Pendapatan Sewa dan Pengelolaan Kawasan Imbalan Kerja Jangka Panjang

PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 30 September 2016 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2015 Diaudit serta untuk periode sembilan bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 30 September 2016 dan 2015 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

34. Imbalan Kerja Jangka Panjang lanjutan

Perhitungan aktuaria terakhir atas dana pensiun dan liabilitas imbalan kerja jangka panjang Perusahaan tersebut dilakukan oleh PT Prima Bhaksana Lestari, aktuaris independen, tertanggal 7 Maret 2016. Untuk periode sembilan bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2016, beban imbalan kerja jangka panjang adalah sebesar Rp 10.733.696, sedangkan untuk tahun 2015 adalah sebesar 20.833.560. Mutasi liabilitas imbalan kerja jangka panjang adalah sebagai berikut: 30 S e pte m be r 2016 31 De se m be r 2015 S aldo awal tahun 99.370.906 93.448.695 B eban im balan k erja jangk a panjang periode berjalan 10.733.696 20.833.560 Iuran pensiun 9.765.159 9.668.775 P em bay aran selama periode berjalan 1.391.097 3.479.428 P enguk uran k em bali liabilitas imbalan pas ti 1.673.209 1.763.146 Lia bilita s im ba la n ke rja ja ngka pa nja ng a khir pe riode 100.621.555 99.370.906 Asumsi-asumsi aktuarial utama yang digunakan dalam perhitungan imbalan kerja jangka panjang: Tabel mortalita TMI-2011 Usia pensiun normal 50 - 55 tahun Tingkat diskonto jangka panjang 7,70 - 9,50 Tingkat kenaikan gaji per tahun 9 - 10

35. Pajak Penghasilan

a. Beban penghasilan pajak Grup terdiri dari: 30 September 2016 30 September 2015 Pajak kini 14.622.559 10.003.910 Pajak tangguhan 1.931.074 3.999.519 Jumlah 12.691.485 6.004.391 PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 30 September 2016 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2015 Diaudit serta untuk periode sembilan bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 30 September 2016 dan 2015 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

35. Pajak Penghasilan lanjutan

b. Pajak Kini Rekonsiliasi antara laba rugi sebelum pajak penghasilan menurut laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain konsolidasian dengan laba kena pajak untuk periode sembilan bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2016 dan 2015 adalah sebagai berikut: 30 September 2016 30 September 2015 Laba sebelum pajak menurut laporan rugi dan penghasilan komprehensif lain konsolidasian 157.205.723 110.842.818 Laba sebelum pajak entitas anak 197.283.540 147.460.595 Rugi Pe rusahaan sebe lum pajak 40.077.817 36.617.777 Penyesuaian untuk pendapatan yang telah dikenakan pajak final 1.171.525 1.730.142 Rugi sebelum pajak penghasilan 41.249.342 38.347.919 Perbedaan temporer : Imbalan kerja jangka panjang - bersih 2.177.373 2.090.254 Cadangan untuk penggantian peralatan usaha 3.623.273 2.515.433 Cadangan kerugian penurunan nilai piutang - 559.385 Perbedaan penyusutan fiskal dan komersial 155.235 109.280 Jumlah 5.645.411 5.055.792 Perbedaan tetap : Kesejahteraan karyawan 7.734.442 7.182.325 Beban umum dan administrasi 8.182.233 2.087.464 Jumlah 15.916.675 9.269.789 Rugi pajak pe rusahaa n 19.687.256 24.022.338