Pengaruh Konsentrasi Polietilen Glikol 400 Terhadap Formulasi Oral Disintegrating Film Antalgin

(1)

LAMPIRAN Lampiran 1. Flowsheet Pembuatan ODF Antalgin

Dilarutkan sejumlah HPMC dalam 7 ml akuades. Diamkan 10 menit agar mengembang

Sorbitol dilarutkan dalam sejumlah air hangat dan mentol dilarutkan dalam 1 ml etanol

Larutan I dan II dicampur sambil diaduk hingga homogen

Obat dilarutkan dalam campuran larutan dan diaduk hingga homogen.

Sejumlah Gliserin dan PEG 400 ditambahkan ke dalam larutan sambil terus diaduk.

Campuran didiamkan pada suhu ruang hingga gelembung udara hilang.

Larutan dituang kedalam cetakan dan dikeringkan dalam lemari pengering pada suhu 40 oC selama 24 jam.

Film dikeluarkan dari cetakan dan dipotong sesuai bentuk ukuran yang diinginkan


(2)

Lampiran 2.Hasil Pengamatan Organolepetis a. Warna dan bentuk

- Sangat menarik ( Skor 5 )

- Menarik ( Skor 4 )

- Cukup menarik ( Skor 3 )

- Kurang menarik ( Skor 2 )

- Tidak menarik ( Skor 1 )

b. Bau dan Rasa

- Sangat menarik ( Skor 5 )

- Menarik ( Skor 4 )

- Cukup menarik ( Skor 3 )

- Kurang menarik ( Skor 2 )


(3)

Formula 1 Nama Relawan

Kriteria Intan Muti Nensi Niar Sukma Muna Dinda Silvi Ardi Fajar

Warna dan bentuk

5 5 4 4 5 5 2 5 4 3

Bau dan

Rasa 4 4 4 3 2 4 4 2 2 2

Formula 2 Nama Relawan

Kriteria Intan Muti Nensi Niar Sukma Muna Dinda Silvi Ardi Fajar

Warna dan Bentuk

5 5 5 4 5 5 2 5 4 3

Bau dan

Rasa 3 4 4 3 3 4 3 3 3 4

Formula 3 Nama Relawan

Kriteria Intan Muti Nensi Niar Sukma Muna Dinda Silvi Ardi Fajar

Warna dan Bentuk

5 5 4 4 5 5 4 5 5 3

Bau


(4)

Lampiran 3.Perhitungan Panjang Gelombang Maksimum a) Penentuan LIB I

125 mg × 1000 250 ml 125.000 μg

250 ml

= 500 ppm

Serapan maksimum

A = A11 × b × c

C = A

A11 × b C = 0,434

339 × 1

C = 12,80 ppm ≈13 ppm

b) Pembuatan LIB II

V × C= V2× C2

V × 500 ppm = 50 ml × 100 ppm V1=

50 ml × 100 ppm 500 ppm V = 10 ml

c) Pembuatan LIB III

V × C= V2× C2

V × 100 ppm = 10 ml × 13 ppm V1=

10 ml × 13 ppm 100 ppm V = 1,3 ml


(5)

(6)

Lampiran 4.Perhitungan Kurva Kalibrasi

C1 =

0,2 339 × 1 = 6 ppm C2 = 0,3

339 × 1 = 9 ppm C3 = 0,4

339 × 1 = 12 ppm C4 =

0,5 339 × 1 = 15 ppm C5 =

0,6 339 × 1 = 18 ppm C6 = 0,7

339 × 1 = 21 ppm C7 = 0,8

339 × 1 = 24 ppm


(7)

(8)

Lampiran 4 (Lanjutan)

NO Cons (X) Abs (Y) XY X2 Y2

1 0,0000 0,000 0,000 0,000 0,000

2 6,0000 0,160 0,960 36,000 0,0256

3 9,0000 0,231 2,079 81,000 0,053361

4 12,0000 0,317 3,804 144,000 0,100489

5 15,0000 0,386 5,790 225,000 0,148996

6 18,0000 0,470 8,460 324,000 0,220900

7 21,0000 0,548 11,508 441,000 0,300304

8 24,0000 0,625 15,000 576,000 0,390625

∑X = 105 X = 13,125

∑Y = 2,737 Y = 0,3421

∑XY = 47,601

∑X2 = 1827

∑Y2 = 1,2402

� = ∑�� −((∑ �� ∑ �)/ �) ∑ �²−( (∑ �)² / � )

� = 47,601 − ((105 � 2,737)/ 8) 1827 − ((105)2/ 8)

� = 47,601 − 35,9231 1827 – 1378,125 � = 11,678

448,875 � = 0,026016

Y = aX + b b = Y – aX

= 0,3421– (0,026016 x 13,125) = 0,3421 – 0,34146

= 0,00064≈ 6,4 x 10-4


(9)

Lampiran 4 (Lanjutan)

r = ∑XY − [

(∑X )(∑Y ) n ]

��∑X2–(X)² / n (Y2(Y)² / n )

r =

47,601 –�(105 � 2,737 )

8 �

��1827 −(105 )2

8 ��1,2402−

(2,737 )2 8 �

r = 47,601 – 35,923125 �(448,875)(0,303803875 ) r = 11,675875

√136,3699644 r = 11,675875

11,67775511


(10)

Lampiran 5.Perhitungan Keseragaman Kandungan Formula I

Sample No ABS Conc. ppm

1 0,380 14,592

2 0,400 15,347

3 0,388 14,902

1) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,380 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,380 – 0,00064 0,026016 x = 0,37936

X = 14,58179582

Kadar = 14,58179582

konsentrasi teoritis × 100 % Kadar = 14,58179582

15 × 100 %

Kadar = 97,212 %

2) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,400 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,400 – 0,00064 0,026016 x = 0,39936

X = 15,35055351

kadar = 15,35055351

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,35055351

15 × 100 %

kadar = 102,337 %


(11)

Lampiran 5 (Lanjutan)

0,388 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,388 – 0,00064 0,026016 x = 0,38736

X = 14,88929889

kadar = 14,88929889

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 14,88929889

15 × 100 %

kadar = 99,262 %

Formula II

Sample No ABS Conc. ppm

1 0,403 15,459

2 0,397 15,273

3 0,391 14,998

1) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,415 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,403 – 0,00064 0,026016 x = 0,40236

X = 15,46586716

kadar = 15,46586716

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,46586716

15 × 100 %

kadar = 103,105%

2) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,407 = 0,026016 x + 0,00064


(12)

Lampiran 5 (Lanjutan)

0,026016 x = 0,397 – 0,00064 0,026016 x = 0,39636

X = 15,23523985

kadar = 15,23523985

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,23523985

15 × 100 %

kadar = 101,568 %

3) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,380 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,391 – 0,00064 0,026016 x = 0,39036

X = 15,00461255

kadar = 15,00461255

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,00461255

15 × 100 %

kadar = 100,031 %

Formula III

Sample No ABS Conc. ppm

1 0,402 15,436

2 0,398 15,277


(13)

Lampiran 5 (Lanjutan)

1) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,402 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,402 – 0,00064 0,026016 x = 0,40136

X = 15,42742927

kadar = 15,42742927

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,42742927

15 × 100 %

kadar = 102,849 %

2) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,398 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,398 – 0,00064 0,026016 x = 0,39736

X = 15,27367774

kadar = 15,27367774

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,27367774

15 × 100 %

kadar = 101,824 %

3) Y = 0,026016 x + 0,00064 0,393 = 0,026016 x + 0,00064 0,026016 x = 0,393 – 0,00064 0,026016 x = 0,39236


(14)

Lampiran 5 (Lanjutan)

kadar = 15,08148831

konsentrasi teoritis × 100 % kadar = 15,08148831

15 × 100 %


(15)

Lampiran 6.Analisis Data Statistik untuk Mencari Kadar Sebenarnya dari Antalgin dalam Formulasi ODF

Formula I

No Kadar %

X X- �� (X-��)

2

1 97,212 -2,391 5,716

2 102,337 2,734 7,474

3 99,262 -0,341 0,116

Rata-rata = 99,603 13,306

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �13,306 2 =

6,653

= 2,579

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel.

t hitung data 1 =

3 / 579 , 2 391 , 2 − = 1,6057

t hitung data 2 =

3 / 579 , 2 734 , 2 = 1,8361

t hitung data 3 =

3 / 579 , 2 341 , 0 − = 0,2290 Semua data diterima


(16)

Lampiran 6 (Lanjutan)

Jadi kadar sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√�

= 99,603±2,91999 x 2,579/√3

= 99,603±4,3478 Formula II

No Kadar %

X X- �� (X-��)

2

1 103,105 1,537 2,3623

2 101,568 0 0

3 100,031 -1,537 2,3623

Rata-rata = 101,568 4,7246

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �4,7246 2 = √2,3623

= 1,537

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel

t hitung data 1 =

3 / 537 , 1 537 , 1 = 1,7320

t hitung data 2 =

3 / 537 , 1 0 = 0

t hitung data 3 =

3 / 537 , 1 537 , 1 = 1,7320 Semua data diterima


(17)

Lampiran 6 (Lanjutan)

Jadi kadar sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√�

= 101,568±2,91999 x 1,537/√3

= 101,568±2,591 Formula III

No Kadar %

X X- �� (X-��)

2

1 102,849 1,111 1,2343

2 101,824 0,086 0,0074

3 100,543 -1,195 1,4280

Rata-rata = 101,738 2,6697

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �2,6697 2 = �1,33485

= 1,155

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel

t hitung data 1 =

3 / 155 , 1 111 , 1 = 1,6661

t hitung data 2 =

3 / 155 , 1 086 , 0 = 0,1289

t hitung data 3 =

3 / 155 , 1 195 , 1 − = 1,7920 Semua data diterima


(18)

Lampiran 6 (Lanjutan)

Jadi kadar sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√�

= 101,738±2,91999 x 1,155/√3

= 101,738±1,9472 Data Simpangan Baku Kadar ODF Antalgin

Formula Kadar

(%)

Kadar rata-rata (%)

Simpangan baku (SD) F 1

97,212 102,337

99,262

99,603 2,579

F 2

103,105 101,568 100,031

101,568 2,591

F 3

102,849 101,824 100,543


(19)

Lampiran 7.Analisis Data Statistik untuk Mencari Bobot Sebenarnya dari ODF Antalgin.

