Perhitungan Efficiency Index EI

Untuk mendapatkan nilai makespan dengan menggunakan metode First Come First Serve dapat digambarkan dengan menggunakan Gantt Chart. Untuk mempermudah penulis dalam menentukan skala, waktu proses diubah dalam satuan jam. Gantt Chart dari urutan yang diperoleh dapat dilihat pada Gambar 5.8. Makespan yang diperoleh dari perhitungan dengan metode First Come First Serve adalah 10042 menit = 167,76 jam.

5.2.4.1. Perhitungan Efficiency Index EI

Untuk membandingkan antara metode yang diuji dengan metode yang digunakan oleh perusahaan maka dibandingkan berdasarkan parameter Efficiency Index EI. 1. Perbandingan antara Metode FCFS dan Metode Shifting Bottleneck Heuristic. Efficiency Index EI dirumuskan sebagai : istic MetodeHeur FCFS Makespan Makespan EI = Efficiency Index EI 103 , 1 152,12 167,76 = = EI 1, maka metode usulan yang diberikan memiliki performance yang baik dibanding dengan metode yang digunakan perusahaan. 2. Perbandingan antara Metode FCFS dan Metode Priority Dispatching Heuristic aturan SPT. Efficiency Index EI dirumuskan sebagai : istic MetodeHeur FCFS Makespan Makespan EI = Universitas Sumatera Utara M4 M1 M2 M3 M5 M6 M7 M8 M9 1 3,63 50 100 150 MESIN WAKTU PENYELESAIAN JAM M10 4 12,20 3 32,15 5 107,46 5 91,65 4 27,70 4 58,58 4 3 48,28 3 97,91 3 2 2 126,06 1 1 1 167,76 1 53,18 164,86 42,68 5 113,26 110,54 146,51 115,54 Gambar 5.7. Gantt Chart Penjadwalan dengan Aturan FCFS Universitas Sumatera Utara Efficiency Index EI 522 , 1 110,19 167,76 = = EI 1, maka metode usulan yang diberikan memiliki performance yang baik dibanding dengan metode yang digunakan perusahaan. 3. Perbandingan antara Metode FCFS dan Metode Priority Dispatching Heuristic aturan MWKR. Efficiency Index EI dirumuskan sebagai : istic MetodeHeur FCFS Makespan Makespan EI = Efficiency Index EI 472 , 1 113,9 167,76 = = EI 1, maka metode usulan yang diberikan memiliki performance yang baik dibanding dengan metode yang digunakan perusahaan . 4. Perbandingan antara Metode FCFS dan Metode Priority Dispatching Heuristic aturan LWKR. Efficiency Index EI dirumuskan sebagai : istic MetodeHeur FCFS Makespan Makespan EI = Efficiency Index EI 136 , 1 147,67 167,76 = = EI 1, maka metode usulan yang diberikan memiliki performance yang baik dibanding dengan metode yang digunakan perusahaan . 5. Perbandingan antara Metode FCFS dan Metode Priority Dispatching Heuristic aturan LPT. Universitas Sumatera Utara Efficiency Index EI dirumuskan sebagai : istic MetodeHeur FCFS Makespan Makespan EI = Efficiency Index EI 942 , 178,08 167,76 = = EI 1, maka metode usulan yang diberikan memiliki performance yang buruk dibandingkan dengan metode yang digunakan perusahaan .

5.2.4.2. Perhitungan Persentase Penghematan Makespan