Rumusan Masalah Tujuan Penilitian

dilakukan karena untuk memverifikasi ulang hasil penelitian terdahulu tentang faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi praktek pengungkapan informasi pertanggung jawaban sosial perusahaan. Dalam penelitian ini variabel dependennya adalah pengungkapan Corporate Responsibility Disclosure yang akan diukur menggunakan indeks pengukuran terbaru dari Global Reporting Initiative yang diberlakukan mulai tahun 2013 yaitu GRI Versi 4.0. Ini merupakan suatu pembaruan dari penelitian ini dimana pada penelitian-penelitian sebelumnya masih menggunakan GRI versi 3.1. Dan pada penelitian ini juga menggunakan sampel dari perusahaan yang beragam, dalam arti tidak hanya perusahaan yang berdampak langsung terhadap lingkungan saja seperti sektor manufaktur dan tambang, tetapi mencakup seluruh sektor perusahaan termasuk yang tidak berdampak langsung terhadap lingkungan seperti sektor bank. Sampel yang digunakan yaitu perusahan LQ45. Penelitian ini akan menguji pengaruh variabel ukuran perusahaan, profitabilitas, likuiditas dan pengungkapan media terhadap pengungkapan CSR pada perusahaan yang tercatat di list indeks LQ45 Bursa Efek indonesia 2012-2014.

1.2. Rumusan Masalah

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan atau Corporate Social Responsibility CSR adalah suatu konsep dimana perusahaan atau organisasi harus melakukan tanggung jawab kepada stakeholder yang mencakup aspek ekonomi, sosial, dan lingkungan. Oleh karena itu, CSR berhubungan erat dengan pembangunan berkelanjutan, dimana perusahaan dalam melaksanakan aktivitasnya tidak semata untuk menghasilkan keuntungan semata. Tetapi harus meperhatikan dampak sosial dan lingkungan yaitu dengan melakukan penggunaan sumber daya secara efektif dan efisen untuk kebutuhan generasi yang akan datang. Dalam praktiknya, perusahaan harus melakukan pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaannya agar aktivitas dari perusahaan dapat terlegitimasi dan untuk memenuhi tuntutan stakeholer. Berdasarkan ringkasan di atas, dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Apakah ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan yang terdaftar dalam list indeks LQ45 Bursa Efek Indonesia 2012-2014. 2. Apakah profitabilitas berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan yang terdaftar dalam list indeks LQ45 Bursa Efek Indonesia 2012-2014. 3. Apakah likuiditas berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan yang terdaftar dalam list indeks LQ45 Bursa Efek Indonesia 2012-2014. 4. Apakah media exposure berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan yang terdaftar dalam list indeks LQ45 Bursa Efek Indonesia 2012-2014.

1.3. Tujuan Penilitian

Berdasarkan uraian rumusan masalah di atas, tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Menganalisis dan menjelaskan pengaruh ukuran perusahaan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 2. Menganalisis dan menjelaskan pengaruh profitabilitas terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 3. Menganalisis dan menjelaskan pengaruh likuditas terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 4. Menganalisis dan menjelaskan media exposure terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

1.4. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Program Corporate Social Responsibility (CSR)Internal dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT Darmasindo Intikaret Tebing Tinggi Sumatera Utara

18 141 162

Corporate Social Responsibility Dan Citra Perusahaan (Studi Korelasional Pengaruh Implementasi Program Corporate Social Responsibility terhadap Citra Perusahaan PT. Toba Pulp Lestari,Tbk pada Masyarakat di Kecamatan Parmaksian Toba Samosir)

2 65 145

Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governace dan profitabilitas Terhadap Harga Saham Dengan corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Industri yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 46 93

Pengaruh Tipe Industri, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Leverage terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Studi Empiris pada Perusahaan Go Public yang terdaftar di Jakarta Islamic Index Periode 2008-2012)

1 15 123

PENGARUH UKURAN DEWAN KOMISARIS, PROFITABILITAS, MEDIA EXPOSURE DAN UMUR PERUSAHAAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris Pada Perusahaan High Profile yang Terdaftar di Burs

13 147 146

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN.

0 0 16

Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Pada Pengungkapan Corporate Social Responsibility.

4 16 41

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL R

0 0 2

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 1 54

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

0 0 12