Formula I

No Bobot (mg)

X X- �� (X-��)

2

1 155 -1,667 2,778

2 158 4,667 21,781

3 147 -6,333 40,106

Rata-rata = 153,33 64,665

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �64,665 2 =

32,3325

= 5,686

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel.

t hitung data 1 =

3 / 686 , 5 667 , 1 − = 0,5078

t hitung data 2 =

3 / 686 , 5 667 , 4 = 1,4216

t hitung data 3 =

3 / 686 , 5 333 , 6 − = 1,9291 Semua data diterima


(20)

Lampiran 7 (Lanjutan)

Jadi bobot sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√�

= 153,333±2,91999 x 5,686/√3

= 153,333±9,5857 Formula II

No Bobot (mg)

X X- �� (X-��)

2

1 163 -1 1

2 170 6 36

3 159 -5 25

Rata-rata = 164 62

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �62 2 = √31

= 5,567

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel

t hitung data 1 =

3 / 567 , 5 1 − = 0,3111

t hitung data 2 =

3 / 567 , 5 6 = 1,866

t hitung data 3 =

3 / 567 , 5 5 − = 1,555 Semua data diterima


(21)

Lampiran 7 (Lanjutan)

Jadi bobot sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√� = 164±2,91999 x 5,567/√3

= 164±9,3851 Formula III

No Kadar %

X X- �� (X-��)

2

1 176 -3,667 13,4468

2 180 0,333 0,1108

3 183 3,333 11,1088

Rata-rata = 179,667 24,6664

SD = �Σ�X−X� �

2

n−1

= �24,6664 2 = √12,3332

= 3,512

Pada interval kepercayaan 95 % dengan nilai α = 0,05, dk = n – 1 = 2, diperoleh t tabel = α/2, dk = 2,91999, data diterima jika t hitung < t tabel

t hitung data 1 =

3 / 512 , 3 667 , 3 − = 1,8084

t hitung data 2 =

3 / 512 , 3 333 , 0 = 0,1647

t hitung data 3 =

3 / 512 , 3 333 , 3 = 1,6437 Semua data diterima


(22)

Lampiran 7 (Lanjutan)

Jadi bobot sebenarnya terletak antara : μ = ± t(α/2, dk) x SD/√�

= 179,667±2,91999 x 3,512/√3


(23)

Lampiran 8. Perhitungan Uji Disolusi Formula 0 (Kontrol)

ktu (detik) ABS. onc. ppm

15 0,240 9,219

30 0,249 9.548

45 0,255 9,778

60 0,266 10,214

90 0,280 10,754

t 15 detik = 9,219 ppm

t 30 detik = 9,548 ppm

t 45 detik = 9,778 ppm

t 60 detik = 10,214 ppm

t 90 detik = 10,754 ppm

Faktor pengencer ( C = C X Fp)

25 �� 5 �� = 5

C 15 detik = 9,219 ppm x 5 = 46,095 ppm

C 30 detik = 9,548 ppm x 5 = 47,740 ppm

C 45 detik = 9,778 ppm x 5 = 48,890 ppm

C 60 detik = 10,214 ppm x 5 = 51,070 ppm

C 90 detik = 10,754 ppm x 5 = 53,770 ppm

Konsentrasi dalam 900 ml

C 15 detik = 46,095 ppm x 900 ml = 41.485,5 ppm

C 30 detik = 47,740 ppm x 900 ml = 42.966 ppm

C 45 detik = 48,890 ppm x 900 ml = 44.001 ppm

C 60 detik = 51,070 ppm x 900 ml = 45.963 ppm


(24)

Lampiran 8 (Lanjutan) Faktor Penambahan FP t 15 detik : 0

FP t 30 detik : 0 + 46,095 = 46,095

FP t 45 detik : 46,095 + 47,740 = 93,835

FP t 60 detik : 93,835 + 48,890 = 142,725

FP t 90detik : 142,725 + 51,070 = 193,795

Obat yang terurai ( C dalam 900 + C FP) C 15 detik : 41.485,5 + 0 = 41.485,5

C 30 detik : 42.966 + 46,095 = 43.012,095

C 45 detik : 44.001 + 93,835 = 44.094,835

C 60 detik : 45.963 + 142,725 = 46.105,725

C 90 detik : 48.393 + 193,795 = 48.586,795

% Kumulatif C 15 detik =

41.458,5

125 .000 × 100 %

= 33,16 %

C 30 detik =

43.012,095

125 .000 × 100 %

= 34,41 % C 45 detik =

44.094,835

125.000 × 100 %

= 35,27 %C 60 detik =

46.105,725

125.000 × 100 %


(25)

Lampiran 8 (Lanjutan) C 90 detik =

48.586,795

125 .000 × 100 %

= 38,869 % Formula I

ktu (detik) ABS. onc. ppm

15 0,262 10,036

30 0,358 13,743

45 0,418 15,751

60 0,480 18,411

90 0,542 20,790

t 15 detik = 10,036 ppm

t 30 detik = 13,743 ppm

t 45 detik = 15,751 ppm

t 60 detik = 18,411 ppm

t 90 detik = 20,790 ppm

Faktor pengencer ( C = C X Fp)

25 �� 5 �� = 5

C 15 detik = 10,036 ppm x 5 = 50,18 ppm

C 30 detik = 13,743 ppm x 5 = 68,715 ppm

C 45 detik = 15,751 ppm x 5 = 78,755 ppm

C 60 detik = 18,411 ppm x 5 = 92,055 ppm

C 90 detik = 20,790 ppm x 5 = 103,95 ppm

Konsentrasi dalam 900 ml

C 15 detik = 50,18 ppm x 900 ml = 45.162 ppm


(26)

Lampiran 8 (Lanjutan)

C 45 detik = 78,755 ppm x 900 ml = 70.879,5 ppm

C 60 detik = 92,055 ppm x 900 ml = 82.849,5 ppm

C 90 detik = 103,95 ppm x 900 ml = 93.555 ppm

Faktor Penambahan FP t 15 detik : 0

FP t 30 detik : 0 + 50,18 = 50,18

FP t 45 detik : 50,18 + 68,715 = 118,895

FP t 60 detik : 118,895 + 78,755 = 316,545

FP t 90detik : 316,545 + 92,055 = 408,6

Obat yang terurai ( C dalam 900 + C FP) C 15 detik : 45.162 + 0 = 45.162

C 30 detik : 61.843,5 + 50,18 = 61.893,68

C 45 detik : 70.879,5 + 118,895 = 70.998,395

C 60 detik : 82.849,5 + 316,545 = 81.166,045

C 90 detik : 93.555 + 408,6 = 93.963,6

% Kumulatif C 15 detik =

45.162

125.000× 100 %

= 36,13 %

C 30 detik =

61.893,68

125.000 × 100 %

= 49,51 % C 45 detik =

70.998,395

125.000 × 100 %


(27)

Lampiran 8 (Lanjutan) C 60 detik =

81.166,045

125 .000 × 100 %

= 64,93 % C 90 detik =

93.963,6

125 .000 × 100 %

= 75,17 % Formula II

ktu (detik) ABS. onc. ppm

15 0,246 9,4215

30 0,366 14,057

45 0,536 20,560

60 0,565 21,686

90 0,648 24,895

t 15 detik = 9,4215 ppm

t 30 detik = 14,057 ppm

t 45 detik = 20,560 ppm

t 60 detik = 21,686 ppm

t 90 detik = 24,895 ppm

Faktor pengencer ( C = C X Fp)

25 �� 5 �� = 5

C 15 detik = 9,4215 ppm x 5 = 47,0625 ppm

C 30 detik = 14,057 ppm x 5 = 70,285 ppm

C 45 detik = 20,560 ppm x 5 = 102,8 ppm

C 60 detik = 21,686 ppm x 5 = 108,43 ppm


(28)

Lampiran 8 (Lanjutan) Konsentrasi dalam 900 ml

C 15 detik = 47,0625 ppm x 900 ml = 42.355,8 ppm

C 30 detik = 70,285 ppm x 900 ml = 63.256,5 ppm

C 45 detik = 102,8 ppm x 900 ml = 92.520 ppm

C 60 detik = 108,43 ppm x 900 ml = 97.587 ppm

C 90 detik = 124,475 ppm x 900 ml = 112.027 ppm

Faktor Penambahan FP t 15 detik : 0

FP t 30 detik : 0 + 47,0625 = 47,0625

FP t 45 detik : 47,0625 + 70,285 = 117,3475

FP t 60 detik : 117,3475+ 102,8 = 220,1475

FP t 90detik : 220,1475+ 108,43 = 328,5775

Obat yang terurai ( C dalam 900 + C FP) C 15 detik : 42.355,8 + 0 = 42.355,8

C 30 detik : 63,256,5 + 47,0625 = 63.303,5625

C 45 detik : 92.520 + 117,3475 = 92.637,3475

C 60 detik : 97.587 + 220,1475 = 97.798,1475

C 90 detik : 112.027,5 + 328,5775 = 112.356,0775

% Kumulatif C 15 detik =

42.355,8

125 .000 × 100 %

= 33,88 %

C 30 detik =

63.303,5625

125.000 × 100 %


(29)

Lampiran 8 (Lanjutan) C 45 detik =

92.637,3475

125.000 × 100 %

= 74,11 % C 60 detik =

97.798,1475

125.000 × 100 %

= 78,24 % C 90 detik =

112.356,0715

125 .000 × 100 %

= 89,88 % Formula III

ktu (detik) ABS. onc. ppm

15 0,419 16,084

30 0,528 20,269

45 0,635 24,402

60 0,719 27,593

90 0,780 29,272

t 15 detik = 16,084 ppm

t 30 detik = 20.269 ppm

t 45 detik = 24.402 ppm

t 60 detik = 27.593 ppm

t 90 detik = 29.272 ppm

Faktor pengencer ( C = C X Fp)

25 �� 5 �� = 5

C 15 detik = 16,084 ppm x 5 = 80,420 ppm

C 30 detik = 20,269 ppm x 5 = 101,345 ppm

C 45 detik = 24,402 ppm x 5 = 122,010 ppm


(30)

Lampiran 8 (Lanjutan)

C 90 detik = 29,272 ppm x 5 = 146,36 ppm

Konsentrasi dalam 900 ml

C 15 detik = 80,420 ppm x 900 ml = 72.378 ppm

C 30 detik = 101,345 ppm x 900 ml = 91.210,5 ppm

C 45 detik = 122,010 ppm x 900 ml = 109.809 ppm

C 60 detik = 137,965 ppm x 900 ml = 124.168,5 ppm

C 90 detik = 146,36 ppm x 900 ml = 131.724 ppm

Faktor Penambahan FP t 15 detik : 0

FP t 30 detik : 0 + 80,420 = 80,420

FP t 45 detik : 80,420 + 101,345 = 181,765

FP t 60 detik : 181,765 + 122,01 = 309,775

FP t 90detik : 309,775 + 137,965 = 328,5775

Obat yang terurai ( C dalam 900 + C FP) C 15 detik : 72.378 + 0 = 72.378

C 30 detik : 91.210,5 + 80,420 = 91.290,92

C 45 detik : 109.809 + 181,765 = 109.990,765

C 60 detik : 124.168,5 + 339,775 = 124.478,275

C 90 detik : 131.724 + 447,74 = 132.171,74

% Kumulatif C 15 detik =

72.378

125.000× 100 %


(31)

Lampiran 8 (Lanjutan) C 30 detik =

91.290,92

125.000 × 100 %

= 73.03 % C 45 detik =

109.990,765

125.000 × 100 %

= 87,99 % C 60 detik =

124.478,275

125.000 × 100 %

= 99,58 % C 90 detik =

132.171,74

125 .000 × 100 %


(32)

Lampiran 9. Perhitungan AUC ODF Antalgin Kontrol

1) 15 X 33,16

2 = 248,7 mcg/ml

2) 33,16+ 34,41 X 15

2 = 506,775 mcg/ml

3) 34,41+ 35,27 X 15

2 = 522,6 mcg/ml

4) 35,27+ 36,88 X 15

2 = 541,125 mcg/ml

5) 36,88+ 38,87 X 30

2 = 1.136,25 mcg/ml

AUC total = 2.955,45 mcg/ml Formula I

6) 15 X 36,13

2 = 270,975 mcg/ml

7) 36,13+ 49,51 X 15

2 = 642,3 mcg/ml

8) 49,51+ 56,79 X 15

2 = 797,25 mcg/ml

9) 56,79+ 64,93 X 15

2 = 919,9 mcg/ml

10) 64,93+ 75,17 X 30

2 = 2.101,5 mcg/ml

AUC total = 4.731,925 mcg/ml Formula II

1) 15 X 33,88

2 = 254,1 mcg/ml

2) 33,88+ 50,64 X 15

2 = 633,9 mcg/ml

3) 50,64+ 74,11 X 15

2 = 935,625 mcg/ml

4) 74,11+ 78,24 X 15

2 = 1.142,625 mcg/ml

5) 78,24+ 89,88 X 30


(33)

Lampiran 9 (Lanjutan)

AUC total = 5.488,050 mcg/ml Formula III

1) 15 X 57,90

2 = 434,25 mcg/ml

2) 57,90+ 73,03 X 15

2 = 981,975 mcg/ml

3) 73,03+ 87,99 X 15

2 = 1.207,65 mcg/ml

4) 87,99 + 99,58 X 15

2 = 1.406,775 mcg/ml

5) 99,58+ 105,73 X 30


(34)

(35)

(36)

(37)

(38)

Lampiran 14.Gambar Sediaan ODF Antalgin

Film 1

Film 2


(39)

Lampiran 15.Alat Yang digunakan

Spektrofotometer UV-Vis


(40)

Lampiran 15.(Lanjutan)

Alat Uji Disolusi (Veego)


(41)

DAFTAR PUSTAKA

Alam, M., Farhana T., Saiful I.P. (2014).Formulation and Evaluation of Swellable Oral Thin Film of Metoclopramid Hydrochloride.Bangladesh pharmaceutical Journal. 17(1). Halaman 105-106

Andersen (1995).Problems When Swallowing Tablet : A Questionnaire Study from General Practice.Tidsskr. Nor. Laegeforen. 115(8). Halaman: 947-949.

