Deskripsi Pelaksanaan Penelitian Analisis Hasil Uji Coba

40

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Pelaksanaan Penelitian

Penelitian dilaksanakan di SMP Pangudi Luhur Gantiwarno kelas VIIIB pada bulan Juni tahun ajaran 20132014. Pada penelitian ini, materi yang dipilih adalah luas permukaan serta volume prismadan limas. Sebelum penelitian, dilakukan observasi untuk mengetahui kegiatan pembelajaran dikelas serta untuk mengetahui kesulitan-kesulitan yang dialami siswa dalam menyelesaikan soal-soal yang diberikan guru saat pembelajaran di kelas. Selainitu, juga dilakukan uji cobauntuk mengetahui validitas dan realibilitas soal. Uji coba dilakukan dikelas VIIIA. Dari soal uji coba akan dipilih soal yang valid untuk digunakan sebagai alat tes di kelas VIIIB. Kemudian dari hasil tes akan diketahui jenis-jenis kesalahan yang dilakukan siswa. Selanjutnya akandilakukan wawancara untuk mengetahui faktor-faktor apayang menyebabkan siswa melakukan kesalahan dalam menyelesaikan soal tersebut.

B. Analisis Hasil Uji Coba

Sebelum soal digunakan untuk penelitian, soal diujikan di kelas VIIIA. Soal yang diujikan sebanyak 8 soal dengan waktu menyelesaiakan adalah 80 menit 2 jam pelajaran.Dari hasil uji coba di kelas VIIIA didapat hasil sebagai berikut : Dengan menggunakan r tabel = 0,458 maka : Tabel 4.1 Hasil Uji Coba No Soal Nilai validitas Keterangan 1 0,652 Valid 2 0,599 Valid 3 0,459 Valid 4 0,532 Valid 5 0,053 Tidak valid 6 0,471 Valid 7 0,554 Valid 8 0,516 Valid Dari 7 soal yang valid, diperoleh nilai reliabilitasr 11 = 0,528perhitungan terlampir dengan r tabel = 0,468. Karena r 11 r tabel maka soal reliabel. Maka didapat 7 soal yang valid dan reliabel, dengan kisi-kisi soal sebagai berikut : Tabel 4.2 Kisi-Kisi Soal Penelitian Kompetensi Dasar Indikator Bentuk Soal Nomor Soal Menghitung luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma dan limas . - Menghitung luas permukaan prisma - Menghitung luas permukaan limas - Menghitung volume prisma - Menghitung volume limas Uraian 1,2 3,4 5 6,7 Setelah soal menjadi 7 maka waktu yang digunakan adalah 70 menit.

C. Hasil Penelitian dan Pembahasan

Dokumen yang terkait

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal fisika pokok bahasan alat optik berdasarkan taksonomi Solo :|bpada siswa kelas II Cawu 3 SLTP 9 Jember tahun pelajaran 2001/2002

0 37 67

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal fisika pokok bahasan alat optik berdasarkan taksonomi Solo: Pada siswa kelas II Cawu 3 SLTP 9 Jember tahun pelajaran 2001/2002

0 5 67

analisis kesulitan beleaar dalam mengerjakan soal-soal akutansi pokok bahasan laporan keuangan pad siswa kelas 1.3 cawu 1 man 2 jember tahun ajaran 2000/2001

0 12 64

Hubungan antara persepsi dan motivasi belajar fisika dengan hasil belajar fisika pokok bahasan energi siswa kelas 1 cawu III SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2001/2002

0 4 69

Identifikasi kesalahan konsep fisika tentang suhu dan kalor (Studi deskriptif pada siswa kelas I5 cawu III SMU Negeri Rambipuji Jember tahun ajaran 2000/2001

0 6 55

Identifikasi miskonsepsi materi biologi kelas II semester 1 pada siswa SMP negeri di kecamatan Kencong tahun ajaran 2003/2004

2 6 94

Identifikasi miskonsepsi dalam pembelajaran IPA ruang lingkup materi dan sifatnya di SMP Joannes Bosco Yogyakarta kelas VIII tahun ajaran 2014-2015

1 5 9

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita materi himpunan pada siswa kelas vii smp swasta Al-Washliyah 8 Medan tahun ajaran 2017/2018 - Repository UIN Sumatera Utara

1 4 153

Kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal-soal uraian terstruktur pokok bahasan teori kinetik gas pada kelas XI semester II MAN Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 0 22

Meningkatkan kemampuan memecahkan masalah dan hasil belajar siswa melalui pokok bahasan pesawat sederhana di SMP Negeri-4 kelas VIII semester II Palangka Raya tahun ajaran 2015/2016 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 185