Hasil Uji Coba Alat Ukur Penelitian

3.4.2.2. Uji reliabilitas Reliabilitas menurut Sevilla, 1993 adalah derajat ketetapan dan ketelitian atau akurasi yang ditunjukkan oleh instrumen pengukuran. Uji instrumen dari tiga skala pada penelitian ini menggunakan ukuran reliabilitas dengan Alpha Cronbach sebagai berikut:               2 2 1 1 Sx Sj k k  Keterangan : α = Reliabilitas instrument k = Banyaknya item tes S j ² = Varians dari skor item S x ² = Varians dari skor tes Uji reliabilitas ketiga skala ini menggunakan program SPSS versi 17.0 for windows.

3.5 Hasil Uji Coba Alat Ukur Penelitian

3.5.1 Alat ukur motivasi berprestasi Alat ukur motivasi berprestasi yang dikembangkan dalam penelitian ini berdasarkan oleh teori McClelland Morgan dan King, 1986 menjelaskan karakterisitik individu dengan n-achievement yang tinggi. Berdasarkan uji coba terhadap 30 item dalam skala motivasi berprestasi, maka diperoleh 15 item yang valid dan 15 item yang tidak valid. Hasil tersebut diperoleh berdasarkan uji reliabilitas dengan menggunakan uji statistik Alpha Cronbach pada program SPSS 17.0 for windows. Disajikan pada tabel 3.2. dibawah ini : Tabel 3.2. Hasil uji validitas pada skala motivasi berprestasi Variabel Indikator Fav Unfav Motivasi Berpresatasi 1. Tanggung jawab. 2. Mempertimbangkan resiko 3. Memperhatikan umpan balik. 4. Kreatif-inovatif. 9,11,22, 23 2,5,6,24 3,7,25 4,8,12,16 13,17,19, 26 10,14,27 ,30 15,21,28 1,18,20, 29 5 3 2 5 Jumlah 4 11 15 item yang valid Tabel 3.3 Bobot skor skala motivasi berprestasi Jawaban Favorable Unfavorable SS Sangat Setuju 4 1 S Setuju 3 2 TS Tidak Setuju 2 3 STS Sangat Tidak Setuju 1 4 Dari hasil uji reliabilitas skala motivasi berprestasi diperoleh reliabilitas skala dengan 15 item adalah 0,782. Dengan ini maka skala motivasi berprestasi memiliki reliabilitas yang reliabel. 3.5.2 Alat ukur konsep diri akademik Alat ukur konsep diri akademik di dalam penelitian ini mengadaptasi skala yang dikembangkan oleh Liu dan Wang Tan dan Yates, 2007 yaitu Academic Self-Concept Questionnaire ASCQ. ASCQ terdiri dari dua sub-skala, sub-skala yang pertama adalah academic confidence kepercayaan diri akademik yang mengukur persepsi dan perasaan siswa terhadap kompetensi akademik mereka. Sub-skala yang kedua, academic effort usaha akademik sub-skala ini mengukur komitmen siswa akan keterlibatan dan minatnya terhadap tugas sekolah. Berdasarkan uji coba terhadap 24 item dalam skala konsep diri akademik, maka diperoleh 13 item yang valid dan 11 item yang tidak valid. Hasil tersebut diperoleh berdasarkan uji reliabilitas dengan menggunakan uji statistik Alpha Cronbach pada program SPSS 17.0 for windows. Disajikan pada tabel 3.4 dibawah ini : Tabel 3.4 Hasil uji validitas pada skala konsep diri akademik Variabel Aspek Indikator Fav Unfav Konsep Diri Akademik 1. Academic Confidence Kepercayaan Diri Akademis  Persepsi siswa terhadap kompetensi akademik mereka.  Perasaan siswa terhadap kompetensi akademik mereka. 1, 3, 5 15, 19, 22 9, 11, 21 7, 13, 17 3 2 2. Academic Effort Usaha Akademik  Komitmen siswa akan keterlibatan terhadap tugas sekolah.  Komitmen siswa akan minatnya terhadap tugas sekolah. 6, 12, 18 10, 8, 23 16, 20, 24 2,4,14 4 4 Jumlah 7 6 13 item yang valid Tabel 3.5 Bobot skor skala konsep diri akademik Jawaban Favorable Unfavorable SS Sangat Setuju 4 1 S Setuju 3 2 TS Tidak Setuju 2 3 STS Sangat Tidak Setuju 1 4 Dari hasil uji reliabilitas skala konsep diri akademik diperoleh reliabilitas skala dengan 13 item adalah 0,707. Dengan ini maka skala konsep diri akademik memiliki reliabilitas yang reliabel. 3.5.3 Alat ukur attachment style gaya kelekatan Alat ukur attachment style gaya kelekatan yang dikembangkan oleh Bartholomew dan Horowitz Polek, 2008 dalam penelitian ini mengukur empat aspek gaya kelekatan, yaitu: secure attachment style gaya kelekatan aman, fearful-avoidant attachment style gaya kelekatan takut-menghindar, preoccupied attchment style gaya kelekatan terpreokupasi, dan dismissing attachment style gaya kelekatan menolak. Keempat aspek tersebut akan dibagi lagi ke dalam indikator-indikator untuk mewakili tiap aspeknya. Pada uji coba terhadap 26 item dalam skala attachment style, maka diperoleh 16 item yang valid dan 10 item yang tidak valid. Hasil tersebut diperoleh berdasarkan uji reliabilitas dengan menggunakan uji statistik Alpha Cronbach pada program SPSS 17.0 for windows. Disajikan pada tabel 3.6. dibawah ini : Tabel 3.6 Hasil uji validitas pada skala attachment style Variabel Attachment Style Indikatornya Item Attachment Style 1. Secure Attachment Style Gaya Kelekatan Aman  Mudah dekat dengan orang lain secara emosional.  Nyaman bila bergantung dengan orang lain dan begitu sebaliknya.  Tidak khawatir apabila sendiri atau orang lain tidak menerimanya. 1, 12, 13, 9, 16, 20, 15, 25 1 1 1 2. Fearful-Avoidant Attachment Style Gaya Kelekatan Takut- Menghindar,  Kurang nyaman dekat dengan orang lain.  Mengiginkan kedekatan emosi dengan orang lain. Tapi sulit untuk mempercayai orang lain.  Khawatir disakiti bila terlalu dekat dengan orang lain. 3, 26 2, 4 18, 21 1 2 2 3. Preoccupied Attachment Style Gaya Kelekatan Terpreokupasi  Keinginan dekat dengan orang lain secara emosional. Tapi seringnya merasakan orang lain enggan untuk dekat.  Tidak nyaman tanpa adanya kedekatan emosinal dengan orang lain, namun merasa khawatir orang lain tidak menghargainya. 8, 10, 19 6, 22, 24 2 3 4. Dismissing Attachment Style Gaya Kelekatan Menolak.  Nyaman tanpa adanya kedekatan emosional dengan orang lain.  Merasa mandiri serta memilih untuk tidak bergantung pada orang lain, begitu pula sebaliknya. 7, 14, 17 5, 11, 23 1 2 Jumlah 16 item yang valid Tabel 3.7 Bobot skor skala attachment style Jawaban Bobot skor SS Sangat Setuju 4 S Setuju 3 TS Tidak Setuju 2 STS Sangat Tidak Setuju 1 Dari hasil uji reliabilitas skala attachment style diperoleh reliabilitas skala dengan 16 item adalah 0,808. Dengan ini maka skala attachment style memiliki reliabilitas yang masih dalam taraf reliabel.

3.6 Teknik Analisis Data