Anief, M. (1991).Apa yang Perlu Diketahui Tentang Obat. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Halaman: 23, 25-27.

Anwar, J. dan Yahya, M. L. (1973).Farmakologi I. Medan: Farmakologi Fakultas Kedokteran USU. Halaman: 70, 79.

Arya A, Chandra A, Sharma, V. (2012). Fast dissolving oral films: An innovative drug delivery system and dosage form. International Journal of ChemTech Research; 2(1): 576-583.

Bhupinder, B. (2011). Orally Fast Dissolving Films:Innovation In Formulation and Technology. Int. J. Pharma. Sci. Review. 9(2). Halaman: 7-50.

Bhandari, S. (2008).Orodispersible Tablet : An Overview.Asian Journal of Pharmaceutics. Halaman: 2-10.

Bhyan B, Jangra S, Kaur M. (2011)Orally fast dissolving films: Innovations in formulation and technology. International Journal of Pharmaceutical Sciences Review and Research.9(2): 50-57

Craig, D.Q.M. (1990). Polyethylene Glycols and Drug Release.Drug Dev. Ind. Pharm. 30(6): 2501-2526.

Ditjen POM. (1995). Farmakope Indonesia Edisi Ke IV. Jakarta: Departemen Kesehatan RI. Halaman: 1124, 1165, 1210, 1216

Frey. (2006). Film Strip and Pharmaceuticals.Pharma Mfg & Packag Sourcer. Halaman: 92-93.

Fudholi, A. (2013). Disolusi dan Pelepasan Obat In Vitro. Yogyakarta : Pustaka Pelajar. Halaman: 59-60, 65-66, 69.

Gandjar, G.H., dan Rohman, A. (2007). “Kimia Farmasi Analisis”. Pustaka Pelajar: Yogyakarta. Halaman: 120

Ganiswara, S. (1981).Farmakologi dan Terapi, Edisi IV, Universitas Indonesia Press, Jakarta, Halaman: 207-210, 215-216.


(42)

Gotalia, F. (2012).Formulasi Film Bukal Mukadhesif dengan Pragelatinisasi Pati Singkong Ftalat Sebagai Polimer Pembentuk Film.Skripsi.Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UI Depok. Halaman: 29

Kathpalia, H., Sule B., dan Gupte A. (2013). Development and Evaluation of Orally Disintegrating Film of Tramadol Hydrochloride.Asian J. Biomed Pharm. Sci. 3(24). Halaman: 27-32.

Koseki, T. (2008).Developments of Novel Fast Disintegrating Tablets by Direct Compression Using Sucrose Stearic Acid Esters as A Disintegration-Accelerating Agent, Chem. Pharm. Bull. Halaman: 78

Leuner, C., dan Dressman, J. (2000).Improving Drug Solubility For Oral Delivery Using Solid Dispersion. Eur. J. Pharm. Biopharm. 40(7). Halaman: 47-60. Lukman, H. (2013). Farmakokinetik Klinik. Yogyakarta: Bursa Ilmu. Halaman: 15 Lukmanto, H. (1986). Informasi Akurat Produk Farmasi di Indonesia, Edisi II.

Jakarta. Halaman: 112.

Malke, M., Shidaye S., Kadam V.J. (2007).Formulation and Evaluation of Oxcarbazepine Fast Dissolve Tablet. Indian J. Pharm Sci. 69. Halaman: 211-214.

Martin, A., Swarbrik, J., dan Cammarata, A.(1993).Dasar-dasar Farmasi Fisik Dalam Ilmu Farmasetik. Alih Bahasa Yoshita. Edisi Ketiga. Jakarta: UI Press. Halaman: 924-950.

McGinity, J. W. dan Felton, L. A. (2008).An aqueous polymeric coating for pharmaceutical dosage forms , 3rd Ed., New York: Informa Healthcare. Halaman: 47

Munaf, S. (1994).Catatan Kuliah Farmakologi. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC. Halaman: 178.

Nagar P, Chauhan I, Yasir M. (2011). Insights into Polymers: Film formers in mouth dissolving films. Drug Invention Today; 3(12): 2.

Patel, R., Prajapati S., Raval A. (2010). Fast Dissolves Films (FDFs) as A Newer Venture in Fast Dissolving Dosage Form. Int. J. Drug Dev. & Res. 2(2). Halaman: 232-236.

Rahardja, K. dan Tan, T. H. (2003).Obat-obat Penting.Elex Media: Jakarta. Halaman: 294-297.

Raymond, C.R. (2006). Handbook of Pharmaceutical Excipients : Fifth Edition.USA : Pharmaceutical Press and American Pharmacists Association. Halaman: 545-546.


(43)

Setiawan.(2012). Pengaruh Metode Pembuatan Gel dari Karaginan dan Kalsium Klorida Sebagai Basis Film.Skripsi.Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UI Depok. Halaman: 18

Siswandono dan Suekarjo, B. (1995).Kimia Medisinal. Surabaya: Airlangga University Press. Halaman: 151

Vondark, B., Barnhart, Scott. (2008). Dissolvable Films : Dissolvable Films for Flex Product Format in Drug Delivery. Pharmatech. Halaman: 1-5

Wibisono, Y. (2005). Metode Statistika. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Halaman: 56


(44)

BAB III

METODE PENELITIAN

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimental untuk mengetahui pengaruh konsentrasi PEG 400 terhadap karakteristik sediaan ODF dari antalgin meliputi organoleptis, keseragaman bobot, ketebalan film, pH permukaan, daya mengembang, keseragaman kandungan, waktu hancur dan disolusi.

3.1 Alat dan Bahan 3.1.1 Alat

Peralatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah spektrofotometer uv-vis (Shimadzu, Jepang), lemari pengering, alat uji disolusi (Erweka, Jerman), alat uji waktu hancur (Erweka, Jerman), neraca analitik (Sartorius, Jerman), pH meter (Eutech, Singapura), Termometer (Boeko, Jerman), mikrometer sekrup, lumpang dan stamper, aluminium foil, gunting, kertas saring dan alat-alat gelas.

3.1.2 Bahan

Bahan yang digunakan dalam penelitian ini berkualitas proanalisis.Bahan yang digunakan adalah Antalgin (PT. Kimia Farma, Medan), HPMC (The Dow Chemical Company, Singapore), PEG 400 (Brataco, Medan), Sorbitol (Brataco, Medan), etanol 96 % (Merck, Jerman), Menthol (Brataco, Medan), Gliserin (Brataco, Medan), natrium hidroksida (Merck, Jerman), kalium dihidrogen fosfat (Merck, Jerman), Aquadest (Brataco, Medan).


(45)

3.2 Pembuatan Pereaksi

3.2.1 Air bebas karbondioksida

Air didihkan dalam gelas beaker selama 5 menit dan didiamkan sampai dingin kemudian tidak boleh menyerap karbondioksida dari udara. (Ditjen POM, 1995)

3.2.2 Larutan natrium hidroksida 0,2 N

Sebanyak 8 gram natrium hidroksida dilarutkan dalam air bebas karbondioksida secukupnya hingga 1000 ml. (Ditjen POM, 1995)

3.2.3 Larutan kalium dihidrogen fosfat 0,2 M

Sebanyak 27,218 gram kalium dihidrogen fosfat dilarutkan dalam air bebas karbondioksida dan diencerkan sampai 1000 ml. (Ditjen POM, 1995)

3.2.4 Larutan dapar fosfat pH 6,8

Sebanyak 50 ml kalium dihidrogen fosfat 0,2 M dan 22,4 ml natrium hidroksida dimasukkan ke dalam labu tentukur 200 ml. Larutan tersebut kemudian diencerkan dengan air bebas karbondioksida hingga 200 ml. (Ditjen POM, 1995) 3.3 Analisa Kuantitatif

3.3.1 Pembuatan larutan induk baku (LIB) antalgin

Sebanyak 125 mg baku antalgin ditimbang secara seksama, kemudian dilarutkan dengan dapar fosfat pH 6,8 dan dicukupkan hingga 250 ml sehingga diperoleh konsentrasi 500 µg/ml (LIB I). Pipet 10 ml larutan tersebut kemudian diencerkan dengan larutan dapar fosfat pH 6,8 hingga 50 ml sehingga diperoleh larutan antalgin konsentrasi 100 µg/ml (LIB II).

Dari LIB I antalgin, dibuat beberapa konsentrasi yakni 6, 9, 12, 15, 18, 21 dan 24 µg/ml. Serapan dibaca pada panjang gelombang 233,5 nm.


(46)

3.3.2 Penentuan panjang gelombang serapan optimum

Sebanyak 1,3 ml LIB II antalgin dipipet kemudian diencerkan dengan dapar fosfat pH 6,8 hingga 10 ml (konsentrasi 13 µg/ml). Serapan antalgin dibaca pada panjang gelombang 200-400 nm.

3.3.3 Pembuatan kurva kalibrasi antalgin

Sebanyak 0,12; 0,18; 0,24; 0,3; 0,36; 0,42 dan 0,48 ml LIB I antalgin dipipet. Masing-masing dimasukkan ke dalam labu tentukur 10 ml. Larutan tersebut diencerkan dengan larutan dapar fosfat pH 6,8 hingga garis tanda sehingga diperoleh konsentrasi 6, 9, 12, 15, 18, 21 dan 24 µg/ml. Serapan masing-masing konsentrasi diukur pada panjang gelombang maksimum 233,5 nm.

3.4 Pembuatan Sediaan ODF Antalgin

3.4.1 Perhitungan kandungan obat dalam film Ukuran cetakan film = 19 cm x 19 cm

= 361 cm2

Dosis 125 mg dalam ukuran 3 cm x 3 cm = 9 cm2 9 cm2 mengandung 125 mg

Sehinggan dalam 361 cm2 mengandung 5000 mg obat Jumlah film dalam satu cetakan

361 ��2

9 ��2 = 40 ,11 ≈40 buah film

3.4.2 Prosedur pembuatan ODF antalgin

Sediaan ODF disiapkan dengan metode solvent casting.Sejumlah HPMC ditimbang kemudian dilarutkan dalam 50 ml akuades.Kemudian didiamkan selama 10 menit agar mengembang. Sejumlah sorbitol ditimbang kemudian


(47)

dilarutkan dalam 10 ml air hangat. Menthol dilarutkan dalam 1 ml etanol 96 %.Larutan sorbitol dan mentol dicampur ke dalam basis polimer sambil diaduk.

Bahan obat ditimbang kemudian dilarutkan dalam larutan basis polimer.Gliserin dan PEG 400 ditimbang kemudian ditambahkan ke dalam larutan polimer sambil diaduk.Sebanyak 5 tetes essence stroberi ditambahkan kemudian diaduk hingga homogen.

Larutan dituang ke dalam cetakan berukuran 19 cm x 19 cm hingga rata. Film dikeringkan pada suhu 40 oC di oven selama 24 jam. Setelah kering, film dikeluarkan dari cetakan dengan hati-hati dan dipotong ukuran 3 cm x 3 cm. Tabel 3.1 Komposisi formula sediaan ODF antalgin

Bahan F1 F2 F3

Antalgin (mg) 5000 5000 5000

HPMC 3 % w/v (mg) 1800 1800 1800

Gliserin 15 % w/w (mg) 270 270 270

PEG 400 (mg) 180 270 360

Menthol 5 % w/w (mg) 90 90 90

Etanol (ml) 1 1 1

Sorbitol 10 % w/w (mg) 180 180 180

Akuades (ml) add 60 60 60

Essence Stroberi q.s q.s q.s

Keterangan :

F1 : Formula ODF dengan konsentrasi PEG 400 10 % F2 : Formula ODF dengan konsentrasi PEG 400 15 % F3 : Formula ODF dengan konsentrasi PEG 400 20 % q.s : 5 tetes

3.5 Evaluasi Sediaan ODF Antalgin 3.5.1 Organoleptis

Sukarelawan sebanyak 10 orang diminta kesediannya untuk mengonsumsi sediaan orodispersibel film antalgin dan memberi pendapat tentang organoleptis


(48)

dari sediaan orodispersibel film antalgin meliputi warna, bentuk, bau dan rasa. Hasil yang diperoleh dalam bentuk skor.

