Standar Kompetensi Membiasakan bersuci thaharah dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan Kompetensi Dasar Materi Pokok Tata cara thaharah

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran No. 01

I. Standar Kompetensi Membiasakan bersuci thaharah dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan

II. Kompetensi Dasar

1. Menjelaskan ketentuan-ketentuan bersuci thaharah 2. Membedakan antara hadats, najis dan kotoran 3. Mendemonstrasikan tata cara bersuci dari hadats, najis dan kotoran.

III. Materi Pokok Tata cara thaharah

Pertemuan I Indikator 1. Menjelaskan pengertian hadats, najis, kotoran dan dalilnya.. 2. Menjelaskan macam-macam hadats dan najis. 3. Mampu membedakan antara hadats, najis dan kotoran. Kegiatan Guru 1. Pendahuluan a. Memberi salam b. Menyapa dan mengabsen siswa c. Melakukan appersepsi d. Memulai pelajaran dengan basmallah 2. Kegiatan Inti a. Membantu siswa mengidentifikasi pengertian hadats, najis dan kotoran. b. Mengidentifikasi macam hadats berikut contohnya c. Mengidentifkasi macam-macam najis berikut contohnya d. Menjelaskan perbedaan antara kotoran dengan najis e. Mengklasifikasi antara hadats, najis dan kotoran f. Tanya jawab sekitar materi hadats, najis dan kotoran 3. Penutup a. Menyimpulkan materi bersama-sama b. Memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah c. Melakukan refleksi tentang materi yang telah dipelajarinya. Pertemuan 2 Indikator 1. Menjelaskan macam-macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci 2. Menjelaskan macam-macam air. 3. Menjelaskan tata cara bersuci dari hadats, najis dan kotoran 4. Menjelaskan manfaat orang yang suka bersuci dari hadts, najis dan kotoran Kegiatan Guru 1Pendahuluan a. Memberi salam b. Menyapa dan mengabsen siswa Nama Madrasah : MTs..................................................... Mata Pelajaran : Fiqih KelasSmt : VIII Alokasi Waktu : 6 x 40 menit c. Melakukan appersepsi d. Memulai pelajaran dengan basmallah 2Kegiatan Inti  Mengidentifikasi macam-macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari hadats  Mengidentifikasi macam-macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari najis  Mengidentifikasi macam-macam alat yang dapat digunakan untuk bersuci dari kotoran  Menjelaskan macam-macam air  Menjelaskan tata cara bersuci dari hadats sambil menyinggung kasus-kasus yang suka terjadi  Mencontohkan tata cara bersuci dari macam-macam najis  Menjelaskan tata cara membersihkan kotoran  Menceritakan kisah akibat orang yang tidak suka bersuci dan hikmah bagi orang yang suka bersuci  Tanya jawab tentang materi yang telah dipelajari 3Penutup a. Menyimpulkan materi bersama-sama b. Memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah c. Melakukan refleksi tentang materi yang telah dipelajarinya Pertemuan 3 Indikator 1. Mempraktekkan cara bersuci dari, hadats, najis dan kotoran. Kegiatan Guru 4. Pendahuluan  Memberi salam  Menyapa dan mengabsen siswa  Melakukan appersepsi  Memulai pelajaran dengan basmallah 5. Kegiatan Inti  Membantu siswa melaksanakan praktek bersuci dari hadats, najis dan kotoran. 6. Penutup  Menyimpulkan hasil praktek bersama-sama  Memberitahukan tugas yang harus dilakukan oleh siswa di rumah  Melakukan refleksi tentang materi yang telah dipelajarinya.

VI. Penilaian