Hasil Uji Kelayakan Hasil Penelitian

41

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Pada hasil penelitian ini diuraikan data yang diperoleh selama penelitian. Data yang dideskripsikan merupakan data angket hasil uji kelayakan oleh ahli materi, ahli media, guru, dan data hasil belajar siswa.

1. Hasil Uji Kelayakan

a Ahli Materi Aspek dinilai ahli materi terhadap media mobile learningyaitu kurikulum, penyajian materi, evaluasi dan kebahasaan. Berikut disajikan penilaian untuk setiap aspek dinilai ahli materi pada Tabel 4.1. Tabel 4.1 Hasil Penilaian Mobile Learning Ahli Materi No Aspek yang dinilai Persentase Skor Kriteria 1 Kurikulum 80,00 Baik 2 Penyajian Materi 90,00 Sangat Baik 3 Evaluasi 80,00 Baik 4 Kebahasaan 80,00 Baik Rata-rata 82,50 Baik Berdasarkan Tabel 4.1 terlihat bahwa aplikasi media pembelajaran mobile learning memperoleh persentase skor tertinggi pada aspek penyajian materi sebesar 90,00, dan diikuti dengan aspek kurikulum, evaluasi dan kebahasaan memperoleh persentase yang sama yaitu sebesar 80,00. Persentase rata-rata perolehan skor aspek secara keseluruhan sebesar 82,50. Rata-rata perolehan skor tersebut dikonversikan sesuai Tabel 3.8 dan diperoleh kesimpulan bahwa media mobile learning menurut ahli materi termasuk dalam kriteria baik. Hasil perhitungan data angket penilaian ahli materi disajikan pada Lampiran 11. Selain analisis nilai keseluruhan, dapat diketahui pula penilaian media ini jika dilihat dari masing-masing aspek. Berikut disajikan analisis kelayakan untuk setiap aspek yang dinilai oleh ahli materi. 1 Aspek Kurikulum dan Aspek Penyajian Materi Berikut disajikan penilaian aspek kurikulum dan aspek penyajian materi setiap indikatorahli materi: Tabel 4.2 Penilaian Aspek Kurikulum dan Penyajian Materi Ahli Materi Indikator Nilai Kriteria Aspek Kurikulum 1. Kesesuaian tujuan pembelajaran dengan SK dan KD 4 Baik 2. Pemilihan tujuan dan indikator pembelajaran memudahkan siswa memahami materi 4 Baik 3. Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran 4 Baik 4. Kebenaran konsep materi ditinjau dari aspek keilmuan 4 Baik Aspek Penyajian Materi 5. Kesesuaian konsep yang dijabarkan dengan konsep yang dikemukakan oleh ahli fisika 5 Sangat Baik 6. Materi terorganisasi dengan baik 5 Sangat Baik 7. Kesesuaian dengan perkembangan kognitif siswa 4 Baik 8. Kaitan antar materi dengan kehidupan sehari-hari 4 Baik Berdasarkan Tabel 4.2 bahwa penilaian aplikasi mobile learning pada aspek kurikulum dan aspek penyajian materi unggul pada indikator nomor 5 dan 6 dengan penilaian sangat baik, sedangkan indikator yang lain mendapatkan nilai baik. 2 Aspek evaluasi dan aspek kebahasaan Berikut disajikan penilaian ahli materi pada aspek evaluasi dan kebahasaan setiap indikator: Tabel 4.3 Penilaian Aspek Evaluasi dan Kebahasaan Ahli Materi Indikator Nilai Kriteria Aspek Evaluasi 9. Kesesuaian evaluasi dengan materi dan tujuan pembelajaran 4 Baik 10. Kesesuaian bentuk evaluasi dengan konsep yang disajikan 4 Baik 11. Tingkat kesulitan soal 4 Baik 12. Variasi Soal 4 Baik Aspek Kebahasaan 13. Penggunaan bahasa yang