3.5.2 Keseragaman bobot dan ketebalan film

Untuk evaluasi bobot film, tiga lembar film dari setiap hasil formula diambil dan ditimbang satu per satu kemudian ditentukan standar deviasinya.Ketebalan film diukur pada bagian tengah dan keempat sudutnya, dihitung rata-rata dan standar deviasi.

3.5.3 pH permukaan

Film dibiarkan mengembang selama 2 jam di dalam 10 ml air pada wadah dan pH permukaan diukur dengan pH meter.

3.5.4 Daya mengembang

Film dibiarkan mengembang dalam 15 ml medium dapar fosfat pH 6,8 pada cawan petri. Film diambil dari cawan petri dan dihilangkan airnya dengan kertas saring, kemudian film ditimbang. Daya mengembang dihitung dengan persamaan berikut :

Indeks mengembang (%) =wt−wo

�� × 100 %

Keterangan :

wt : Bobot film pada waktu t wo : Bobot film pada waktu 0 3.5.5. Keseragaman kandungan

Tiga lembar sediaan ODF antalgin dari masing-masing formula dilarutkan dengan dapar fosfat pH 6,8 dan diencerkan hingga 100 ml. Larutan tersebut kemudian dipipet sebanyak 0,12 ml dan diencerkan hingga 10 ml. Kadar antalgin ditentukan dengan spektrofotometer pada panjang gelombang maksimum 233,5


(49)

nm. Kadar antalgin dihitung dengan persamaan regresi yang diperoleh dari kurva kalibrasi.

3.5.6 Waktu hancur

Sediaan film antalgin dimasukkan pada masing-masing tabung dari keranjang dengan cakram dan tanpa cakram, kemudian alat dijalankan dengan menggunakan medium larutan dapar fosfat pH 6,8 bersuhu 37 ± 0,5 oC. Waktu hancur diamati pada masing-masing film.Film dikatakan hancur ketika tidak ada lagi film yang tersisa di dalam keranjang.

3.5.7 Disolusi oral disintegrating film antalgin

Uji disolusi dilakukan dengan alat disolusi tipe dayung dengan kecepatan putar 100 rpm. Sebanyak 900 ml medium disolusi dapar fosfat pH 6,8 dipanaskan hingga suhu 37 ± 0,5 oC. Satu film dimasukkan ke dalam alat dislusi. Larutan diambil sebanyak 2 ml pada detik ke-15, 30, 45, 60 dan 90. Encerkan masing-masing pada labu 10 ml. Setiap pengambilan larutan diganti dengan medium yang sama sebanyak 2 ml sehingga volumenya tetap. Serapan larutan diukur pada panjang gelombang maksimum 233,5 nm.

3.6 Analisis Data Secara Statistik

Menurut Gandjar dan Rohman (2007), kadar zat aktif sebenarnya yang terkandung dalam sampel dapat diketahui menggunakan uji distribusi t. Data diterima atau ditolak dihitung dengan menggunakan metode standar deviasi dengan rumus ;

SD =

∑|��−�|2

�−1


(50)

�� = rata-rata dari pengukuran Untuk mencari thitungdigunakan rumus :

thitung

=

��−� ��

√� �

Menurut Wibisono (2005), sebagai dasar penolakan data hasil uji analisis adalah thitung ≥ ttabelatau thitung≤ - ttabel. Untuk menentukan kadar zat aktif dalam

sampel dengan taraf kepercayaan 99%, α = 0.01, dk= n-1, dapat digunakan rumus: Kadar sebenarnya : µ = � ± t (�2,��) x (SD/ √�)

Keterangan ;

X = Interval kepercayaan kadar sampel

�� = Kadar rata-rata sampel SD = Standar Deviasi

dk = derajat kebebasan (dk = n-1) α = taraf kepercayaan ; dan n = jumlah perlakuan

3.6.1 Uji statistik terhadap evaluasi waktu hancur

Evaluasi dari ODT dan sediaan tablet domperidon dibandingkan secara in vitro. Data dibandingkan menggunakan uji anova dengan signifikansi (p< 0,05). Analisis statistik dilakukan menggunakan program SPSS 17,0.

3.6.2 Uji statistik terhadap profil pelepasan obat

Profil pelepasan obat dari ODT dan sediaan tablet domperidon dibandingkan secara in vitro. Data dibandingkan menggunakan uji anova dengan signifikansi (p < 0,05). Analisa statistik dilakukan menggunakan program SPSS 17,0.


(51)

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Pengamatan Organoleptis

Rasa dari ketiga film ini manis dan agak pahit yang disebabkan oleh sorbitol dan antalgin.Formula III memiliki keunggulan dimana sediaan lebih diterima oleh relawan dari segi rasa.Hal ini disebabkan karena konsentrasi PEG 400 yang lebih tinggi pada FIII sehingga sediaan lebih cepat hancur di mulut. Penggunaan pewarna dan pemanis merupakan salah satu aspek penting untuk meningkatkan nilai estetika dari sediaan film yang diaplikasikan untuk penggunaan oral (Setiawan, 2012).

Tabel 4.1 Hasil pengamatan organoleptis

Parameter Jumlah Sukarelawan

Warna dan Bentuk F1 F2 F3

a. Sangat menarik 5 6 6

b. Menarik 3 2 3

c. Cukup menarik 1 1 1

d. Kurang menarik 1 1 -

e. Tidak menarik - - -

Bau dan Rasa

a. Sangat menarik - - 4

b. Menarik 5 4 6

c. Cukup menarik 1 6 -

d. Kurang menarik 4 - -

e. Tidak menarik - - -

4.2 Hasil Uji Keseragaman Bobot dan Ketebalan Film

Uji keseragaman bobot dan ketebalan film menjadi syarat penting suatu sediaan dapat dilepas ke pasar. Hal ini terkait dengan keseragaman kandungan obat yang berada di sediaan sehingga dosis yang dikonsumsi pasien selalu seragam. Besarnya bobot dan ketebalan film akan mempengaruhi besarnya dosis


(52)

menimbulkan masalah yang besar bagi pasien. Untuk itu keseragaman sediaan sangat penting untuk menjaga keamanan pasien (Setiawan, 2012).

Tabel 4.2 Hasil uji keseragaman bobot dan ketebalan film.

Dari Tabel 4.2 menunjukkan hasil dari uji keseragaman bobot dan ketebalan film dari masing-masing formula. F1 memiliki bobot sebesar 153,33 mg ± 9,585, F2 sebesar 164 mg ± 9,385, F3 sebesar 179,667 mg ± 5,920. Hasil uji keseragaman bobot ini menunjukkan hasil yang beragam dari tiap-tiap formula. Hal ini disebabkan oleh variasi bobot PEG 400 dalam formula. Pada hasil uji ketebalan film F1 memilikiketebalan sebesar 0,150 ± 0,004 mm, F2 memiliki ketebalan sebesar 0,170 ± 0,009 mm, dan F3 memiliki ketebalan sebesar 0,179 ± 0,001. Peningkatan ketebalan film ini berbanding lurus dengan bobot formula (Alam, et al., 2014).

4.3 Hasil Uji pH Permukaan

pH permukaan film dapat menjadi parameter dimana suatu film sebaiknya diaplikasikan. Hasil uji pH permukaan dapat dilihat pada Tabel 4.3

Tabel 4.3 Hasil uji pH permukaan, waktu hancur, dan kandungan antalgin dalam film.

Formula pH

Permukaan

Waktu Hancur Dengan Cakram

(detik)

Waktu Hancur Tanpa Cakram

(detik)

Kandungan Antalgin (%) F1 6,53 ± 0,057 87,33 ± 7,505 95 ± 3,0 99,603 ± 2,579 F2 6,53 ± 0,115 67,67 ± 4,509 87 ± 2,0 101,568 ± 2,591 F3 6,46 ± 0,057 47,33 ± 4,509 57,33 ± 5,033 101,738 ± 1,155

Formula Bobot (mg) Ketebalan (mm)

F1 153,333 ± 9,585 0,150 ± 0,004

F2 164± 9,385 0,170 ± 0,009


(53)

98 99 100 101 102

Formula 1 Formula 2 Formula 3

K es er agam an K a nduna g a n ( %) Formula

Dari Tabel 4.3 menunjukkan hasil dari pengukuran pH permukaan. F1 memiliki pH permukaan sebesar 6,53 ± 0,057, F2 sebesar 6,53 ± 0,115, F3 sebesar 6,56 ± 0,115, dan F4 sebesar 6,56 ± 0,057. Ketiga film memiliki pH permukaan hampir mendekati netral. Sediaan film yang memiliki pH mendekati netral cocok untuk diaplikasikan sebagai sediaan film oral. Hal ini dikarenakan pH mukosa oral juga sekitar 5,6 hingga 7 (Gotalia, 2012).

4.4 Hasil Uji Keseragaman Kandungan Antalgin dalam Film

Keseragaman kandungan obat merupakan hal yang penting dalam menghasilkan efek terapi. Hasil Uji Keseragaman Antalgin dalam film dapat dilihat pada Tabel 4.3 Pada tabel tersebut menunjukkan kandungan Antalgin dari masing-masing formula. F1 mengandung Antalgin sebesar 99,603 ± 2,579, F2 sebesar 101,568± 2,591, dan F3 sebesar 101,738± 1,155.

Gambar 4.1 Grafik keseragaman kandungan

Keseragaman kandungan ditentukan dengan memperkirakan zat aktif dalam setiap film. Batas keseragaman kandungan adalah 85-115%(Saini, 2012). Menurut Ditjen POM kandungan antalgin dalam sediaan tidak kurang dari 95,0 % dan tidak lebih dari 105,0 % dari jumlah yang tidak tertera pada etiket, sehingga dapat disimpulkan bahwa keempat formula diatas memenuhi syarat. Perhitungan kandungan antalgin dalam film dapat dilihat pada lampiran.


(54)

0 20 40 60 80 100 Formula 1

Formula 2 Formula 3

Waktu (detik)

F

o

rmu

la

0 20 40 60 80 100

Formula 1 Formula 2 Formula 3

Waktu

F

o

rmu

la

4.5 Hasil Uji Waktu Hancur Film

Hasil uji waktu hancur film dapat dilihat pada Tabel 4.3. Uji waktu hancur dilakukan dengan cakram dan tanpa cakram. Dari tabel tersebut dapat dilihat bahwa waktu hancur sediaan ODF antalgin dari semua formula memiliki waktu hancur yang cepat.

Gambar 4.2Grafik waktu hancur dengan cakram

Gambar 4.3 Grafik waktu hancur tanpa cakram

Perlakuan tanpa cakram F1 memiliki waktu hancur sebesar 95 detik ± 3,0, F2 sebesar 87 detik ± 2,0, dan F3 sebesar 57,33 detik ± 5,033. Perlakuan dengan cakram F1 memiliki waktu hancur sebesar 87,33 detik ± 7,505, F2 sebesar 67,67 detik ± 4,509, dan F3 sebesar 47,33 detik ± 4,509. Batasan waktu hancur dari sediaan film adalah kurang atau sama dengan 90 detik. Meskipun tidak ada pedoman resmi untuk jalur oral. Umumnya waktu hancur khusus sediaan film untuk jalur oral yaitu 5-30 detik (Saini, 2012).


