Warna Layout Standar Visual

commit to user

4. Warna

Warna merupakan pelengkap gambar serta mewakili suasana kejiwaan dalam berkomunikasi. Warna juga merupakan unsur yang sangat tajam untuk menyentuh kepekaan penglihatan sehingga mampu merangsang munculnya rasa haru, sedih, gembira, mood, atau semangat, dan lain-lain. Secara visual, warna memiliki kekuatan yang mampu mempengaruhi citra orang yang melihatnya. Masing-masing warna mampu memberikan respons secara psikologis. Warna yang akan di gunakan dalam perancangan ini di antaranya : a. Warna Hijau Warna Hijau melambangkan kesegaran,dan hidup yang sehat. Sedangkan warna hijau muda melambangkan regenerasi sang selalu menurunkan sifat baik , dalam hal ini adalah pola hidup vegetarian. Dan ini sangat sesusai dengan konsep kampanye BE GREEN untuk hidup lebih baik C: 62 C : 62 M: 0 M : 0 Y: 97 Y : 97 K: 0 K : 0 b. Warna Hitam Warna Hitam melambangkan ketegasan. Berfungsi memberi kesan tegas pada setiap pesan yang ingin disampaikan. C : 0 M: 0 Y : 0 K : 100 71 commit to user

5. Layout

Layout adalah menyusun atau mengatur bidang – bidang dalam sebuah design grafis untuk memperoleh komposisi tepat, serta sesuai dengan sasaran. Layout adalah fondasi dalam sebuah design. Dalam kampanye ini yang digunakan adalah jenis Jumble layout yaitu komposisi beberapa gambar dan teksnya disusun secara teratur. Contoh tampilan jumble layout : Untuk mencapai tujuan yang diinginkan dari kampanye ini maka perlu adanya follow up, yaitu dengan membuat sebuah event yang akan memperkenalkan tentang apa dan manfaat “BE GREEN Untuk Hidup Lebih Baik”. Dengan event ini akan terjadi interaksi dan sharing secara langsung, dimana audiens dengan leluasa dapat mencari apa itu “BE GREEN Untuk Hidup Lebih Baik” dan apa 72 commit to user kegunaannya..Sedangkan materi yang di bahas adalah tentang cara hidup sehat dan manfaat “BE GREEN Untuk Hidup Lebih Baik”. Materi desain yang akan di gunakan antara lain baliho, event poster, x- banner, direct e-mail .

D. Pemilihan Media dan Media Placement