Teknis Pelaksanaan Catatan siswa -tidak ada catatan D. Tugas Rumah

Peristiwa Alam Sub Tema : Permukaan Bumi Hari ke : 1

A. Jadwal Harian

No Kegiatan Mata pelajaran 1 Menyanyikan lagu ” Kereta Apiku ” IPA, SBK 2 Membaca pengalaman ” Banjir dalam perjalanan” IPA, Bhs Indonesia 3 Menjawab pertanyaan sesuai bacaan. Bhs Indonesia 4 Mengajukan pertanyaan Bhs Indonesia 5 Mendengarkan cerita pengalaman teman dan menanggapi. Bahasa Indonesia 6 Mengenal Permukaan bumi IPA 7 Menyanyikan lagu Kereta apiku SBK

B. Teknis Pelaksanaan

 Guru memberi contoh cara menyanyikan lagu Kereta apiku.  Guru bersama murid menyanyikan lagu secara berulang-ulang.  Guru meminta anak untuk menjawab pertanyaan secara lisan, bila siswa belum tahu guru menjelaskan. Angkutan umum yang digunakan untk perjalanan jauh selain kereta api: bis, kapal laut, pesawat terbang. Daerah yang dilalui kereta api:bukit, ladang, sawah, pedesaan, perkotaan. Kereta api berhenti di stasiun. Kapal laut berlabuh di pelabuhan. Kereta api tidak bisa menyeberangi lautan karena tidak ada rel kereta api di laut.  Guru dan siswa bergantian membaca pengalaman.perkalimat.  Siswa dan siswa secara bergantian membaca pengalaman.  Siswa menjawab pertanyaan secara lengkap. 1. Keluarga Bima akan bepergian ke Yogyakarta. 2. Mereka naik bus karena ingin melihat pantai dalam perjalanan. 3. Bima merasa senang dalam perjalanan karena dapat melihat pemandangan laut dengan jelas. 4. Perjalanan naik bus pemandangan yang dilihat daerah perkotaan dan perumahan penduduk, naik kereta api pemandangan yang dilihat sebagian besar perkampungan dan sawah.. 5. Peristiwa alam yang mereka alami banjir.  Setelah selesai dibahas,guru meminta siswa membuat pertanyaan dari jawaban yang tersedia  Guru meminta anak untuk mempersiapkan diri menceritakan pengalaman dalam perjalanan yang pernah dialami.  Guru meminta anak untuk memperhatikan cerita teman dengan cara menulis peristiwa yang dialami setiap teman.  Guru mengajak siswa mengamati gambar permukaanb bumi dan mengenal namanya.  Guru mengajak siswa merefleksikan pengalaman belajar hari ini.  Guru meminta siswa mewarnai aikon sesuai yang diketahui dan dirasakan.

C. Catatan siswa -tidak ada catatan D. Tugas Rumah

Carilah gambar laut dan gunung Buatlah cerita sesuai gambar pada kertas folio atau HVS. Bawalah bahan percobaan: cuka soda kue, tanah atau pasir, pewarna kue, piring plastik, botol kecil, corong plastik dan koran. E.Cerita Penutup -tidak ada cerita Hari ke : 2

A. Jadwal Harian

No Kegiatan Mata pelajaran 1 Menyayikan lagu Mendaki Gunung. SBK 2 Menjelaskan Bentuk Permukaan Bumi. IPA, Bhs Indonesia 3 Membuat letusan seperti gunung berapi.. IPA

B. Teknis Pelaksanaan