komunikatif 4 Baik 14. Ketepatan penggunaan istilah 4 Baik 15. Kesesuaian penggunaan bahasa dengan tingkat 4 Baik Indikator Nilai Kriteria perkembangan siswa 16. Kalimat mudah dipahami 4 Baik Berdasarkan Tabel 4.3 bahwa penilaian aplikasi mobile learning pada aspek evaluasi dan aspek kebahasaanmemiliki penilaian yang sama dengan penilaian baik setiap indikatornya. b Ahli Media Aspek yang dinilai ahli media terhadap media pembelajaranmobile learning yaitu kualitas tampilan, perangkat lunak dan keterlaksanaan. Berikut disajikan penilaian untuk setiap aspek dinilai ahli media pada Tabel 4.4.. Tabel 4.4 Hasil Penilaian Mobile Learning Ahli Media No Aspek yang dinilai Persentase Skor Kriteria 1 Kualitas Tampilan 72,00 Baik 2 Perangkat Lunak 80,00 Baik 3 Keterlaksanaan 72,00 Baik Rata-rata 74,67 Baik Berdasarkan Tabel 4.4 terlihat bahwa aplikasi media pembelajaran mobile learning memperoleh skor tertinggi pada perangkat lunak sebesar 80,00, dan terendah pada aspek kualitas tampilan dan keterlaksanaan memperoleh persentase sebesar 72,00.Persentase rata-rata perolehan skor seluruh aspek sebesar 74,67. Rata-rata perolehan skor tersebut dikonversikan sesuai Tabel 3.8 dan diperoleh kesimpulan bahwa aplikasi mobile learning menurut ahli media termasuk dalam kriteria baik. Hasil perhitungan data angket penilaian ahli media disajikan pada Lampiran 12. Selain analisis nilai keseluruhan, dapat diketahui pula penilaian media ini jika dilihat dari masing-masing aspek. Berikut disajikan analisis kelayakan untuk setiap aspek yang dinilai oleh ahli media. 1 Aspek kualitas tampilan dan aspek perangkat lunak Berikut disajikan penilaian ahli media pada aspek tampilan dan aspeksetiap indikator: Tabel 4.5 Penilaian Aspek Tampilan dan PerangkatLunakAhli Media Indikator Nilai Kriteria Aspek Kualitas Tampilan 17. Icontombol memudahkan penggunaan dalam menggunakan media 2 Kurang 18. Penyajian tampilan awal memudahkan penentuan kegiatan selanjutnya 4 Baik 19. Tata letak dan layout halaman 4 Baik 20. Kesesuaian pemilihan warna, jenis huruf, ukuran huruf, dan warna huruf 4 Baik 21. Kesesuaian penggunaan proporsi gambar yang disajikan dengan tampilan media 4 Baik Aspek Perangkat Lunak 22. Kemudahan dan kesederhanaan dalam pengoperasian 4 Baik 23. Kemudahan dalam pencarian konten materi, latihan, dll 4 Baik 24. Antarmukainterface memiliki tata letak yang baik 4 Baik 25. Desain tampilan sesuai dengan tingkatan pengguna 4 Baik 26. Kesesuaian format dan resolusi gambar yang disajikan dengan tampilan media 4 Baik Berdasarkan Tabel 4.5 bahwa penilaian aplikasi mobile learning pada aspek kualitas tampilan dan aspek perangkat lunak, kelemahan media ini pada indikator nomor 17dengan penilaian kurang dikarenakan gambar dan tombol kurang menarik perhatian siswa untuk meningkatkan motivasi dan sedangkan indikator yang lain mendapatkan nilai baik. 2 Aspek keterlaksanaan Berikut disajikan penilaian ahli media pada aspek keterlaksanaan setiap indikator: Tabel 4.6 Penilaian Aspek Keterlaksanaan Ahli Media Indikator Nilai Kriteria Aspek Keterlaksanaan 27. Kemampuan mendorong