Hasil Uji Preformulasi HASIL DAN PEMBAHASAN

kekerasan tablet mencapai 2,25 kg, dan pada ketinggian die 6 mm, kekerasan tablet mencapai 2,85 kg. Rasio kekerasan tablet berkisar antara 2 - 3 kg. Berdasarkan grafik dari Gambar 4.2 dapat dilihat bahwa hasil uji komprimabilitas untuk pati jagung pragelatinasi dengan mesh 20 dapat digunakan sebagai bahan pengisi tablet secara cetak langsung.

4.2 Hasil Uji Preformulasi

Hasil uji preformulasi yang dilakukan terhadap semua formula Vitamin C yang dibuat dengan menggunakan pati jagung pragelatinasi ukuran partikel mesh 20 sebagai bahan pengisi yang meliputi uji sudut diam, uji waktu alir, dan uji indeks tap. Berikut tabel hasil uji preformulasi berbagai formula yang dibuat. Tabel 4.3 Data Hasil Uji Preformulasi Formula Waktu Alir detik Sudut Diam º Indeks Tap F1 1,55 26,71 18,18 F2 1,45 25,12 17,14 F3 1,59 23,26 16,67 F4 1,57 26,65 13,51 F5 1,46 26,53 14,63 F6 1,48 26,76 18,18 F7 1,67 21,87 15,55 Persyaratan 10 detik 20º θ 40º I ≤ 20 Keterangan: Universitas Sumatera Utara F 1 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinsi 100 F 2 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 90 dan granul laktosa 10 F 3 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 80 dan granul laktosa 20 F 4 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 70 dan granul laktosa 30 F 5 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 60 dan granul laktosa 40 F 6 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 50 dan granul laktosa 50 F 7 : Formula tablet Vitamin C dengan konsentrasi pati jagung pragelatinasi 40 dan granul laktosa 60 Gambar 4.3 Histogram Waktu Alir Berdasarkan Grafik dari Gambar 4.3 menunjukkan bahwa laju alir dari berbagai formula yang dibuat dengan metode cetak langsung memenuhi syarat yang ditetapkan yaitu 10 detik sehingga granul mengalir dengan baik. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.4 Histogram Sudut Diam Berdasarkan Grafik dari Gambar 4.4 menunjukkan bahwa sudut diam granul memenuhi syarat yang ditetapkan yaitu 20 o θ 40 o . Semakin besar sudut diam yang dibentuk oleh granul, maka semakin banyak pula serbuk yang terdapat pada granul yang di uji dan waktu alirnya kurang baik. Gambar 4.5 Histogram Indeks Tap Universitas Sumatera Utara Berdasarkan Grafik dari Gambar 4.5 menunjukkan bahwa hasil uji indeks tap juga memenuhi syarat karena menunjukkan selisih volume lebih kecil dari 20 sebelum dan sesudah di tap. Hasil uji preformulasi menunjukkan bahwa formula memenuhi persyaratan.

4.3 Hasil Evaluasi Tablet