Karakteristik Responden Berdasarkan jenis Kelamin Karakteristik Responden berdasarkan Lama Menjalankan Usaha Distribusi jawaban Responden Terhadap Variabel – Variabel

ANGGOTA I ANGGOTA JAGA MALAM ANGGOTA PARKIR ANGGOTA KEBERSIHAN ANGGOTA II Sumber: Dokumen Pajus,2011 4.2 Analisis dan Pembahasan 4.2.1 Metode Analisis Data

4.2.1.1 Analisis Deskriptif

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar kuesioner. Jumlah pertanyaan seluruhnya adalah 43 pertanyaan, yakni enam pertanyaan untuk variable nilai visi X1, enam butir pertanyaan untuk variable nilai motivasi X2, enam butir pertanyaan untuk variable nilai percaya diri X3, lima butir pertanyaan untuk variable nilai kreatif X4, empat butir pertanyaan untuk variable nilai rasa ingin tahu X5, enam butir pertanyaan untuk variable nilai proaktif X6, sepuluh butir pertanyaan untuk variable keberhasilan usaha mikro Y. Kuesioner disebarkan kepada lima puluh lima 55 orang responden yang memenuhi karakteristik yang telah ditetapkan oleh peneliti, yaitu pelaku usaha mikro non- makanan yang telah menjalankan usahanya minimal 1 tahun.

a. Karakteristik Responden Berdasarkan jenis Kelamin

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada table 4.1 dibawah ini: Table 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis kelamin No. Jenis Kelamin Jumlah 1 Laki-laki 33 60 Universitas Sumatera Utara 2 Perempuan 22 40 Jumlah 55 100 Sumber : Hasil data penelitian, 2011 diolah Berdasarkan data pada Tabel 4.1 dapat diketahui bahwa responden berjenis kelamin laki-laki sebanyak 60 sementara 40 adalah perempuan

b. Karakteristik Responden berdasarkan Lama Menjalankan Usaha

Mikro Karakteristik responden berdasarkan lama menjalankan usaha mikro non-makanan dapat diketahui berdasarkan table 4.2 berikut ini: Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Menjalankan Usaha Mikro No. Lama Menjalankan Usaha Mikro Jumlah 1 1 – 5 Tahun 12 22 2 5 – 10 Tahun 29 53 3 10 – 20 Tahun 14 25 4 20 Tahun - - Jumlah 55 100 Universitas Sumatera Utara Sumber : Hasil Data Penelitian, 2011 diolah Data pada Tabel 4.2 menunjukkan bahwa responden yang telah menjalankan usaha mikro selama 1 – 5 tahun sebanyak 22, sedangkan responden yang menyatakan telah menjalankan usaha mikro selama 5 – 10 tahun adalah 53, yang menyatakan 10 – 20 tahun adalah sebanyak 25 dan tidak ada responden yang menyatakan lebih dari 20 tahun. Dari pernyataan diatas dapat diketahui bahwa pada umumnya responden telah menjalankan usaha mikro non- makanan diatas 1 tahun.

c. Distribusi jawaban Responden Terhadap Variabel – Variabel

Dalam Penelitian 1. Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Visi Tabel 4.3 Karakteristik Jawaban Responden Terhadap Variabel Visi X1 Tangga pan Respon den Ya Tidak Jumlah Item No. F F F Universitas Sumatera Utara 1 3 1 56,4 24 4 3 , 6 100 1 0. 2 3 1 56,4 24 4 3 , 6 1 1 0. 3 2 9 5 2 . 7 2 6 4 7 . 3 1 1 0. 4 2 8 5 , 2 7 4 9 , 1 1 1 0. 5 3 3 6 , 2 2 4 , 1 1 0. 6 4 3 7 8 , 2 1 2 2 1 , 8 1 1 0. Sumber : Hasil Data Penelitian, 2011 diolah Berdasarkan Tabel 4.3 dapat dinyatakan bahwa: a. Jawaban responden tentang pentingnya visi bagi usaha mikro untuk mencapai keberhasilan usaha cukup tinggi diketahui bahwa 56,4 menyatakan ya dan 43,6 responden menyatakan tidak. Universitas Sumatera Utara b. Jawaban responden tentang perlunya visi dalam menjalankan usaha mikro yang mereka jalankan cukup tinggi diketahui bahwa 56,4 menyatakan ya dan 43,6 responden menyatakan tidak. c. Jawaban responden tentang perlunya mempersiapkan visi untuk meraih tujuan-tujuan atas pendirian usaha mikro sangat tinggi diketahui bahwa 52.7 menyatakan ya dan 47.3 responden menyatakan tidak. d. Jawaban responden tentang adanya keinginan menjadikan usaha mereka sebagai tempat one-stop shopping bagi mahasiswa USU dan lainnya cukup tinggi diketahui bahwa 50,0 menyatakan ya dan 49,1 responden menyatakan tidak. e. Jawaban responden tentang adanya pengharapan usaha mereka mampu menyerap tenaga kerja cukup tinggi diketahui bahwa 60 menyatakan ya dan 40responden menyatakan tidak. f. Jawaban responden tentang adanya cita-cita lima tahun yang akan datang usaha mikro mereka akan menjadi usaha yang lebih besar sangat tinggi diketahui bahwa 78,2 menyatakan ya dan 21,8 responden menyatakan tidak. Universitas Sumatera Utara

d. Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Motivasi X2