rasa ingin tahu siswa 2 Kurang 28. Media bisa digunakan kapan saja dan dimana saja 5 Sangat baik 29. Dukungan media bagi kemandirian belajar siswa 5 Sangat baik 30. Kemampuan media dalam meningkatkan pemahaman siswa 3 Cukup 31. Kemampuan media menambah motivasi siswa dalam 3 Cukup Indikator Nilai Kriteria belajar Berdasarkan Tabel 4.6 bahwa penilaian aplikasi mobile learning pada aspek keterlaksanaan, kelemahan media ini pada indikator nomor 27dengan penilaian kurang dikarenakan tidak tersedia gambar yang menarik perhatian siswa untuk mengkonstruksi pengetahuannya, saran ahli media untuk meningkatkan rasa ingin tahu sebaiknya diberikan pertanyaan berupa memprediksibertanya untuk mendorong rasa ingin tahu siswa terkait materi yang di ajarkan. Keunggulan aplikasi mobile learning ini berada pada indikator nomor 28 dan 29, hal ini terbukti bahwa smartphone berfungsi sarana kemandirian belajar siswa dimanapun dan kapanpun, dan sedangkan indikator yang lain mendapatkan nilai cukup. c Guru Fisika Aspek yang dinilai guru terhadap media pembelajaran mobile learning yaitukurikulum, penyajian materi, evaluasi, kebahasaan, kualitas tampilan, perangkat lunak dan keterlaksanaan. Berikut disajikan penilaian untuk setiap aspek dinilai guru pada Tabel 4.7. Tabel 4.7 Hasil Penilaian Mobile LearningGuru No Aspek yang dinilai Persentase Skor Kriteria 1 Kurikulum 80,00 Baik 2 Penyajian Materi 65,00 Baik 3 Evaluasi 65,00 Baik 4 Kebahasaan 80,00 Baik 5 Kualitas Tampilan 72,00 Baik 6 Perangkat Lunak 80,00 Baik 7 Keterlaksanaan 92,00 Sangat Baik Rata-rata 76,28 Baik Berdasarkan Tabel 4.7 terlihat bahwa aplikasi media pembelajaran mobile learning memperoleh skor tertinggi pada keterlaksanaan sebesar 86,00, dan terendah pada aspek penyajian materi memperoleh persentase sebesar 70,00.Rata-rata perolehan skor tersebut dikonversikan sesuai Tabel 3.8 dan diperoleh kesimpulan bahwa aplikasi mobile learning menurut guru termasuk dalam kriteria baik 76,28. Hasil perhitungan data angket penilaian guru disajikan pada Lampiran 13. Selain analisis nilai keseluruhan, dapat diketahui pula penilaian media ini jika dilihat dari masing-masing aspek. Berikut disajikan analisis kelayakan untuk setiap aspek yang dinilai oleh guru. 1 Aspek kurikulum dan aspek penyajian materi Berikut disajikan penilaian guru pada aspek kurikulum dan aspek penyajian materi setiap indikator: Tabel 4.8 Penilaian Aspek Kurikulum dan Penyajian Materi oleh Guru Indikator Nilai Kriteria Aspek Kurikulum 1. Kesesuaian tujuan pembelajaran dengan SK dan KD 4 Baik 2. Pemilihan tujuan dan indikator pembelajaran memudahkan siswa memahami materi 4 Baik 3. Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran 4 Baik 4. Kebenaran konsep materi ditinjau dari aspek keilmuan 4 Baik Aspek Penyajian Materi 5. Kesesuaian konsep yang dijabarkan dengan konsep yang dikemukakan oleh ahli fisika 4 Baik 6. Materi terorganisasi dengan baik 3 Baik 7. Kesesuaian dengan perkembangan kognitif siswa 3 Cukup 8. Kaitan antar materi dengan kehidupan sehari-hari 3 Cukup Berdasarkan Tabel 4.8 bahwa penilaian aplikasi mobile learning pada aspek kurikulum dan aspek penyajian materi unggul pada indikator nomor 1 – 5 dengan penilaian baik, sedangkan indikator 6 – 7 mendapatkan nilai cukup. 