IDENTIFIKASI MASALAH RUMUSAN MASALAH

5 Hal-hal tersebut di atas yang menjadikan alasan mengapa penulis mencoba menerapkan penggunaan media permainan kartu angka untuk meningkatkan prestasi belajar Matematika pada siswa kelas II di SD Girimargo 1.

B. IDENTIFIKASI MASALAH

Berdasarkan uraian latar belakang di atas, dapat diidentifikasikan permasalahan yang timbul pada pembelajaran Matematika kelas II SD Negeri Girimargo 1 sebagai berikut: 1. Pembelajaran masih terpusat pada guru. Pelaksanaan pembelajaran Matematika yang selama ini berlangsung di SD Negeri Girimargo 1 masih berpusat pada guru teacher oriented sehingga siswa tidak dilibatkan secara total, sehingga aktivitas siswa dalam pembelajaran masih rendah, dan hal ini menyebabkan prestasi belajar Matematika siswa masih rendah. 2. Pembelajaran Matematika belum mengoptimalkan media pembelajaran. Berdasarkan pengamatan peneliti, selama ini guru belum mengoptimalkan media pembelajaran dalam pelaksanaan pembelajaran Matematika yang berlangsung. Akibatnya siswa hanya menghafalkan semua perintah guru, sehingga perubahan tingkah laku hanya menekankan pada ranah kognitif-ingatan saja, sedangkan ranah psikomotorik dan afektif kurang diperhatikan 3. Aktivitas dan minat siswa dalam pembelajaran masih rendah 6 Aktivitas dan minat siswa dalam pembelajaran Matematika di SD Nederi Girimargo 1 masih rendah. Hal inilah yang menyebabkan rendahnya prestasi belajar Matematika siswa SD Negeri Girimargo 1. Menurut data monografi SD Negeri Girimargo 1 pada tahun 20072008, nilai rata-rata kelas II semester I pada tahun ajaran 20072008 yaitu 5,5. Berdasarkan hasil observasi peneliti, sebagian besar siswa kelas II masih kurang terampil dalam penjumlahan dan pengurangan. Beberapa hal yang menjadi penyebab kurang terampilnya dalam penjumlahan dan pengurangan tersebut antara lain: 1 Kurangnya minat siswa terhadap mata pelajaran Matematika, karena Matematika dianggap mata pelajaran yang sulit bagi sebagian besar siswa, 2 Terbatasnya sumber belajar, 3 Kurangnya bimbingan dan dukungan dari sebagian orang tua kepada anaknya dalam belajar, 4 Siswa lebih suka bermain daripada belajar.

C. RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan identifikasi permasalahan di atas, maka permasalahan yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Apakah dengan menggunakan media permainan kartu angka dalam proses pembelajaran Matematika dalam materi operasi hitung bilangan cacah, prestasi belajar siswa kelas II SD Negeri Girimargo 1 dapat meningkat? 7

D. TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Pengaruh permainan kartu milenium ular angka terhadap hasil belajar matematika pada materi operasi hitung bilangan: quasi ekpserimen di SDN Cengkareng Timur 17 Pagi

2 4 92

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Menyelesaikan Pengerjaan Hitung Perkalian dan Pembagian Bilangan Cacah dengan Alat Peraga Kelereng dan Diskusi Kelompok bagi Siswa Kelas II SD Negeri

0 9 148

5 PENGGUNAAN MEDIA TIMBANGAN BILANGAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA OPERASI PERKALIAN DAN PEMBAGIAN PADA SISWA KELAS II SD

4 50 108

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DALAM OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA KONKRET Peningkatan keaktifan belajar siswa dalam operasi hitung bilangan bulat melalui media konkret pada siswa kelas I SD Negeri Wungwung Tahun 2014/2015.

0 2 14

SKRIPSI Upaya Meningkatkan Pemahaman Operasi Hitung Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Cacah Melalui Permainan Kartu Bridge pada Siswa Kelas II Sekolah dasar Negeri Cemeng 3 Sambungmacan Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 15

PENDAHULUAN Upaya Meningkatkan Pemahaman Operasi Hitung Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Cacah Melalui Permainan Kartu Bridge pada Siswa Kelas II Sekolah dasar Negeri Cemeng 3 Sambungmacan Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 10

PENINGKATKAN PEMAHAMAN OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN CACAH MELALUI PERMAINAN Peningkatan Pemahaman Operasi Hitung Pengjumlahan dan Pengurangan Bilangan Cacah Melalui Permainan Kartu Bridge Pada Siswa Kelas II SDN 01 Gemantar Jum

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV PADA MATERI POKOK OPERASI BILANGAN BULAT DENGAN METODE PERMAINAN DI SD NEGERI BENTARSARI 03 KECAMATAN SALEM.

0 3 90

MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATERI PEMBAGIAN BILANGAN CACAH MENGGUNAKAN MEDIA KARTU DOMI NUMBERS PADA SISWA KELAS 2 SD NEGERI DAWUNG TEGALREJO KABUPATEN MAGELANG.

0 1 84

PEMBELAJARAN OPERASI HITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN BILANGAN CACAH DI SD

0 6 96