Media Pembelajaran Alat Pembelajaran Sumber pembelajaran

44 Menyetujui, Yogyakarta, 7 September 2016 Guru Kelas Praktikan Fitri Adik Nutul Ummah NIP. NIM. 13108241106 45 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP TEMATIK KELAS II SD N 1 SEKARSULI Oleh Adik Nurul Ummah NIM 13108241106 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR JURUSAN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2016 46 RENCANAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP TEMATIK Nama Sekolah : SD N 1 Sekarsuli Tema Sub Tema : Gotong Royong KelasSemester : II 1 Alokasi Waktu : 4 x 35 menit Standar Kompetensi :

1. Pendidikan Kewarganegaraan

1. Membiasakan hidup bergotong royong.

2. SBK

2. Mengekspresikan diri melalui karya diri melalui karya seni rupa

Kompetensi Dasar :

1. Pendidikan Kewarganegaraan

Mengenal pentingnya hidup rukun, saling berbagi, dan tolong menolong. 1.3 Melaksanakan hidup rukun, saling berbagi, dan tolong menolong di rumah dan di sekolah. 2. Seni Budaya dan Keterampilan 2.1. Mengekspresikan diri melalui gambar ekspresi. Indikator 1. Pendidikan Kewarganegaraan 1.1.5. Menjelaskan pentingnya hidup rukun di rumah 1.1.6. Menyebutkan contoh hidup rukun di rumah 1.1.7. Menjelaskan pentingnya hidup rukun di sekolah 1.1.8. Memberikan contoh hidup rukun di sekolah 1.2.1. Menyebutkan bentuk-bentuk kerukunan. 1.2.2. Menceritakan praktik hidup rukun di sekolah dan di rumah 1.2.3. Menjelaskan manfaat hidup rukun di sekolah dan di rumah. 47

2. Seni Budaya dan Keterampilan

2.1.1. Membuat gambar ekspresif gambar nyata dengan berbagai tema menggunakan teknik menggunting dan menempel.

I. Tujuan Pembelajaran :

 Setelah mendengarkan penjelasan dari guru, siswa dapat mengetahui pentingnya hidup rukun di rumah  Setelah mendengarkan contoh dari guru, siswa mampu menyebutkan contoh hidup rukun di rumah  Setelah berdiskusi, siswa mengetahui pentingnya hidup rukun di sekolah  Setelah berdiskusi, siswa mampu memberikan contoh hidup rukun di sekolah  Setelah berdiskusi, siswa mampu menyebutkan bentuk-bentuk kerukunan.  Setelah menceritakan sebuah cerita, siswa mampu mempraktikan hidup rukun di sekolah dan di rumah  Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan manfaat hidup rukun di sekolah dan di rumah.

II. Materi Ajar Materi Pokok :

 Hidup rukun  Tolong menolong  Berbagi  Seni mengunting dan menempel

III. Metode Dan Model Pembelajaran

Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan, ceramah. Model : Cooperative Learning Pendekatan : Student Centered dan EEK eksplorasi,elaborasi dan konfirmasi

IV. Media dan Sumber Belajar

Media : Gambar Hidup rukun Sumber Belajar : Buku pendamping guru Pendidikan Kewarganegaraan