(55)

4.6 Hasil Uji Disolusi Film

Penetapan jumlah obat dalam film merupakan evaluasi yang dilakukan untuk menilai cara kerja pembuatan sediaan sehingga dirasa cukup untuk menghasilkan sediaan yang dapat diaplikasikan. Jumlah obat dalam film dihitung dengan metode spektrofotometri. Indeks mengembang terkait dengan pelepasan obat dari film, yaitu bila indeks mengembang besar, maka pelepasan obat akan lebih baik, terutama bagi obat yang mudah larut dalam air seperti antalgin. Uji disolusi dilakukan dengan cara mengamati sejumlah zat aktif/obat yang terlarut dalam suatu medium sebagai fungsi waktu. Hasil uji disolusi dapat dilihat pada Tabel 4.4.

Tabel 4.4Hasil uji disolusi film

Formula Waktu (detik) % Kumulatif

Kontrol

15 33,16 %

30 34,41 %

45 35,27 %

60 36,88 %

90 38,87 %

F I

15 36,13 %

30 49,51 %

45 56,79 %

60 64,93 %

90 75,17 %

F II

15 33,88 %

30 50,64 %

45 74,11 %

60 78,24 %

90 89,88 %

F III

15 57,90 %

30 73,03 %

45 87,99 %

60 99,58 %

90 105,73 %

Uji disolusi sediaan ODF antalgin dilakukan pada detik ke-15, 30, 45, 60 dan 90. Dari semua formula ODF antalgin pada detik ke-30 sudah memiliki


(56)

persen kumulatif yang tinggi yaitu F1 sebesar 49,51 %, F2 sebesar 50,64 %, dan F3 sebesar 73,03 %. Hal ini menunjukkan bahwa adanya perbedaan formula akan menyebabkan disolusi zat aktifnya berbeda. Data yang diungkapkan dalam persentase jumlah zat aktif terlarut pada tabel diatas menunjukkan F3 memiliki profil pelepasan obat yang paling baik.

Cepat tidaknya obat larut ke dalam medium dipengaruhi oleh banyak faktor, salah satunya adalah kelarutan.Kecepatan disolusi sangat ditentukan oleh kelarutan zat aktif dalam medium.Semakin besar kelarutannya dalam medium, maka semakin banyak jumlah zat aktif yang terlarut di dalamnya (Fudholi, 2013). Tabel 4.5 Hasil uji disolusi detik ke 15, 30, 45, 60 dan 90 berdasarkan uji statistik

anova

ANOVA

persen kumulatif

Sum of Squares Df Mean Square F Sig.

Between Groups 6231,528 3 2077,176 7,413 ,002

Within Groups 4483,432 16 280,215

Total 10714,961 19

Berdasarkan analisis statistik metode one way anova diperoleh nilai p

value 0,002< 0,05, sehingga disimpulkan bahwa H0 tidak diterima. Dengan

demikian terdapat perbedaan yang signifikan persen kumulatif obat dari ketiga formula tersebut.Konsentrasi PEG 400 mempengaruhi karakter disolusi dan pelepasan obat dari masing – masing formula.

Polyethylenglycol (PEG) mempunyai titik lebur yang relatif rendah sehingga mempermudah pembuatan dispersi padat.Mempunyai berat molekul (BM) yang tinggi, sehingga memungkinkan pembentukan dispersi padatan interstisial (Fudholi, 2013).


(57)

0 20 40 60 80 100 120

0 20 40 60 80 100

Waktu (detik)

Formula 1 Formula 2

Formula 3 kontrol

%

Ku

m

u

lat

if

Teori pengembangan menyatakan bahwa setelah ODF kontak dengan medium, larutan medium masuk ke dalam tablet dan berpenetrasi pada bahan penghancur dan partikel mengembang. Akibatnya mendesak ke partikel lain, sehingga kohesi antarpartikel menurun, dan sediaan hancur. Asumsi utama adalah, bahwa proses pengembangan bahan penghancur ini merupakan fenomena pokok disintegrasi (Fudholi, 2013).

Adapun jumlah obat yang dilepas dalam sedian film dapat dilihat pada Gambar 3.1

Gambar 4.4 Grafik disolusi ODF antalgin

Obat yang diberikan per oral dalam bentuk sediaan padat, ketersediaan hayatinya dapat bervariasi dari nol sampai 100 %.Oleh sebab itu sebelum memberikan obat kepada pasien perlu dipastikan berapa nilai ketersediaan hayati suatu sediaan obat.AUC merupakan parameter yang penting sebagai ukuran dalam mengambarkan jumlah obat dalam tubuh, sehingga sering dikaitkan dengan efek farmakologi suatu obat.Setiap perubahan AUC dapat mencerminkan perubahan efek obat. (Lukman, 2013)


(58)

Tabel 4.6 Tabel hasil AUC

Jenis Formula AUC (mcg/ml)

Kontrol 2.955,450

Formula I 4.731,925 Formula II 5.488,050 Formula III 6.750,300 4.7 Hasil Uji Daya Mengembang

Daya mengembang film diukur dengan melihat besarnya peningkatan massa film yang dibiarkan mengembang dalam larutan dapar fosfat pH 6,8 selama 45detik. Hasil uji daya mengembang dapat dilihat pada Tabel 3.4.

Tabel 4.7 Hasil uji daya mengembang

Formula Waktu (detik) Daya Mengembang(%)

F1

15 69,21 ± 3,735

30 114,82 ± 3,611

45 143,97 ± 3,459

F2

15 100,64 ± 1,845

30 156,11 ± 2,294

45 179,06 ± 2,180

F3

15 146,22 ± 2,371

30 170,16 ± 4,374

45 182,57 ± 2,105

Peningkatan massa dari film menunjukkan jumlah air yang diserap atau peningkatan hidrasi yang terjadi. Tingkat hidrasi polimer terkait kemampuan polimer untuk menginduksi sehingga terjadinya mobilitas rantai polimer yang memperbesar proses interpenetrasi antar polimer dan musin (Gotalia, 2012). Semakin banyak air yang diserap, maka semakin baik daya mengembangnya.

Diketahui bahwa pada 15 detik pertama film masih memiliki bentuk film yang baik. Diatas waktu tersebut film mulai mengalami kehancuran fisik (terjadi erosi). Daya mengembang film setelah detik ke 45 tidak diperhitungkan karena film mengalami kehancuran fisik dan menyulitkan teknis dalam menimbang bobot akhir film.


(59)

0 50 100 150 200

0 10 20 30 40 50

D

aya m

en

ge

m

b

an

g

(%)

waktu (detik)

Formula 1

Formula 2

Formula 3

Gambar 4.5 Grafik daya mengembang ODF antalgin

Dari Tabel 3.4 diketahui bahwa film dari formula 3 mengalami pengembangan dan erosi yang lebih cepat dibanding film formula 1 dan 2. Hal ini dikarenakan polietilen glikol (PEG) dapat digunakan untuk meningkatkan kelarutan dan profil disolusi dari satu senyawa dengan membuat dispersi padat dan kandungan PEG yang sesuai (Raymond,2006). Nilai pengembangan film penting untuk memprediksi pelepasan obat dari film. Pelepasan obat akan terjadi lebih cepat bila polimer lebih cepat terhidrasi dan mengalami swelling.


(60)

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan mengenai formulasi dan evaluasi sediaan ODF antalgin, maka kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa :

a) Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa terdapat perbedaan waktu hancur antara semua formula ODF yaitu perlakuan tanpa cakram formula 1 sebesar 95 detik ± 3,0, formula 2 sebesar 87 detik ± 2,0, dan F3 sebesar 57,33 detik ± 5,033. Perlakuan dengan cakram formula 1 sebesar 87,33 detik ± 7,505, formula 2 sebesar 67,67 detik ± 4,509, dan formula 3 sebesar 47,33 detik ± 4,509.

b) Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa semakin meningkatnya konsentrasi PEG 400 dapat mempercepat waktu hancur dan kecepatan disolusi dari ODF.

5.2 Saran

Saran dalam penelitian ini adalah peneliti selanjutnya diharapkan dapat melakukan evaluasi lain terhadap sediaan ODF antalgin seperti, tensile strength dan uji aktivitas. Selain itu juga bisa menggunakan kombinasi polimer lain seperti PVP, CMC Na dan lain-lain dalam formulasi sediaan ODF antalgin.


(61)

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Antalgin

2.1.1 Uraian bahan Rumus bangun :

Gambar 2.1. Struktur kimia antalgin Nama Kimia :

Natrium2,3-dimetil-1-fenil-5-pirazolon-4-metilaminometanasulfonat Sinonim : - Metampiron

- Novaminsulfon - Metamizol - Novalgin - Dipiron

Rumus molekul : C13H16N3NaO4S.H2O

Berat Molekul : 351.37

Pemerian : Serbuk hablur, putih atau putih kekuningan.

Susut pengeringan : Tidak lebih dari 5,5% pada suhu 105oC hingga bobot tetap Kelarutan : Larut dalam air, dan HCl 0,02 N


(62)

Antalgin mengandung tidak kurang dari 99,0% dan tidak lebih dari 105,0% C13H16N3NaO4S, dihitung terhadap zat yang telah dikeringkan.

Penetapan kadar :

Timbang saksama lebih kurang 200 mg, larutkan dalam 5 ml air. Tambahkan 5 ml asam klorida 0,02 N dan segera titrasi dengan iodum 0,1 N, menggunakan indikator kanji, dengan sekali-sekali dikocok hingga terjadi warna biru mantap selama 2 menit, 1 ml iodium 0,1 N setara dengan 16,67 mg C13H16N3NaO4S (Dirjen POM, 1995).

2.1.2 Analgetik-antipiretik

Analgetik-antipiretik adalah zat-zat yang mampu mengurangi atau menghilangkan rasa nyeri sekaligus menurunkan panas tubuh.Nyeri adalah perasaan sensori yang tidak baik dan berkaitan dengan kerusakan jaringan.Nyeri merupakan suatu perasaan yang pribadi dengan ambang toleransi yang berbeda.Nyeri dianggap sebagai tanda adanya gangguan di jaringan seperti peradangan dan infeksi.Sedangkan demam pada umumnya adalah suatu gejala dan bukan merupakan penyakit tersendiri (Rahardja dan Tan, 2003).

Berdasarkan proses terjadinya, rasa nyeri dapat dihalangi dengan beberapa cara, yakni:

1. Menghalangi terbentuknya rangsangan pada reseptor nyeri perifer dengan menggunakan analgetik perifer.

2. Menghalangi penyaluran rangsangan disaraf-saraf sensori, misalnya dengan menggunakan anastetika lokal.

3. Melindungi pusat nyeri di sistem saraf pusat dengan analgetik sentral (narkotika) atau dengan anastetika umum (Rahardja dan Tan, 2003).


(63)

Menurut Anwar dan Yahya (1973), analgetika dapat dibagi dalam dua golongan besar, yakni:

1. Analgetika non-narkotika, yaitu obat-obat yang dapat menghilangkan rasa sakit, nyeri somatis, dan tidak dapat menghilangkan rasa sakit organ dalam kecuali bila digabung dengan obat-obat lain, tidak menimbulkan adiksi, tidak berkhasiat terhadap rasa sakit yang hebat. 2. Analgetika narkotika, yaitu bahan-bahan yang dapat menimbulkan

analgesia yang amat kuat dan dapat menimbulkan adiksi/kecanduan. Pada umumya bahan-bahan ini didapat dari opium sehingga sering juga disebut analgetik-opiat.

2.1.3 Efek farmakologi antalgin

Obat ini hanya efektif terhadap nyeri dengan intensitasrendah sampai sedang, misalnya sakit kepala dan juga efektif terhadap nyeri yangberkaitan dengan inflamasi.Efek analgetiknya jauh lebih lemah dari efekanalgetik opiat, obat ini tidak menimbulkan ketagihan (adiksi) dan efek sampingsentral yang merugikan.Analgetik bekerja secara sentral untuk meningkatkankemampuan menahan nyeri.Analgesia yaitu suatu keadaan dimana setelahpemerian analgetik; bercirikan perubahan perilaku pada respon terhadap nyeri dankemampuan yang berkurang untuk menerima impuls nyeri tanpa kehilangankesadaran. Sebagai antipiretik, obat ini akan menurunkan suhu badan hanya padakeadaan demam, walaupun kebanyakan obat ini memperlihatkan efek antipiretikinvitro, tidak semuanya berguna sebagai antipiretik karena bersifat toksik bila digunakan terlalu lama. Kerja analgetik antalgin lebih besar dibandingkan dengan kerja antipiretik yang dimilikinya (Ganiswara, 1981).


