Rasio Jumlah Penduduk dengan jumlah dokter

87 Berdasarkan data–data di atas maka dapat kita ketahui bahwa jumlah balita gizi kurang adalah 19, sedangkan yang termasuk brgizi baik adalah 30. Adapun untuk Prevalensi Balita Gizi Buruk, semua kecamatan sudah dapat memenuhi target programnya. Apabila kita dekati dengan kriteria penilaian sebagaimana tercantum dalam Tabel 6.9, maka kondisi Prevalensi Balita Gizi Kurang untuk Kabupaten Jember dapat digolongkan dalam keadaan Cukup Tahan.

6.2.2.3 Rasio Jumlah Penduduk dengan jumlah dokter

Pengukuran Jumlah Penduduk per Dokter beserta kriteria penilaiannya dijelaskan oleh Tabel 6.11. Tabel 6.11. Formula dan Kriteria Penilaian Jumlah Penduduk per Dokter Jumlah penduduk per dokter sesuai dengan kepadatan penduduk Pengukuran : Jumlah penduduk per dokter sesuai dengan kepadatan penduduk merupakan perhitungan dari total populasi dibagi total dokter di kecamatan menghasilkan jumlah penduduk pe dokter Hasilnya kemudian dibagi dengan kepadatan penduduk untuk memperoleh jumlah populasi terkoreksi yang dilayani per dokter. Semakin banyak penduduk yang dilayani seorang dokter di wilayah tertentu menunjukkan semakin rendah akses penduduk terhadap pemeliharaan kesehatan Rumusan indikator 5: X5 = ABC100 A = Jumlah penduduk jiwa B = jumlah dokter orang C = Kepadatan penduduk jiwakm2 Penilaian : = 100 80 - 100 60 - 80 40 - 60 20 - 40 20 Sangat Rawan Rawan Agak rawan Cukup tahan Tahan Sangat tahan Kondisi jumlah tenaga medis, dalam hal ini adalah dokter umum dan dokter spesialis dinyatakan oleh Tabel 6.12 dan 6.13. 88 Tabel 6.12. Jumlah Tenaga Medis Dokter Umum Spesialis di Fasilitas Kesehatan Kabupaten Jember Tahun 2014 NO UNIT KERJA DR SPESIALIS a DOKTER UMUM TOTAL L P L+P L P L+P L P L+P 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 1 KENCONG - - - - 1 1 - 1 1 2 CAKRU - - - - 1 1 - 1 1 3 GUMUKMAS - - - - 2 2 - 2 2 4 TEMBOKREJO - - - - 1 1 - 1 1 5 PUGER - - - 1 1 2 1 1 2 6 KASIYAN - - - - - - - - - 7 WULUHAN - - - 1 1 2 1 1 2 8 LOJEJER - - - - 1 1 - 1 1 9 AMBULU - - - - 2 2 - 2 2 10 SABRANG - - - - - - - - - 11 ANDONGSARI - - - 1 - 1 1 - 1 12 TEMPUREJO - - - - 1 1 - 1 1 13 CURAHNONGKO - - - - - - - - - 14 SILO I - - - 1 - 1 1 - 1 15 SILO II - - - 1 - 1 1 - 1 16 MAYANG - - - 2 - 2 2 - 2 17 MUMBULSARI - - - 1 - 1 1 - 1 18 JENGGAWAH - - - - 1 1 - 1 1 19 KEMUNINGSARI - - - - 1 1 - 1 1 20 AJUNG - - - - 1 1 - 1 1 21 RAMBIPUJI - - - 1 1 2 1 1 2 22 NOGOSARI - - - - 1 1 - 1 1 23 BALUNG - - - - 1 1 - 1 1 24 KARANGDUREN - - - - 1 1 - 1 1 25 UMBULSARI - - - 1 - 1 1 - 1 26 PALERAN - - - 1 - 1 1 - 1 27 SEMBORO - - - 1 - 1 1 - 1 28 JOMBANG - - - 1 - 1 1 - 1 29 SUMBERBARU - - - 1 - 1 1 - 1 30 ROWOTENGAH - - - 1 - 1 1 - 1 31 TANGGUL - - - 1 1 2 1 1 2 32 KLATAKAN - - - - 1 1 - 1 1 89 33 BANGSALSARI - - - 1 - 1 1 - 1 34 SUKOREJO - - - - 1 1 - 1 1 35 PANTI - - - - 1 1 - 1 1 36 SUKORAMBI - - - - 1 1 - 1 1 37 ARJASA - - - 1 - 1 1 - 1 38 PAKUSARI - - - - 1 1 - 1 1 39 KALISAT - - - - 1 1 - 1 1 40 LEDOKOMBO - - - - 1 1 - 1 1 41 SUMBERJAMBE - - - 2 - 2 2 - 2 42 SUKOWONO - - - 1 - 1 1 - 1 43 JELBUK - - - 1 - 1 1 - 1 44 KALIWATES - - - - 2 2 - 2 2 45 MANGLI - - - - 1 1 - 1 1 46 JEMBER KIDUL - - - - 2 2 - 2 2 47 SUMBERSARI - - - - 2 2 - 2 2 48 GLADAKPAKEM - - - 1 - 1 1 - 1 49 PATRANG - - - - 1 1 - 1 1 SUB JUMLAH I PUSKESMAS - - - 23 34 57 23 34 57 1 RSUD Dr Soebandi 46 13 59 16 9 25 62 22 84 2 RS PTPN X Jember 4 - 4 3 3 6 7 3 10 3 RS Rem 083 Jember 1 - 1 3 2 5 4 2 6 4 RSTP Jember 3 1 4 11 5 16 14 6 20 5 RS Utama Husada Ambulu - - - 7 3 10 7 3 10 6 RSGM Universitas Jember - - - - - - - - - 7 RSUD Kalisat 3 1 4 5 2 7 8 3 11 8 RSUD Balung 4 1 5 3 6 9 7 7 14 9 RS PTPN XII Kaliwates 5 1 6 3 3 6 8 4 12 10 RS Bina Sehat 4 2 6 9 6 15 13 8 21 11 RS Citra Husada 1 - 1 5 5 10 6 5 11 12 RS IBI Srikandi - - - 4 3 7 4 3 7 SUB JUMLAH II RUMAH SAKIT 71 19 90 69 47 116 140 66 206 SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKESDIKLAT - - - - - KLINIK DI DINAS KESEHATAN KABKOTA - - - - - 90 JUMLAH KABKOTA 71 19 90 92 81 173 163 100 263 RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUK 3,77 7,24 11,01 Sumber : Dinas Kesehatan Kab. Jember Tabel 6.13. Jumlah Tenaga Medis Dokter Gigi Dokter Gigi Spesialis di Fasilitas Kesehatan Kabupaten Jember Tahun 2014 NO UNIT KERJA DOKTER GIGI DOKTER GIGI SPESIALIS TOTAL L P L+P L P L+P L P L+P 1 2 12 13 14 15 16 17 18 19 20 1 Kencong 2 - 2 - - - 2 - 2 2 Cakru - - - - - - - - - 3 Gumukmas 1 - 1 - - - 1 - 1 4 Tembokrejo - 1 1 - - - - 1 1 5 Puger - 1 1 - - - - 1 1 6 Kasiyan - 1 1 - - - - 1 1 7 Wuluhan 1 - 1 - - - 1 - 1 8 Lojejer - 1 1 - - - - 1 1 9 Ambulu - 1 1 - - - - 1 1 10 Sabrang - 1 1 - - - - 1 1 11 Andongsari - 1 1 - - - - 1 1 12 Tempurejo - 1 1 - - - - 1 1 13 Curahnongko 1 - 1 - - - 1 - 1 14 Silo I - 1 1 - - - - 1 1 15 Silo Ii - 1 1 - - - - 1 1 16 Mayang - 1 1 - - - - 1 1 17 Mumbulsari 1 - 1 - - - 1 - 1 18 Jenggawah - 1 1 - - - - 1 1 19 Kemuningsari - 1 1 - - - - 1 1 20 Ajung - 2 2 - - - - 2 2 21 Rambipuji - 1 1 - - - - 1 1 22 Nogosari - 1 1 - - - - 1 1 23 Balung - 1 1 - - - - 1 1 24 Karangduren - 1 1 - - - - 1 1 25 Umbulsari - 1 1 - - - - 1 1 26 Paleran - 1 1 - - - - 1 1 91 27 Semboro - 1 1 - - - - 1 1 28 Jombang - - - - - - - - - 29 Sumberbaru - 1 1 - - - - 1 1 30 Rowotengah - 1 1 - - - - 1 1 31 Tanggul - 2 2 - - - - 2 2 32 Klatakan - 1 1 - - - - 1 1 33 Bangsalsari - 1 1 - - - - 1 1 34 Sukorejo - 1 1 - - - - 1 1 35 Panti 1 1 2 - - - 1 1 2 36 Sukorambi - 2 2 - - - - 2 2 37 Arjasa - 1 1 - - - - 1 1 38 Pakusari - 1 1 - - - - 1 1 39 Kalisat - 1 1 - - - - 1 1 40 Ledokombo - 1 1 - - - - 1 1 41 Sumberjambe - 1 1 - - - - 1 1 42 Sukowono 1 - 1 - - - 1 - 1 43 Jelbuk - 1 1 - - - - 1 1 44 Kaliwates - 1 1 - - - - 1 1 45 Mangli - 1 1 - - - - 1 1 46 Jember Kidul 1 1 2 - - - 1 1 2 47 Sumbersari - 1 1 - - - - 1 1 48 Gladakpakem - 1 1 - - - - 1 1 49 Patrang - 2 2 - - - - 2 2 SUB JUMLAH I PUSKESMAS 9 45 54 - - - 9 45 54 1 RSUD Dr Soebandi 1 3 4 - 1 1 1 4 5 2 RS PTPN X Jember 2 - 2 - - - 2 - 2 3 RS Rem 083 Jember 1 - 1 - - - 1 - 1 4 RSTP Jember 1 - 1 - - - 1 - 1 5 RS Utama Husada Ambulu 1 - 1 - - - 1 - 1 6 RSGM Universitas Jember 37 30 67 3 2 5 40 32 72 7 RSUD Kalisat 3 1 4 - - - 3 1 4 8 RSUD Balung 2 2 4 - - - 2 2 4 9 RS PTPN XII Kaliwates 2 2 4 - - - 2 2 4 10 RS Bina Sehat 9 - - - 6 3 9 92 6 3 11 RS Citra Husada 1 1 2 - - - 1 1 2 12 RS IBI Srikandi 1 - 1 - - - 1 - 1 SUB JUMLAH II RUMAH SAKIT 58 42 100 3 3 6 61 45 106 SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKESDIKLAT - - - - - KLINIK DI DINAS KESEHATAN KABKOTA - - - - - JUMLAH KABKOTA 67 87 154 3 3 6 70 90 160 RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUK 6,45 0,25 6,70 Sumber : Dinas Kesehatan Kab. Jember Dari Tabel 6.12 dan 6.13 di atas, jumlah dokter umum dan Spesialis adalah 263 orang , sedangkan jumlahh dokter gigi dokter gigi spesialis sebanyak 160 orang. Jadi jumlah keseluruhan tenaga medis dokter umum maupun gigi spesialis yang ada di Kabupaten Jember adalah 423 orang. Apabila dimasukkan jumlah dokter untuk kahlian yang lain, jumlahnya diprediksi sekitar 1.000 orang. Adapun data-data mengenai luas wilayah dan kepadatan pennduduk di setiap kecamatan dinyatakan oleh Tabel 6.14. Tabel 6.14a. Luas Wilayah, Jumlah Penduduk, dan Kepadatan Penduduk Menurut Kecamatan Tahun 2010 No Kecamatan Luas Wilayah km 2 Jumlah Penduduk Kepadatan Penduduk Jiwakm 2 1 Kencong 65,92 65.173 988,67 2 Gumukmas 82,98 79.224 954,74 3 Puger 148,99 114.506 768,55 4 Wuluhan 137,18 114.695 836,09 5 Ambulu 104,56 105.103 1.005,19 6 Tempurejo 524,46 70.663 134,73 7 Silo 309,98 103.850 335,02 8 Mayang 63,78 48.362 758,26 9 Mumbulsari 95,13 62.339 655,30 10 Jenggawah 51,02 81.318 1.593,85 93 11 Ajung 56,61 74.416 1.314,54 12 Rambupuji 52,80 78.934 1.494,96 13 Balung 47,12 77.005 1.634,23 14 Umbulsari 70,52 69.339 986,09 15 Semboro 45,43 43.475 956,97 16 Jombang 