Kontrasepsi Pil Progestin Minipil

2.3.4.2 Kontrasepsi Pil Progestin Minipil

a. Profil Arum, 2011. 1 Cocok untuk perempuan menyusui yang ingin memakai pil KB 2 Sangat efektif pada masa laktasi 3 Dosis rendah 4 Tidak menurunkan produksi ASI 5 Tidak memberikan efek samping estrogen 6 Efek samping utama adalah gangguan perdarahan; perdarahan bercak, atau perdarahan tidak teratur 7 Dapat dipakai sebagai kontrasepsi darurat b. Jenis Minipil 1 Kemasan dengan isi 35 pil: 30 μg levonorgestrel atau 350 μg noretindron 2 Kemasan dengan isi 28 pil:75μg desogestrel c. Cara Kerja Minipil. 1 Menekan sekresi gonadotropin dan sintesis steroid seks di ovarium 2 Endometrium mengalami transformasi lebih awal sehingga implantasi lebih sulit 3 Mengentalkan lender serviks sehingga menghambat penetrasi sperma 4 Mengubah motilitas tuba sehingga transportasi sperma terganggu d. Keuntungan Minipil Pinem, 2009. 1 Sangat efektif bila digunakan secara benar 2 Tidak mengganggu hubungan seksual 3 Tidak mempengaruhi ASI 4 Kesuburan cepat kembali 5 Nyaman dan mudah digunakan 6 Sedikit efek samping 7 Dapat dihentikan setiap saat 8 Tidak mengandung estrogen e. Kerugian Minipil 1 Hampir 30-60 mengalami gangguan haid 2 Peningkatan atau penurunan berat badan 3 Harus digunakan setiap hari dan pada waktu yang sama 4 Bila lupa satu pil saja, kegagalan menjadi lebih besar 5 Payudara menjadi tegang, mual, pusing, dermatitis atau jerawat 6 Tidak melindungi diri dari infeksi menular seksual atau HIVAIDS f. Indikasi Kontrasepsi Minipil Handayani, 2010. 1 Tekanan darah tinggi 180110, masalah pembekuan darah atau penyakit sel sikel 2 Dengan nyeri haid tingkat sedang sampai berat 3 Perokok 4 Yang lebih menyukai atau tidak boleh menggunakan estrogen 5 Yang menginginkan kontrasepsi progestin-only, tetapi tidak mau injeksi atau susuk g. Kontraindikasi Kontrasepsi Minipil Pinem, 2009. 1 Perdarahan pervaginam yang belum jelas penyebabnya 2 Menggunakan obat untuk tuberkulosis dan obat untuk epilepsy 3 Kanker payudara atau riwayat kanker payudara 4 Sering lupa minum pil 5 Mioma uterus, progestin memicu pertumbuhan miam 6 Riwayat stroke, karena progestin menyebabkan spasme pembuluh darah. 2.3.5 Kontrasepsi Suntikan 2.3.5.1 Kontrasepsi Suntikan progestin

Dokumen yang terkait

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

1 9 130

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR (PUS) TENTANG METODE KONTRASEPSI DENGAN PEMAKAIAN Hubungan Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur (PUS) Tentang Metode Kontrasepsi Dengan Pemakaian Kontrasepsi Di Puskesmas Kartasura Sukoharjo.

0 3 18

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

0 2 14

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

0 0 2

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

0 0 7

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

0 0 22

Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Pasangan Usia Subur ( PUS ) Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Kecamatan Medan Denai

1 1 3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kontrasepsi (KB) 2.1.1 Pengertian Kontrasepsi (KB) - Hubungan Karakteristik, Pengetahuan dan Dukungan Suami Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang pada Wanita Pasangan Usia Subur di Wilayah Kerja Puskesmas Sunggal

0 0 38

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Hubungan Karakteristik, Pengetahuan dan Dukungan Suami Terhadap Pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang pada Wanita Pasangan Usia Subur di Wilayah Kerja Puskesmas Sunggal Kecamatan Medan Sunggal Tahun 2015

0 0 9

HUBUNGAN KARAKTERISTIK, PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP PEMAKAIAN METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG (MKJP) PADA WANITA PASANGAN USIA SUBUR DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN SUNGGAL KECAMATAN MEDAN SUNGGAL TAHUN 2015 SKRIPSI

0 0 15