(64)

2.1.4 Farmakokinetik antalgin

Pada fase ini, antalgin mengalami proses ADME yaitu absorbsi, distribusi, metabolisme, dan ekskresi yang berjalan secara simultan langsung atau tak langsung melintasi sel membran (Anief, 1991).

2.1.5 Farmakologi antalgin

Antalgin termasuk derivat metasulfonat dari amidopiryn yang mudah larut dalam air dan cepat diserap kedalam tubuh.Bekerja secara sentral pada otak untuk menghilangkan nyeri, menurunkan demam dan menyembuhkan rheumatik. Antalgin merupakan inhibitor selektif dari prostaglandin F2α yaitu: suatu mediator

inflamasi yang menyebabkan reaksi radang seperti panas, merah, nyeri, bengkak, dan gangguan fungsi yang biasa terlihat pada penderita demam rheumatik dan rheumatik arthritis. Antalgin mempengaruhi hipotalamus dalam menurunkan sensifitas reseptor rasa sakit dan thermostat yang mengatur suhu tubuh (Lukmanto, 1986).

2.1.6 Efek samping antalgin

Pada pemakaian yang teratur dan untuk jangka waktu yang lama, penggunaan obat yang mengandung metampiron kadang-kadang dapat menimbulkan kasus agranulositosis fatal.Untuk mendeteksi hal tersebut, selama penggunaan obat ini perlu dilakukan uji darah secara teratur.Jika gejala tersebut timbul, penggunaan obat ini harus segera dihentikan. Efek samping lain yang mungkin terjadi adalah: methemoglobinemia, erupsi kulit, seperti pada kasus eritematous disekitar mulut, hidung dan alat kelamin. antalgin adalah obat pereda nyeri, namun obat ini tidak untuk mengobati rasa nyeri otot pada gejala-gejala flu dan tidak untuk mengobati kondisi rematik dan lumbago(Lukmanto, 1986).


(65)

2.2 Oral Disintegrating Film (ODF) 2.2.1 Pengertian

Rute pemberian oral merupakan rute yang paling disukai untuk pemberian obat hingga saat ini karena memiliki keuntungan dibandingkan rute pemberian yang lain, akan tetapi rute pemberian oral masih memerlukan pengembangan lebih lanjut karena memiliki beberapa kelemahan terutama untuk pasien golongan tertentu seperti geriatrik, pediatrik, dan disfasia yang disebabkan kondisi medis tertentu sehingga mereka kesulitan dalam menelan atau mengunyah bentuk sediaan padat (Bhyan, et al., 2011).

ODF adalah sediaan film yang sangat tipis, ditempatkan di lidah pasien atau jaringan mukosa di mulut, kemudian langsung terbasahi oleh air liur sehinggacepat hancur dan larut untuk melepaskan obat di oromucosal maupun penyerapan di saluran intragastrik (Bhyan, et al., 2011).

2.2.2 Kelebihan dan kekurangan sediaan ODF

ODF memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan. Kelebihan dari ODF diantaranya adalah :

a. ODF dapat diberikan tanpa bantuan air.

b. Memiliki luas permukaan yang lebih besar sehingga ODF terdisentegrasi dan terdisolusi secara cepat di rongga mulut.

c. Memiliki bentuk yang tipis, fleksibel, tersedia dalam berbagai bentuk dan ukuran, mudah dibawa, ditangani dan disimpan.

d. Cocok untuk pasien geriatrik dan peiatrik yang memiliki kesulitan dalam menelan, pasien dengan gangguan mental, pasien yang tidak patuh dan muntah.


(66)

e. Bermanfaat bagi penderita mabuk perjalanan, nyeri akut, alergi, dan batuk yang membutuhkan onset aksi yang cepat.

f. Stabil untuk waktu yang lama karena obat tetap dalam bentuk padat sampai saat hendak dikonsumsi. ODF memiliki keuntungan dari bentuk yang solid dalam hal stabilitas dan bentuk sediaan cair dalam hal bioavailabilitas.

g. Akurasi dosis yang lebih baik dibanding bentuk sediaan cair.

h. Mukosa oral ataupun bukal memiliki pembuluh darah yang banyak sehingga obat dapat langsung diserap dan mencapai sirkulasi sistemik tanpa melalui metabolisme lintas pertama di hati (Bhyan, et al., 2011). ODF memiliki beberapa kekurangan diantaranya adalah :

a. Memiliki tantangan tersendiri dalam hal keseragaman dosis.

b. Beberapa ODF memiliki sensitifitas terhadap temperatur dan kelembapan, sehingga diperlukan pengemasan yang khusus.

2.2.3. Karakteristik ideal ODF

ODF berbeda dari sediaan konvensional lainnya, oleh sebab itu ODF hendaknya memiliki karakteristik yang ideal yaitu :

a. ODF harus memiliki rasa yang dapat diterima.

b. Obat memiliki berat molekul yang kecil hingga sedang.

c. Obat memiliki stabilitas yang baik dan larut dalam air dan saliva.

d. Obat secara parsial tidak terionisasi pada pH rongga mulut (Bhyan, et al., 2011).


(67)

2.3 Bahan Formulasi ODF 2.3.1 Bahan aktif

Komposisi zat aktif mengandung 5 hingga 30 % w/w, dimana dengan dosis kecil adalah yang terbaik untuk diformulasi dalam bentuk sediaan ODF. Zat aktif dengan ukuran mikro akan memperbaiki profil disolusi dan tekstur dari film. Bahan obat yang memiliki rasa pahit, maka rasa pahit tersebut harus ditutupi dengan baik.Metode sederhana untuk menutupi rasa pahit bahan aktif obat adalah mencampur dengan bahan tambahan yang memiliki rasa yang baik. Beberapa zat aktif dapat diformulasi ke dalam sediaan ODF, seperti obat batuk / pereda tenggorokan, obat disfungsi ereksi, antihistamin, antiparkinson dan obat-obat untuk gangguan gastrointestinal (Bhyan, et al., 2011)

2.3.2. Polimer film

Sediaan ODF harus terdisentegrasi di saliva pada rongga mulut, sehingga polimer film yang dibutuhkan harus larut air. Karakteristik ideal dari polimer film adalah :

a. Polimer harus larut dalam air.

b. Harus memiliki berat molekul yang rendah.

c. Polimer harus memiliki kemampuan yang baik dalam membentuk lapisan film.

d. Tidak mengiritasi, toksik, dan tanpa zat pengotor. e. Harus memiliki kemampuan pembasahan yang baik.

f. Polimer harus mudah didapatkan dan biaya yang terjangkau (Bhyan, et al., 2011)


(68)

Polimer dapat digunakan secara tunggal atau kombinasi untuk meningkatkan hidrofilisitas, fleksibilitas, rasa di mulut dan karakteristik kelarutan film.Kekakuan film tergantung pada jenis polimer dan jumlah yang digunakan dalam formulasi.Polivinil pirolidonmemiliki struktur yang rapuh sehingga kombinasi dengan krospovidone untuk membuat film dapat larut dengan cepat.Kombinasi dari mikrokristalin selulosa dan maltodextrin telah digunakan untuk formulasiODF.Selulosa mikrokristalin mengurangi waktu hancur dan meningkatkan disentegrasi obat dari film.Polimer larut air alami yang dapat digunakan adalah guar gum, xantham gum, akasia, tragakan, dan lain-lain (Bhyan, 2011).Polimer sintetis yang dapat digunakan adalah natrium karboksimetil selulosa, hidroksipropil metil selulosa, eter selulosa (Nagar, et al., 2011).

2.3.3 Plastisizer

Plastisizer adalah unsur yang sangat penting dari sediaanODF.Plastisizer membantu untuk meningkatkan fleksibilitas dan mengurangi kerapuhan dari film.Secara signifikan meningkatkan pembentukan film dengan mengurangi suhu transisi kaca dari polimer.Struktur kimia dan konsentrasi plasticizer memainkan peran penting dalam mengurangi suhu transisi kaca polimer. Pemilihan plasticizer tergantung pada kompatibilitas dengan polimer dan juga jenis pelarut yang digunakan dalam pembuatan film. Sifat aliran polimer akan lebih baik dengan penggunaan plasticizer dan meningkatkan kekuatan polymer tersebut (Bhyan, et al., 2011). Plasticizer yang digunakan harus memberikan fleksibilitas permanen terhadapODF dan hal tersebut tergantung pada sifat volatil plasticizer dan jenis interaksi dengan polimer (Patel, et al., 2010).


(69)

Gliserol, Propilen glikol, polietilen glikol dengan berat molekul rendah, turunan ftalat seperti dimetil, dietil ftalat dan dibutil, derivatif sitrat seperti tributil, trietil, asetil sitrat, triacetin dan minyak jarak adalah beberapa plasticizer umum digunakan. Biasanya, plasticizer digunakan dalam konsentrasi 0-20 persen b / b dari berat polimer kering.Penggunaan yang tidak tepat dari plastisizer dapat menyebabkan film retak, pemecahan dan mengupasnya lapisan.Dilaporkan juga bahwa penggunaan plastisizer tertentu dapat mempengaruhi tingkat penyerapan obat (Bhyan, et al., 2011).

2.3.4. Zat pemanis

Pemanis adalah bagian penting dari formulasi yang dimaksudkan untuk hancur atau larut dalam rongga mulut.Umumnya pemanis digunakan dalam konsentrasi 3-6% w/w baik tunggal atau dalam kombinasi.Pemanis alami serta pemanis buatan memiliki kemampuan yang baik untuk digunakan dalam ODF.Alkohol polihidrat seperti sorbitol, mannitol, dan isomalt dapat digunakan secara kombinasi karena mereka memberikan tambahan rasa yang baik di mulut dan sensasi dingin. Perlu dicatat bahwa penggunaan gula alami dalam formulasi tersebut perlu dibatasi pada orang yang sedang diet atau dalam kasus pasien diabetes (Bhyan, et al., 2011).

2.3.5 Zat penstimulasi saliva

Tujuan menggunakan zat perangsang air liur adalah untuk meningkatkan tingkat produksi air liur yang akan membantu dalam proses disintegrasi yang lebih cepat dari formulasi ODF. Umumnya asam digunakan dalam penyusunan makanan dapat dimanfaatkan sebagai stimulan saliva.Misalnya.Asam sitrat, asam malat, asam laktat, asam askorbat dan asam tartaric. Bahan ini digunakan sendiri


(70)

atau dalam kombinasi antara 2 sampai 6% w/w dari berat film (Bhyan, et al., 2011).

2.3.6 Zat perasa

Zat perasa sebaiknya ditambahkan hingga 10% w/w dalam formulasi ODF.Penerimaan dari sediaan ODF oleh seorang individu adalah sangat tergantung pada kualitas rasa awal yang dalam beberapa detik pertama setelah sediaan dikonsumsi. Pemilihan rasa tergantung pada jenis obat yang akan dimasukkan dalam formulasi. Usia memainkan peran penting dalam kesukaan rasa. Populasi geriatrik menyukai rasa mint atau orange sementara generasi yang lebih muda menyukai rasa fruit punch, raspberry dan lain-lain (Bhyan, et al., 2011).

Zat perasa dapat dipilih dari minyak sintetis, oleo resin, ekstrak yang berasal dari berbagai bagian tanaman seperti daun, buah dan bunga.Zat perasa dapat digunakan sendiri atau dalam kombinasi. Minyak peppermint, minyak kayu manis, minyak spearmint, minyak pala adalah contoh dari minyak rasa sementara vanili, kakao, kopi, cokelat dan jeruk adalah zat perasa dari buah. Apel, raspberry, ceri, nanas adalah beberapa contoh dari jenis essence buah (Bhyan, et al., 2011). 2.4 Metode Pembuatan

Satu atau kombinasi dari proses berikut ini dapat digunakan untuk memproduksi sediaan ODF (Arya, et al., 2012).