54,30 50.003 920,87 17 Sumberbaru 166,37 99.416 597,56 18 Tanggul 199,99 82.760 413,82 19 Bangsalsari 175,28 113.905 649,85 20 Panti 160,71 59.339 369,60 21 Sukorambi 60,63 37.950 625,93 22 Arjasa 43,75 38.055 869,83 23 Pakusari 29,11 41.713 1.432,94 24 Kalisat 53,48 74.962 1.401,68 25 Ledokombo 146,92 62.528 425,59 26 Sumberjambe 138,28 60.126 434,94 27 Sukowono 44,04 58.734 1.333,65 28 Jelbuk 65,06 31.962 491,27 29 Kaliwates 24,94 111.861 4.485,20 30 Sumbersari 37,05 126.279 3.408,34 31 Patrang 36,99 94.471 2.553,96 Jumlah 3.293,34 2.332.726 708,32 Sumber : Badan Pusat Statistik Kab. Jember 2014 Tabel 6.14b. Perhitungan Rasio Jumlah Penduduk dengan Jumlah Dokter No Kecamatan Jumlah Dokter B Jumlah Penduduk A Kepadatan Penduduk Jiwakm 2 C Rasio Jml. Penduduk dg Jml Dokter X5 = ABC100 1 Kencong 4 65.173 988,67 1647,996804 2 Gumukmas 2 79.224 954,74 4148,982969 3 Puger 4 114.506 768,55 3724,741396 4 Wuluhan 5 114.695 836,09 2743,604157 5 Ambulu 17 105.103 1.005,19 615,0607758 6 Tempurejo 3 70.663 134,73 17482,61956 94 7 Silo 4 103.850 335,02 7749,537341 8 Mayang 3 48.362 758,26 2126,00779 9 Mumbulsari 2 62.339 655,3 4756,52373 10 Jenggawah 4 81.318 1.593,85 1275,496439 11 Ajung 3 74.416 1.314,54 1886,997226 12 Rambupuji 5 78.934 1.494,96 1056,001498 13 Balung 22 77.005 1.634,23 214,1820474 14 Umbulsari 4 69.339 986,09 1757,927775 15 Semboro 2 43.475 956,97 2271,492314 16 Jombang 1 50.003 920,87 5429,973829 17 Sumberbaru 4 99.416 597,56 4159,247607 18 Tanggul 6 82.760 413,82 3333,172233 19 Bangsalsari 4 113.905 649,85 4381,972763 20 Panti 3 59.339 369,6 5351,641414 21 Sukorambi 3 37.950 625,93 2020,992763 22 Arjasa 2 38.055 869,83 2187,496407 23 Pakusari 2 41.713 1.432,94 1455,504069 24 Kalisat 17 74.962 1.401,68 314,5888799 25 Ledokombo 2 62.528 425,59 7346,037266 26 Sumberjambe 3 60.126 434,94 4607,991907 27 Sukowono 2 58.734 1.333,65 2202,002025 28 Jelbuk 2 31.962 491,27 3252,997333 29 Kaliwates 76 111.861 4.485,20 32,81582233 30 Sumbersari 91 126.279 3.408,34 40,71428668 31 Patrang 98 94.471 2.553,96 37,74490579 Jumlah 400 2.332.466 708,2372303 823,335 Dari Tabel 6.14 diperoleh informasi bahwa jumlah penduduk Kabupaten Jember adalah 2.332.726, sedangkan jumlah kepadatan penduduknya sebesar 708,32. Sehingga apabila ketiga data tentang jumlah tenaga dokter, jumlah penduduk serta jumlah kepadatan penduduk dimasukkan ke dalam formula Jumlah Penduduk per Dokter menjadi X5 = ABC100 X5 = 823 Berdasarkan hasil perhitungan di atas, maka kondisi Jumlah Penduduk per Dokter tergolong Sangat Rawan. 95

6.2.2.4 Persentase Rumah Tangga dengan Akses Air Bersih