 hingga 3 kali per bulan. Tabel 8. Frekuensi Penyemprotan Pestisida oleh Petani Penyemprot Pestsida di Desa Pantai Cermin Kecamatan Tanjungpura Kabupaten Langkat Tahun 2015. No Frekuensi Penyemprotan Jumlah Persentase 1 1 x Bulan 3 15 2 2-3 xBulan 17 85 3 3 xBulan Total 20 100 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel 8. Dapat diketahui bahwa 85 petani penyemprot pestisida melakukan penyemprotan 2-3bulan.

4.2.11. Waktu Penyemprotan Pestisida

Waktu penyemprotan yang dilakukan petani di Desa Pantai Cermin Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat sebagian besar dilakukan pada pagi hari hingga menjelang sore hari. Tabel 9. Waktu Penyemprotan Pestisida oleh Petani Penyemprot Pestisida di Desa Pantai Cermin Kecamatan Tanjungpura Kabupaten Langkat Tahun 2015. No Waktu Jumlah Persentase 1 10.00 WIB 8 40 2 10.00-16.00 WIB 12 60 Total 20 100

4.2.12. Posisi Petani Penyemprot Pestisida Terhadap Arah Angin