Penduduk Menurut Jenis Pekerjaan Penduduk Menurut Agama Tabel 4. Penduduk Menurut Kelompok Agama

4.1.2.Keadaan Penduduk a. Penduduk Menurut Kelompok Umur Berdasarkan buku induk penduduk Desa Karang Gading sampai dengan 2015 Desa Karang Gading mempunyai jumlah penduduk sebagai berikut : Jumlah Penduduk : 7214 Jiwa Jumlah Penduduk Laki-Laki : 3722 Jiwa Jumlah Penduduk Perempuan : 3492 Jiwa Dengan jumlah kepala keluarga 1578 KK Jumlah Kepala Keluarga Laki-Laki : 1358 KK Jumlah Kepala Keluarga Perempuan : 220 KK Tabel 2. Penduduk Menurut Kelompok Umur No. Kelompok Umur Tahun Jumlah Jiwa Presentase 1 0 – 5 716 9,93 2 6 – 18 1823 25,27 3 19 – 59 4085 56,63 4 60 590 8,17 Jumlah 7214 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Karang Gading Tahun 2015 Tabel 2 menunjukkan bahwa jumlah penduduk Desa Karang Gading pada tahun 2015 sebesar 7214 jiwa. Dari tabel diatas juga menunjukkan bahwa usia 19-59 usia produktif yang paling banyak sebesar 4085 56,63 dan jumlah usia 60 yang paling sedikit sebesar 590 jiwa 8,17.

b. Penduduk Menurut Jenis Pekerjaan

Universitas Sumatera Utara Mata pencaharian penduduk Desa Karang Gading bermacam-macam Jenisnya yaitu petani, nelayan, PNS, pedagang, dan lain sebagainya. Untuk mengetahui lebih jelas mengenai mata pencaharian penduduk Desa Karang Gading Kecamatan Secanggang Kabupaten Langkat dapat dilihat pada Tabel 3 berikut: Tabel 3.Jenis Mata Pencaharian Penduduk No Pencaharian Pokok Jumlah Jiwa Jumlah 1 PetaniPekebun 1229 Jiwa 52,43 2 Buruh Tani 103 Jiwa 4,39 3 Nelayan 73 Jiwa 3,11 4 Guru 46 Jiwa 1,97 5 PNS 27 Jiwa 1,15 6 TNIPolri 5 Jiwa 0,21 7 Pedagang 357 Jiwa 15,23 8 Peternak 500 Jiwa 21,33 9 Bidan 4 Jiwa 0,17 Total 2344 Jiwa 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Karang Gading Tabel 3 menunjukkan bahwa sebagaian besar penduduk di Desa Karang Gading Kecamatan Secanggang Kabupaten Langkat bekerja sebagai petani sebesar 1229 jiwa 52,43 dan yang paling sedikit adalah sebagai Bidan sebesar 4 jiwa 0.17

c. Penduduk Menurut Agama Tabel 4. Penduduk Menurut Kelompok Agama

No. Agama Jumlah Jiwa Presentase 1 Islam 7201 99.82 2 Kristen 10 0.14 3 Katolik 3 0.04 4 Budha - - 5 Hindu - - 6 Khonghucu - - Jumlah 7214 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Karang Gading Tahun 2015 Universitas Sumatera Utara Tabel 4 menunjukkan bahwa penduduk di Desa Karang Gading mayoritas beragama islam sebesar 7201 jiwa 99,82. Dan sisanya beragama Kristen sebanyak 10 jiwa dan beragama katholik sebanyak 3 jiwa.

4.1.3 Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana desa akan mempengaruhi perkembangan dan kemajuan masyarakat desa tersebut. Jika sarana dan prasarana yang ada di suatu desa semakin baik, maka akan semakin mempercepat laju perkembangan desa tersebut. Jumlah sarana dan prasarana di Desa Karang Gading masih tergolong sedikit dibandingkan dengan jumlah penduduk dan luas wilayah yang ada, kiranya sarana dan prasarana sangat memberikan manfaat besar pada masyarakat. Untuk sarana dan prasarana yang ada di Desa Karang Gading dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Tabel 5. Sarana dan Prasarana di Desa Karang Gading Sarana dan Prasarana Jumlah Unit TK 8 Unit SD 4 Unit SMP 2 Unit SMA 3 Unit Puskesmas Pembantu 1 Unit Puskesdes 1 Unit Poliklinik 1 Unit Posyandu 3 Unit Balai Pengobatan Masyarakat swasta 4 Unit Mesjid 6 Unit Musholah 10 Unit Jumlah 33 Unit Sumber : Kantor Kepala Desa Karang Gading Universitas Sumatera Utara Berdasarkan Tabel 5, dapat diketahui bahwa sarana dan prasarana di Desa Karang Gading sudah tersedia dan memadai. Sarana Pendidikan yang cukup tersedia dari tingkatan TK hingga SMA memu1dahkan penduduk untuk mendapatkan pendidikan hingga 12 tahun. Pada bidang kesehatan terdapat puskesmas pembantu, puskesdas, poliklinik yang berjumlah masing masing 1 unit, serta posyandu sebanyak 3 unit dan balai pengobatan masyarakat swasta berjumlah 4 unit. Pada bidang keagamaan terdapat mesjid sebanyak 6 unit dan musholah 10 unit yang tersebar di berbagai dusun di desa karang gading.

4.2. Karakteristik Sampel