Kepentingan Nonpengendali JIHD Q1 31 Mar 2017

PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 31 Maret 2017 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2016 Diaudit serta untuk periode tiga bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 31 Maret 2017 dan 2016 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

31. Pendapatan Usaha

Rincian pendapatan usaha Grup menurut bidang usahanya adalah sebagai berikut: 31 Maret 2017 31 Maret 2016 Usaha hotel 153.433.609 159.876.941 Real estat 134.762.595 130.946.675 Jasa telekomunikasi 42.779.746 40.664.906 Jasa manajemen perhotelan 1.375.548 1.576.506 Jumlah 332.351.498 333.065.028 Pendapatan real estat terutama berasal dari pendapatan sewa “Pacific Place Mall” dan ruang perkantoran “One Pacific Place”. Tidak terdapat pendapatan usaha dari pihak tertentu yang melebihi 10 dari pendapatan usaha tersebut.

32. Beban Pokok Penjualan

Rincian akun beban pokok penjualan Grup adalah sebagai berikut: 31 Maret 2017 31 Maret 2016 Usaha hotel 73.126.827 74.761.817 Real estat 22.369.649 22.104.981 Jumlah 95.496.475 96.866.798 Tidak terdapat pembelian usaha dari pihak tertentu yang melebihi 10 dari pendapatan usaha tersebut.

33. Beban Umum dan Administrasi

31 Maret 2017 31 Maret 2016 Real estat 90.084.757 88.574.227 Usaha hotel 66.874.529 64.519.667 Jasa telekomunikasi 34.307.934 30.018.857 Jasa manajemen perhotelan 3.950.105 4.104.695 Jumlah 195.217.325 187.217.446 PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 31 Maret 2017 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2016 Diaudit serta untuk periode tiga bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 31 Maret 2017 dan 2016 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

34. Pendapatan Sewa dan Pengelolaan Kawasan

Rincian pendapatan sewa dan pengelolaan kawasan adalah sebagai berikut: 31 Ma ret 2017 PT Electronic City Indonesia Tbk 3.247.613 11,77 PT Lucky Strategis 2.777.805 10,07 PT Sumber Cipta Griya Utama 2.280.232 8,26 PT Media Indra Buana 1.935.118 7,01 Lot 8 Junction 2.037.889 7,38 PT Mekaelsa 2.061.254 7,47 Lain-lain masing-masing kurang dari 5 13.258.607 48,04 Jum lah 27.598.519 100 00 Ja nua ri 1900 PT Lucky Strategis 2.773.964 11,98 PT Electronic City Indonesia Tbk 2.948.976 12,73 PT Sumber Cipta Griya Utama 1.423.182 6,14 PT Media Indra Buana 1.266.926 5,47 PT First Jakarta International 1.230.063 5,31 Lain-lain masing-masing kurang dari 5 13.518.907 58,37 Jum lah 23.162.018 100

35. Imbalan Kerja Jangka Panjang

Besarnya imbalan kerja jangka panjang dihitung berdasarkan peraturan yang berlaku, yakni Undang-undang No. 13 Tahun 2003 tanggal 25 Maret 2003. Program pensiun iuran pasti Imbalan kerja jangka panjang The-Ritz Carlton Jakarta, Pacific Place RCPP, didanai melalui program dana iuran pasti. Dana tersebut dikelola oleh DPLK Manulife Financial. Iuran pensiun yang ditanggung RCPP berkisar 3 - 7 dari gaji pokok bulanan karyawan dan tergantung kepada masa kerja karyawan tersebut. Untuk periode tiga bulan yang berakhir pada tanggal 31 Maret 2017 dan satu tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016, iuran yang ditanggung oleh RCPP masing-masing sebesar Rp 501.819 dan Rp 2.688.615. Program pensiun manfaat pasti Imbalan kerja jangka panjang Perusahaan sebagian didanai melalui program dana pensiun manfaat pasti. Sedangkan anak perusahaan tidak menyelenggarakan program dana pensiun. Dana Pensiun tersebut dikelola oleh Dana Pensiun Jakarta International Hotels Development DAPEN JIHD yang pendiriannya telah disetujui oleh Menteri Keuangan Republik Indonesia berdasarkan surat No. KEP-366KM.172000 tanggal 2 Oktober 2000. Selama tahun 2016, iuran pensiun yang ditanggung oleh Perusahaan dan karyawan masing-masing sebesar 10,6 gaji pokok bulanan karyawan.