Indikator Tujuan dan Pembelajaran Materi Pokok Pembelajaran StrategiSkenario Pembelajaran Pertemuan 1

D. Indikator

1 Pengertian taubat dan roja’ dapat dijelaskan 2 Syarat-syarat taubat dan roja’ mampu dijelaskan 3 Kenapa kita harus berharap kepada Allah mampu dijelaskan 4 Contoh perilaku taubat dan roja’ mampu dijelaskan 5 Berperilaku taubat terbiasa 6 Berperilaku roja’ terbiasa

E. Tujuan dan Pembelajaran

1 Siswa mampu menjelaskan pengertian taubat dan roja’ secara mandiri 2 Siswa mampu menjelaskan syarat taubat dan roja’ 3 Siswa mampu menjelaskan kenapa kita harus berharap kepada Allah 4 Siswa mampu menunjukkan contoh-contoh perilaku taubat dan roja’ 5 Siswa terbiasa berperilaku taubat dalam kehidupan sehari-hari 6 Siswa terbiasa berperilaku roja’ dalam kehidupan sehari-hari

F. Materi Pokok Pembelajaran

1 Taubat Taubat adalah proses menyadari kesalahan yang telah diperbuat dan berupaya sekuat hati untuk tidak melakukannya kembali atau permohonan ampun kepada Allah atas kesalahan dan atas perbuatan dosa yang telah dilakukan. Syarat taubat yang syah ada 3, yaitu:  Menyesali terhadap perbuatan maksiat yang telah dilakukan  Meringankan perbuatan maksiat yang telah dilakukannya  Bertikat tidak akan mengulangi lagi perbuatan tersebut 2 Raja Raja menurut bahasa artinya: berharap atau mengharap dapat pula kembali. Adapun menurut istilah yaitu: mengharapkan kepada Allah agar semua kegiatan dan aktivitas kehidupan, baik yang menyangkut masalah ibadah hablum minallah, serta hal ibadah muamalah hablum minannas mendapat ridha dari-Nya. Ada beberapa faktor Raja, antara lain :  Selalu berpegang teguh kepada tali Allah  Khauf yaitu merasa takut kepada Allah  Mahabbah yaitu mencintai Allah lebih dari segala-galanya  Selalu berharap kepada Allah, agar selalu berhasil atas segala yang diusahakan

G. StrategiSkenario Pembelajaran Pertemuan 1

1 Pendahuluan

 Salam pembuka diteruskan berdo’a  Tadarus ayat-ayat yang sesuai RPP Pendidikan Agama Islam PAI Kelas XI – SMK Plus Assuyuthiyyah  Pre tes

2 Kegiatan Inti a Kegiatan eksplorasi

 Guru menjelaskan pengertian taubat  Guru memnunjukkan perilaku taubat b Kegiatan Elaborasi  Siswa disuruh diskusi tentang perilaku taubat c Kegiatan Konfirmasi  Siswa disuruh menyimpulkan hasil diskusi tentang perilaku taubat

3 Penutup

 Tanya jawab dan Post test  Do’a penutup dilanjutkan salam.

H. Metode Pembelajaran