Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sifat Penggunaan Kredit

dan Produk Terhadap Minat Masyarakat pada Produk KUPEDES PT BRI Unit Simalingkar”.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut, maka perumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakak Faktor Harga Bunga, Produk, dan Kualitas Pelayanan mempengaruhi minat masyarakat dalam menggunakan produk KUPEDES pada PT BRI Unit Simalingkar, Medan.

1.3 Tujuan Penelitian

Untuk mengetahui dan menganalisis apakah faktor-faktor Produk, Tingkat Suku Bunga, dan Kualitas pelayanan dapat mempengaruhi minat masyarakat terhadap produk KUPEDES pada PT BRI Unit Simalingkar.

1.4 Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Bagi Dunia Perbankan Sebagai bahan pengetahuan untuk meningkatkan kinerja bank dalam menghadapi persaingan dalam dunia perbankan khususnya bagian perkreditan yang semakin kuat. Universitas Sumatera Utara 2. Pihak Bank BRI Unit Simalingkar, Medan Sebagai bahan pertimbangan dalam mengadakan evaluasi pemberian KUPEDES. 3. Bagi Peneliti Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi minat konsumen dalam menggunakan produk KUPEDES pada PT BRI Unit Sibolangit. 4. Bagi Peneliti Selanjutnya Manfaat bagi peneliti selanjutnya adalah dapat dijadikan sebagai bahan referensi dalam melakukan penelitian selanjutnya untuk pengembangan ilmu pengetahuan. 5. Bagi Masyarakat Sebagai nasabah, dapat dijadikan bahan pertimbangan apabila memutuskan untuk mengambil produk KUPEDES di BRI. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Universitas Sumatera Utara 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian Kredit Kredit pada perkembangannya mengarahkan fungsinya untuk merangsang kedua belah pihak untuk tujuan pencapaian kebutuhan baik dalam bidang usaha, maupun kebutuhan sehari-hari. Pihak yang mendapatkan kredit harus dapat menunjukkan prestasi yang lebih tinggi pada kemajuan usahanya itu, atau mendapatkan rentabilitas berdasarkan perhitungan yang wajar dari modal yang dijadikan obyek kredit, dan secara spiritual mendapatkan kepuasan karena dapat membantu pihak lain untuk mencapai kemajuan Kasmir, 2007:96. Dalam Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang pokok-pokok perbankan Undang-Undang yang Diubah, pengertian kredit diatur dalam Pasal 1 butir 11yaitu penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam meminjam antara bank dengan pihak lain, yang mewajibkan pihak lain untuk melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan pemberian bunga.

2.1.2 Jenis-jenis Kredit

Universitas Sumatera Utara Jenis-jenis atau macam-macam kredit dilihat dari berbagai aspek tinjauan Kasmir, 2007:103 antara lain sebagai berikut:

a. Sifat Penggunaan Kredit

1. Kredit Konsumtif Kredit yang diberikan oleh pihak bank dengan tujuan penggunaannya untuk membiayai pembelian barang atau jasa yang dapat memberikan keputusan langsung terhadap kebutuhan manusia. 2. Kredit Produktif Kredit yang tujuan penggunannya untuk tujuan-tujuan produktif dalam arti dapat menimbulkan atau meningkatkan utility faedahkegunaan, baik faedah karena bentuk utility of form, faedah karena tempat utility place, faedah karena waktu utility of time maupun faedah karena pemilikan ownerpossession utility. Adapun jenis dari kredit produktif ini dibedakan menjadi dua yaitu: 1. Kredit investasi yang merupakan kredit produktif yang digunakan untuk membiayai pembelian barang-barang modal tetap dan tahan lama. Universitas Sumatera Utara 2. Kredit modal kerja yang merupakan kredit yang tujuan penggunaannya untuk membiayai keperluan modal lancar yang biasanya habis dalam satu atau beberapa kali proses produksi atau siklus usaha. 3. Kredit likuiditas Kredit yang tujuan penggunaannya bukan untuk konsumtif tapi tidak pula bertujuan produktif melainkan mempunyai tujuan penggunaan untuk membantu perusahaan yang sedang dalam kesulitan likuiditas dalam rangka pemeliharaan kebutuhan minimalnya.

b. Segi Materi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan,Kualitas Produk,Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Kepuasan Nasabah Pada Bank BCA Cabang Medan

32 140 126

Pengaruh Likuiditas Perbankan Terhadap Tingkat Diskonto Dan Dampaknya Pada Tingkat Suku Bunga Deposito Berjangka

1 37 99

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PRODUK

0 7 83

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERSEPSI TINGKAT SUKU BUNGA TERHADAP MINAT MENABUNG NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Tingkat Suku Bunga Terhadap Minat Menabung Nasabah Pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) TBK Cabang Surakarta Tahun 20

0 4 18

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERSEPSI TINGKAT SUKU BUNGA TERHADAP MINAT MENABUNG NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Tingkat Suku Bunga Terhadap Minat Menabung Nasabah Pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) TBK Cabang Surakarta Tahun 201

0 3 12

KUALITAS PRODUK, SUKU BUNGA DAN KUALITAS PELAYANAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN KPR BANK BTN CABANG MANADO ipi109039

0 0 8

TAP.COM - 1 PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN ... 1495 5660 1 PB

2 3 19

PENGARUH KUALITAS JASA, CITRA PERUSAHAAN DAN TINGKAT SUKU BUNGA KREDIT TERHADAP KEPUTUSAN PENGAMBILAN PRODUK KREDIT MIKRO

0 2 16

2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian Kredit - Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Kualitas Pelayanan, Dan Produk Terhadap Minat Masyarakat Pada Produk Kupedes PT BRI Unit Simalingkar

1 0 30

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Kualitas Pelayanan, Dan Produk Terhadap Minat Masyarakat Pada Produk Kupedes PT BRI Unit Simalingkar

0 0 8