2 Aspek evaluasi dan aspek kebahasaan Berikut disajikan penilaian guru pada aspek evaluasi dan aspek kebahasaan setiap indikator: Tabel 4.9 PenilaianAspek Evaluasi danKebahasaan oleh Guru Indikator Nilai Kriteria Aspek Evaluasi 9. Kesesuaian evaluasi dengan materi dan tujuan pembelajaran 4 Baik 10. Kesesuaian bentuk evaluasi dengan konsep yang disajikan 3 Cukup 11. Tingkat kesulitan soal 3 Cukup Indikator Nilai Kriteria 12. Variasi Soal 3 Cukup Aspek Kebahasaan 13. Penggunaan bahasa yang komunikatif 4 Baik 14. Ketepatan penggunaan istilah 4 Baik 15. Kesesuaian penggunaan bahasa dengan tingkat perkembangan siswa 4 Baik 16. Kalimat mudah dipahami 3 Cukup Berdasarkan Tabel 4.9 penilaian aplikasi mobile learning pada aspek evaluasi dan aspek kebahasaan materi unggul pada indikator nomor 9, 13, 14 dan 15 dengan penilaian baik, sedangkan indikator 10, 11, 12 dan 16 mendapatkan nilai cukup. 3 Aspek kualitas tampilan dan aspek perangkat lunak Berikut disajikan penilaian guru pada aspek kualitastampilan dan aspek perangkat lunak setiap indikator: Tabel 4.10 PenilaianAspek Kualitas Tampilan danPerangkat Lunak oleh Guru Indikator Nilai Kriteria Aspek Kualitas Tampilan 17. Icontombol memudahkan penggunaan dalam menggunakan media 4 Baik 18. Penyajian tampilan awal memudahkan penentuan kegiatan selanjutnya 4 Baik 19. Tata letak dan layout halaman 4 Baik 20. Kesesuaian pemilihan warna, jenis huruf, ukuran huruf, dan warna huruf 3 Cukup 21. Kesesuaian penggunaan proporsi gambar yang disajikan dengan tampilan media 3 Cukup Aspek Perangkat Lunak 22. Kemudahan dan kesederhanaan dalam pengoperasian 4 Baik 23. Kemudahan dalam pencarian konten materi, latihan, dll 4 Baik 24. Antarmukainterface memiliki tata letak yang baik 4 Baik 25. Desain tampilan sesuai dengan tingkatan pengguna 4 Baik 26. Kesesuaian format dan resolusi gambar yang disajikan dengan tampilan media 4 Baik Berdasarkan Tabel 4.10 penilaian aplikasi mobile learning pada aspek evaluasi dan aspek kebahasaan materi. Kelemahan media mobile leraning pada indikator nomor 20 dan 21 dengan penilaian cukup, sedangkan keunggulan indikator yang lainnya mendapatkan nilai baik. 4 Aspek keterlaksanaan Berikut disajikan penilaian guru pada aspek keterlaksanaan setiap indikator: Tabel 4.11 PenilaianAspek Keterlaksanaan oleh Guru Indikator Nilai Kriteria Aspek Keterlaksanaan 27. Kemampuan mendorong rasa ingin tahu siswa 5 Sangat Baik 28. Media bisa digunakan kapan saja dan dimana saja 5 Sangat baik 29. Dukungan media bagi kemandirian belajar siswa 5 Sangat baik 30. Kemampuan media dalam meningkatkan pemahaman siswa 4 Baik 31. Kemampuan media menambah motivasi siswa dalam belajar 4 Baik Berdasarkan Tabel 4.11 penilaian aplikasi mobile learning pada aspek keterlaksanaan, Keunggulan penilaian media mobile learning pada aspek keterlaksanaan pada indikator nomor 27 – 29. Indikator lainnya mendapatkan penilaian baik.

2. Responmobile learning bagi siswa