Obyeksubjek penelitian Jenis Data Teknik Pengambilan Sampel

standar deviasi sebesar 0,119986269. DER mempunyai nilai rata-rata dari hasil uji statistik deskriptif adalah sebesar 1,648008, standar deviasi sebesar 5,915899080 dengan nilai terendah negatif sebesar 31,7814 dan nilai tertinggi sebesar 70,831585.

2. Uji hipotesis

a. Pengujian Pengaruh Faktor yang Mempengaruhi Financial

Distress Analisis regresi logistik digunakan untuk mengetahui pengaruh variabel independen yaitu likuiditas, profitabilitas, dan DER. Hasil analisis regresi logistik antara variabel independen yaitu likuiditas, profitabilitas, dan DER terhadap financial distress sebagai berikut: Sumber : Lampiran 3 Hasil Output SPSS Berdasarkan hasil analisis regresi Tabel 4.3, diperoleh persamaan sebagai berikut: Zi = 0,07 – 0,225CR it + 0,071ROA it – 20,703DER it + e Tabel 4.3 Hasil Analisis Regresi Logistik Variabel Koefisien Standar Error Df Signifikansi CR -0.225 0.092 1 0.015 DER 0.071 0.034 1 0.035 ROA -20.703 2.916 1 Constant 0.07 0.246 1 0.775 Dari persamaan regresi logistik diatas dapat diartikan sebagai berikut : 1 Makna koefisien regresi logistik likuiditas sebesar -0,225 adalah apabila terjadi penurunan sebesar 1 poin maka kemungkinan terjadinya kondisi financial distress perusahaan akan meningkatkan sebesar 0,225. Dengan asumsi variabel lainnya Leverage dan Profitabilitas adalah konstan. 2 Makna koefisien regresi logistik leverage sebesar 0,071 adalah apabila terjadi kenaikan 1 poin maka kemungkinan terjadinya financial distress akan meningkan sebesar 0,071. Dengan asumsi variabel lainnya Likuiditas dan Profitabilitas adalah konstan. 3 Makna koefisien regresi logistik profitabilitas sebesar -20,703 adalah apabila terjadi penurunan sebesar 1 poin maka kemungkinan terjadinya financial distress perusahaan akan meningkat sebesar 20,703. Dengan asumsi variabel lainnya Likuiditas dan Leverage adalah konstan. b. Hosmer and Lemeshow Test Sumber: Lampiran 3 Hasil Output SPSS Nilai Chi-square pada tabel 4.4 adalah sebesar 12,565 dengan probabilitas signifikansinya 0,128 yang nilainya jauh di atas 0,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model dapat diterima.

c. Nagelkerke R

2 Koefisien Determinasi Sumber : Lampiran 3 Hasil Output SPSS Berdasarkan nilai Cox dan Snell R square sebesar 0,333 atau 33,3 Dan Nagelkerke R Square sebesar 0,475 atau 47,5 berarti variabilitas variabel likuiditas, profitabilitas, dan DER terhadap financial distress sebesar 47,5 sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel di luar penelitian sebesar 52,5 100 - 52,5. Tabel 4.4 Hosmer and Lemeshow Test Step Chi-square df Sig. 1 12.565 8 0.128 Tabel 4.5 Hasil Analisis Koefisien Determinasi Step -2 Cox Snell Nagelkerke Log Likelihood R Square R Square 1 278.356000 0.333 0.475

Dokumen yang terkait

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 20 92

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE DALAM MEMPREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008 – 2011).

0 0 14

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 10

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 21

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 3

Analisis Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 13

ANALISIS LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE UNTUK MEMPREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2011-2014 - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

ANALISIS LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE UNTUK MEMPREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2011-2014 - Perbanas Institutional Repository

0 0 17