1) Solvent casting. 2) Semisolid casting. 3) Hot melt extrusion.

4) Solid dispersion extrusion. 5) Rolling


(71)

2.4.1 Metode solvent casting

Metode solvent casting dengan cara polimer larut air dilarutkan dalam air dan bersamaan dengan bahan obat. Eksipien lainnya dilarutkan dalam pelarut yang sesuai, kemudian kedua larutan dicampur dan diaduk dan akhirnya dituang ke dalam cawan petri dan dikeringkan (Arya, et al., 2012).

2.4.2 Metode semisolid casting

Metode semisolid casting, pertama larutan polimer disiapkan.Larutan yang dihasilkan ditambahkan ke dalam larutan polimer tidak larut asam (misalnya selulosa asetat ftalat, selulosa asetat butirat), yang disiapkan di amonium atau natrium hidroksida. Kemudian sejumlah plastisizer yang tepat ditambahkan sehingga massa gel diperoleh. Akhirnya massa gel dituang ke dalam cetakan dengan panas dikontrol. Ketebalan film adalah sekitar 0,015-0,05 inci. Rasio polimer tidak larut asam denganpolimer pembentuk film harus 1: 4 (Arya, et al., 2012).

2.4.3 Metode hot melt extrussion

Obat dicampur dengan bahan pembawa dalam bentuk solid.Kemudian campuran tersebut ditekan dengan alat penekan yang memiliki panas.Akhirnya campuran tersebut mencair dan membentuk film.

Keuntungan :

1) Unit operasi yang lebih sedikit

2) Keseragaman kandungan yang lebih baik. 3) Proses anhidrat (Arya, et al., 2012)


(72)

2.4.4 Metode solid dispersion extrussion

Metode ini dengan mencampurkan komponen yang tidak dapat bercampur kemudian dikempa bersama dengan bahan obat, kemudian terbentuk dispersi solid.Akhirnya, dispersi solid dibentuk ke dalam film dengan cetakan (Arya, et al., 2012).

2.4.5 Metode rolling

Pembuatan ODF dengan metode ini dengan cara larutan atau suspensi yang mengandung obat di gulung ke dalam pembawa. Pelarut utamanya air dan campuran air dan alkohol.Film dikeringkan di atas penggulung dan dipotong sesuai bentuk dan ukuran yang diinginkan (Arya, et al., 2012).

2.5 Uraian Hidroksipropil Metil Selulosa

Hidroksipropil Methyl Cellulose (HPMC) atau hypromellose adalah O-Metilasi dan O-(2-hidroksipropilasi). HPMC dikenal sebagai polimerpembentuk film dan memiliki penerimaan yang sangat baik.Bahan yang memiliki kelas lebih rendah dari HPMC seperti Methocel E3, E5, dan E15 secara khusus digunakan sebagai pembentuk film karena viskositas yang rendah.

Gambar 2.2.Struktur kimia HPMC


(73)

akanberdampak pada hubungan suhu dan kelarutan. HPMC memiliki bentuk yang transparan, kuat, dan fleksibel (McGinity dan Felton, 2008).

2.6 Uraian Polietilen Glikol

Polietilen glikol (PEG) banyak digunakan dalam berbagai formulasi farmasi termasuk parenteral, topikal, mata, oral, dan sediaan untukrektal. PEG telah digunakan secara eksperimental dalam matriks polimer biodegradable yang digunakan dalam sistem controlled-release (Raymond, 2006).

Gambar 2.3.Struktur kimia PEG

Polietilen glikol bersifat stabil, merupakan zat hidrofilik yang pada dasarnya tidak mengiritasi pada kulit.Mereka tidak mudah menembus kulit, meskipun polietilen glikol yang larut dalam air dan mudah dihapus dari kulit dengan mencuci, membuat PEG berguna sebagai basis salep.Polietilen glikol juga dapat digunakan untuk meningkatkan kelarutan atau karakteristik disolusi senyawa yang sukar larut dengan membuat dispersi padat dengan polyethylene glycol yang tepat (Raymond, 2006).


(74)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Rute pemberian oral merupakan rute yang paling digemari dibandingkan dengan berbagai macam rute pemberian obat lainnya karena pemberiannya mudah sehingga dapat meningkatkan kepatuhan pasien, serta merupakan terapi dengan biaya yang relatif murah (Bhandari, 2008).Salah satu di antara sediaan oral yang banyak digunakan adalah tablet. Namun pasien tertentu, terutama pediatrik dan geriatrik, seringkali mengalami kesulitan menelan tablet konvensional secara utuh walaupun telah minum air (Koseki, 2008).

Ketidakberterimaan pasien mengkonsumsi obat yang sulit untuk ditelan merupakan awal mula lahirnya konsep bentuk sediaan padat yang disintegrasi di oral. Bentuk sediaan padat oral yang disintegrasi di mulut saat ditempatkan pada lidah hancur dalam beberapa detik menjadi bentuk suspensi yang dapat ditelan dengan mudah. Sistem disintegrasi oral sepertidisintegrasi tablet oral (ODT), disintegrasi film oral (ODF) telah disesuaikan dengan sistem pengiriman obat oral (Patel, et al., 2010).

Suatu studi mengungkapkan bahwa lebih dari 26% pasien mengalami kesulitan menelan tablet.Oleh karena itu, praktisi medis dan farmasi dituntut agar turut mempertimbangkan masalah ini dalam mengembangkan formulasi obat yang tepat bagi pasien.Formulasi obat yang dapat larut atau hancur di mulut dalam waktu singkat tanpa minum air, dipandang dapat mengatasi masalah ini. Obat seperti ini akan memberikan keuntungan lebih besar dibandingkan tabletkonvensional, lebih nyaman digunakan, dan berpotensi meningkatkan kepatuhan pasien dalam menggunakan obat (Andersen, 1995).


(75)

Kemajuan terbaru dan perkembangan teknologi telah memberikan alternatif bentuk sediaan yang sesuai pada pemberian oral untuk pasien pediatrik, geriatrik, pasien yang terbaring di tempat tidur, mual dan pasien yang tidak patuh. Berbagai jenis bentuk sediaan mukosa telah dikenalkan termasuk tablet adhesif, gel, ointments, patch dan yang paling terbaru polimerik film untuk penghantaran oral, yang juga dikenal dengan mouth dissolving films (Malke, et al., 2007).

ODF merupakansuatu sistem penghantaran obat yang baru sebagai alternatif pemberian obat bagi pasien geriatrik dan pediatrik yang memiliki kesulitan dalam mengonsumsi sediaan konvensional seperti tablet dan kapsul.Sistem ini terdiri atas sediaan padat oral yang terdisintegrasi dan larut dengan cepat di rongga mulut dengan bantuan saliva. Penelitian dan pengembangan sistem penghantaran oral telah dipastikan mengalami perkembangan dari sistem penghantar oral yang konvensional (tablet dan kapsul) ke tablet dan kapsul dengan sistem pelepasan terkendali, kemudian Oral disintegrating tablet(ODT) dan akhirnya menuju ke ODF. Diantara banyaknya ekplorasi pengembangan pelepasan obat yang segera, teknologi film oral sedang memperoleh banyak perhatian (Bhupinder, 2011).

Perusahaan-perusahaan farmasi dan konsumen saat ini telah meyakini bahwa sediaan ODF merupakan sediaan alternatif yang praktis dan dapat diterima dibandingkan sediaan konvensional lainnya seperti larutan, tablet, dan kapsul. Orodispersibel film ini lebih cepat larut, dosis yang akurat, bentuk berkhasiat yang nyaman dan mudah dibawa, tanpa memerlukan air atau alat ukur lainnya ( Frey, 2006 ). ODF biasanya seukuran prangko dan terdisentegrasi di lidah pasien dalam hitungan detik untuk pelepasan satu atau lebih bahan aktif obat (Vondrak, et al.,


(76)

Kelarutan merupakan salah satu sifat fisikokimia senyawa obat yang penting dalam menentukan derajat absorpsi obat dalam saluran cerna. Obat-obat yang mempunyai kelarutan kecil dalam air (poorly soluble drugs) seringkali menunjukkan ketersediaan hayati rendah dan kecepatan disolusi merupakan tahap penentu (rate limiting step) pada proses absorpsi obat (Leuner dan Dressman, 2000).

Polietilen glikol (PEG) merupakan salah satu jenis bahan pembawa yang sering digunakan sebagai bahan tambahan dalam suatu formulasi untuk meningkatkan pelarutan obat yang sukar larut. Bahan ini merupakan salah satu jenis polimer yang dapat membentuk komplek polimer pada molekul organik.Cangkang kapsul dengan menggunakan basis polietilenglikol memiliki beberapa keuntungan karena sifatnya yang inert, tidak mudah terhidrolisis, tidak membantu pertumbuhan jamur (Martin, dkk., 1993).

PEG digunakan secara luas dalam berbagai formulasi farmasetikal termasuk sediaan parenteral, topikal, optalmik, oral, dan supositoria. PEG juga digunakan pada penelitian biodegredebel matriks polimer dalam sistem pelepasan terkontrol. PEG dengan berat molekul tinggi dapat meningkatkan efektifitas dari pengikat tablet dan memberikan sifat plastis terhadap granul. Akan tetapi, PEG tersebut hanya memiliki daya ikat yang terbatas ketika digunakan secara tunggal, dan dapat memperlama waktu hancur jika diberikan dengan konsentrasi lebih dari 5 % w/w. PEG dapat juga digunakan untuk meningkatkan kelarutan dan karakteristik disolusi dari senyawa yang sukar larut dengan cara membuat dispersi dengan jumlah PEG tertentu (Raymond, 2006).

PEG umumnya memiliki bobot molekul antara 200-300000. Penamaan PEG umumnya ditentukan dengan bilangan yang menunjukkan bobot molekul


(77)

rata-rata.Konsistensinya sangat dipengaruhi oleh bobot molekul. PEG dengan bobot molekul 200-600 (PEG 200-600) berbentuk cair, PEG 1500 Semi padat, dan PEG 3000-20000 atau lebih berupa padatan semi kristalin, dan PEG dengan bobot molekul lebih besar dari 100000 berbentuk seperti resin pada suhu kamar. Umumnya PEG dengan bobot molekul 1500-20000 yang digunakan untuk pembuatan dispersi padat (Leuner dan Dressman, 2000).

Analgetika merupakan senyawa yang dapat menekan fungsi sistem syaraf pusat secara selektif, digunakan untuk mengurangi rasa sakit tanpa menghilangkan kesadaran.Analgetika bekerja dengan meningkatkan nilai ambang persepsi rasa nyeri (Siswandono dan Suekarjo, 1995).

Antalgin adalah salah satu obat penghilang rasa sakit (analgetik) turunan NSAID, atau Non – Steroidal Anti Inflammatory Drugs.Umumnya, obat – obatan analgetik adalah golongan obat antiinflamasi (anti pembengkakan), dan beberapa jenis obat golongan ini memiliki pula sifat antipiretik (penurun panas), sehingga dikategorikan sebagai analgetik–antipiretik.Golongan analgetik–antipiretik adalah golongan analgetik ringan. Contoh obat yang berada digolongan ini adalah parasetamol, akan tetapi Antalgin lebih banyak memiliki sifat analgetiknya (Munaf, 1994).

Antalgin termasuk derivat metan sulfonat dari amidopyrin yang mudah larut dalam air dan cepat diserap ke dalam tubuh.Bekerja secara sentral di otak dalam menghilangkan nyeri, menurunkan demam dan menyembuhkan rheumatik.Antalgin mempengaruhi hipotalamus dalam menurunkan sensitifitas reseptor rasa sakit dan thermostat yang mengatur suhu tubuh (Lukmanto, 1986).


(78)

antalgin. Metode yang dipilih untuk pembuatan orodispersibel film adalah metode

solvent casting. Untuk mengetahui karakteristik sediaan ODF tersebut dilakukan evaluasi secara in vitro.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian di atas, maka permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut:

a. Apakah ada perbedaan waktu hancur antara semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin?

b. Apakah ada pengaruhkonsentrasi PEG 400 terhadap waktu hancur dan pelepasan obat in vitro dari semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin?

1.3 Hipotesis

Hipotesis dalam penelitian ini adalah:

a. Terdapat perbedaan waktu hancur antara semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin.

b. Terdapat pengaruh konsentrasi PEG 400 yang signifikan terhadap waktu hancur dan disolusi dari semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin.

1.4 Tujuan

Tujuan penelitian ini adalah:

a. Untuk mengetahui perbedaan waktu hancur antara semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin.

b. Untuk mengetahui pengaruhkonsentrasi PEG 400 terhadap waktu hancur dan disolusi terhadap semua formula oral disintegrating film (ODF) antalgin.


(79)

1.5Manfaat

- Mengetahui pengaruh konsentrasi Polietilen glikol (PEG) 400 terhadap formulasi sediaan oral disintegrating film (ODF) antalgin.

- Dapat meningkatkan pengetahuan untuk pengembangan sediaan dalam bidang teknologi formulasi sediaan farmasi.

- Dapat digunakan sebagai rujukan untuk pengembangan sediaan oral disintegrating film (ODF).


(80)

PENGARUH KONSENTRASI POLIETILEN GLIKOL 400 TERHADAP FORMULASI ORAL DISINTEGRATING FILM ANTALGIN

ABSTRAK

Latar Belakang:Oral disintegrating film (ODF) merupakansuatu bentuk sediaan obat baru untuk pemberian secara oral. Bentuk sediaan ini terbuat dari film oral yang sangat tipis yang dapat dengan mudah ditempatkan pada lidah pasien atau jaringan mukosa yang lainnya.Antalgin merupakan salah satu turunan pirozolon yang bersifat analgetika dan juga menunjukkan kerja antipiretik.

Tujuan:Untuk mengetahui pengaruh penambahan polietilen glikol (PEG) 400 terhadap waktu hancur dan disolusiODF antalgin.

Metode: Formula ODF yang digunakan untuk optimalisasi sediaan dengan variasi konsentrasi PEG 400 yaitu F I (10 %), F II (15 %), dan F III (20 %). Pembuatan ODF dengan metode solvent-casting.Uji evaluasi film yang dilakukan yaitu keseragaman kandungan, ketebalan, keseragaman bobot, waktu hancur, daya mengembang, pH permukaan dan disolusi.Hasil nilai uji dianalisis secara statistik menggunakan SPSS dengan metode one-way anova untuk mengetahui pengaruh PEG 400 terhadap sediaan ODF.

Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin tinggi konsentrasi PEG 400 maka waktu hancur dan disolusi semakin meningkat. Uji waktu hancur F I memiliki waktu hancur sebesar 87.33 detik ± 7.505; F II sebesar 67.67 detik ± 4.509; dan F III sebesar 47.33 detik ± 4,509.Hasil uji pelepasan obat secara in vitro pada detik ke-30 memiliki persen kumulatifF I sebesar 49.51 %; F II sebesar 50.64 %, dan F III sebesar 73.03 %.Analisis statistik metode one way anova

diperoleh nilai p value 0.002< 0.05, sehingga H0 tidak diterima.Dengan demikian

terdapat perbedaan yang signifikan persen kumulatif obat dari ketiga formula tersebut.

Kesimpulan: Hasil penelitian menunjukkan bahwa formula yang memiliki waktu hancur dan disolusiterbaik adalah Formula III dengan konsentrasi PEG 400 20 %. Kata Kunci :Orodispersible Film, solvent-casting, PEG 400.


(81)

EFFECT OF POLYETHYLENE GLYCOL 400CONCENTRATION TO ORAL DISINTEGRATING FILM ANTALGIN FORMULATION

ABSTRACT

Background: Oral disintegrating film (ODF) is a new drug dosage form for oral administration. The dosage form ismade from a very thin oral film that can be placed easily on the patient's tongue or the other mucosal tissues. Antalgin is one pirozolone derivate thathas an analgesic andantipyretic effect.

Objective: The aim of this study was to determine the effect of addition of polyethylene glycol (PEG) 400 todisintegration and dissolution of ODF Antalgin. Methods: The ODF formulas that were used to optimize the preparation with various concentrations of PEG 400 they were F I (10%), F II(15%), and F III (20%). The ODF was prepared with solvent-casting method. Evaluations test of the films were content uniformity, thickness, weight uniformity, disintegration time, swelling index, surface pH and dissolution. The results were analyzed statisticallyusing SPSS with one-way anova method to determine the effect of PEG 400 on the ODF preparation.

Results: The results showed that the higher PEG 400 concentrationwas added into formula, the faster disintegration time and dissolution.The disintegration time of F Iwas 87,33 seconds ± 7.505; F IIwas 67.67 seconds ± 4.509; F IIIwas 47.33 seconds ± 4.509.The results of dissolution in thirtyseconds had cumulative percentage F I was 49.51 %, F II was 50.64 %, and F III was 73.03 %. Statistically analyzed with anova one-way method, it was obtained that p value was 0.002 < 0.05, so that Ho was not accepted. Thus, there was significance difference of drug

cumulative percentage from three formulas.

Conclusion: The result showed that the formula which has thebest disintegration time and dissolution isformula III with concentration PEG 400 20%.


(82)

PENGARUH KONSENTRASI

POLIETILEN GLIKOL 400 TERHADAP FORMULASI

ORAL DISINTEGRATING FILM ANTALGIN

SKRIPSI

OLEH:

MUHAMMAD LUTHFI MUHARULI

NIM 111501055

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN


(83)

PENGARUH KONSENTRASI

POLIETILEN GLIKOL 400 TERHADAP FORMULASI

ORAL DISINTEGRATING FILM ANTALGIN

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi

Universitas Sumatera Utara

OLEH:

MUHAMMAD LUTHFI MUHARULI

NIM 111501055

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN


(84)

PENGESAHAN SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI POLIETILEN GLIKOL 400 TERHADAP FORMULASI ORAL DISINTEGRATING FILM ANTALGIN

OLEH:

MUHAMMAD LUTHFI MUHARULI NIM 111501055

Dipertahankan Di Hadapan Panitia Penguji Skripsi Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara

Pada Tanggal: 26 Januari 2016 Disetujui Oleh:

Medan, Maret 2016 Fakultas Farmasi

Universitas Sumatera Utara Pejabat Dekan,

Dr. Masfria, M.S., Apt. NIP 195707231986012001

Panitia Penguji,

Prof. Dr. Hakim Bangun, Apt. NIP 195201171980031002

Pembimbing II,

Dra. Juanita Tanuwijaya, M.Si., Apt. NIP 195111021977102001

Dr. Kasmirul Ramlan Sinaga, M.S., Apt. NIP 195504241983031003

Dr. Azizah Nasution, M.Sc., Apt. NIP 195503121983032001 Prof. Dr. Karsono, Apt. NIP 195409091982011001 Pembimbing I,

Prof. Dr. Karsono, Apt. NIP 195409091982011001


(1)

2.1.6 Efek samping antalgin ... 10

2.2 Oral Disintegrating Film (ODF) ... 11

2.2.1 Pengertian ... 11

2.2.2 Kelebihan dan kekurangan sediaan ODF ... 11

2.2.3 Karakteristik ideal ODF... 12

2.3 Bahan Formulasi ODF ... 13

2.3.1 Bahan aktif ... 13

2.3.2 Polimer film ... 13

2.3.3 Plastisizer ... 14

2.3.4 Zat pemanis ... 15

2.3.5 Zat penstimulasi saliva ... 15

2.3.6 Zat perasa ... 16

2.4 Metode Pembuatan ... 16

2.4.1 Metode solvent casting ... 17

2.4.2 Metode semisolid casting ... 17

2.4.3 Metode hot melt extrussion ... 17

2.4.4 Metode solid dispersion extrussion ... 18

2.4.5 Metode rolling ... 18

2.5 Uraian Hidroksipropil Metil Selulosa ... 18

2.6 Uraian Polietilen Glikol ... 19

BAB III METODE PENELITIAN... 20

3.1Alat dan Bahan ... 20

3.1.1 Alat ... 20


(2)

3.2 Pembuatan Pereaksi ... 21

3.2.1 Air bebas karbondioksida ... 21

3.2.2 Larutan natrium hidroksida 0,2 N ... 21

3.2.3 Larutan natrium dihidrogen fosfat 0,2 M ... 21

3.2.4 Larutan dapar fosfat pH 6,8 ... .. 21

3.3 Analisa Kuantitatif ... 21

3.3.1 Pembuatan larutan induk baku (LIB) antalgin ... ... 21

3.3.2 Penentuan panjang gelombang serapan optimum ... 22

3.3.3 Pembuatan kurva kalibrasi antalgin ... 22

3.4 Pembuatan Sediaan ODF Antalgin ... 22

3.4.1 Perhitungan kandungan obat dalam film ... ... 22

3.4.2 Prosedur pembuatan ODF antalgin ... 22

3.5 Evaluasi Sediaan ODF Antalgin ... ... 23

3.5.1 Organoleptis . ... 23

3.5.2 Bobot dan ketebalan film ... 24

3.5.3 pH permukaan ... 24

3.5.4 Daya mengembang ... 24

3.5.5 Keseragaman kandungan ... 24

3.5.6 Waktu hancur ... 25

3.5.7 Disolusi ODF antalgin ... 25

3.6 Analisis Data secara Statistik... 25

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 27

4.1 Hasil PengamatanOrganoleptis ... 27


(3)

4.3 Hasil Uji pH Permukaan ... 28

4.4Hasil Uji Keseragaman Kandungan Sediaan ... 29

4.5Hasil Uji Waktu Hancur ... 30

4.6 Hasil Uji Disolusi ... 31

4.7 Hasil Uji Daya Mengembang ... 34

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 36

5.1 Kesimpulan ... 36

5.2 Saran ... 36

DAFTAR PUSTAKA ... 37


(4)

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman 3.1 Komposisi formula sediaan ODF antalgin ... 23 4.1 Hasil pengamatan organoleptis ... 27 4.2 Hasil uji keseragaman bobot dan ketebalan film ... 28 4.3 Hasil uji pH permukaan, waktu hancur, dan keseragaman kandungan

ODFantalgin ... 28 4.4 Hasil uji disolusi ... 31 4.5 Hasil uji disolusi detik ke 15, 45, dan 90 berdasarkan uji statistik

anova ... 32 4.6 Hasil perhitungan AUC ... 33 4.7 Hasil uji daya mengembang ... 34


(5)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Struktur kimia antalgin ... 7

2.2 Struktur kimia HPMC ... 18

2.3 Stuktur kimia PEG ... 19

4.1 Grafik keseragaman kandungan ... 29

4.2 Grafik waktu hancur dengan cakram ... 30

4.3 Grafik waktu hancur tanpa cakram ... 30

4.4 Grafik disolusi ODF antalgin ... 33


(6)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1 Flowsheet formulasi ODF antalgin ... 40

2 Hasil pengamatan organoleptis ... 41

3 Perhitungan panjang gelombang maksimum ... 43

4 Perhitungan kurva kalibrasi ... 45

5 Perhitungan keseragaman kandungan ... 49

6 Analisis data statistik untuk mencari kadarsebenarnya dari antalgin dalam formulasi ODF ... 54

7 Analisis data statistik untuk mencari bobot sebenarnya dari ODF antalgin ... 58

8 Perhitungan uji disolusi ... 62

9 Perhitungan nilai AUC ODF antalgin ... 71

10 Analisis Statistik uji disolusi ODF antalgin ... 73

11 Daftar tabel distribusi T... 74

12 Sertifikat analisa HPMC ... 75

13 Sertifikat analisa antalgin ... 76

14 Gambar sediaan ODF antalgin ... 77